Margaret Stewart: How YouTube thinks about copyright

117,443 views ・ 2010-06-15

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Mohammad Renaldi Diponegoro Reviewer: Aditya Muharam
00:15
So, if you're in the audience today,
0
15260
2000
Jadi, jika anda ada di antara peserta hari ini,
00:17
or maybe you're watching this talk in some other time or place,
1
17260
3000
atau mungkin anda melihat pidato ini pada waktu atau tempat lain,
00:20
you are a participant in the digital rights ecosystem.
2
20260
3000
anda adalah partisipan dalam ekosistem hak cipta digital.
00:23
Whether you're an artist, a technologist,
3
23260
2000
Apakah anda seorang seniman, teknokrat,
00:25
a lawyer or a fan,
4
25260
2000
pengacara atau fans,
00:27
the handling of copyright directly impacts your life.
5
27260
3000
penanganan hak cipta secara langsung berdampak terhadap hidup anda.
00:30
Rights management is no longer
6
30260
2000
Sekarang, manajemen hak cipta tidak lagi
00:32
simply a question of ownership,
7
32260
3000
merupakan sebuah pertanyaan sederhana tentang kepemilikan.
00:35
it's a complex web of relationships
8
35260
2000
Hal tersebut adalah suatu jejaring hubungan yang kompleks
00:37
and a critical part of our cultural landscape.
9
37260
3000
dan suatu bagian kritis dari latar belakang kultural kita.
00:40
YouTube cares deeply about the rights of content owners,
10
40260
3000
YouTube peduli secara mendalam tentang hak-hal cipta dari para pemilik konten.
00:43
but in order to give them choices about what they can do
11
43260
2000
Tetapi untuk memberikan mereka pilihan tentang apa yang dapat mereka dapat lakukan
00:45
with copies, mashups and more,
12
45260
3000
dengan salinan-salinan, karya-karya derivatif dan seterusnya,
00:48
we need to first identify
13
48260
2000
kita perlu untuk pertama mengidentifikasi
00:50
when copyrighted material is uploaded to our site.
14
50260
3000
kapan materi berhak cipta diunggah ke situs kami.
00:53
Let's look at a specific video so you can see how it works.
15
53260
3000
Mari kita lihat pada sebuah video spesifik sehingga anda dapat melihat bagaimana hal tersebut bekerja.
00:56
Two years ago, recording artist Chris Brown
16
56260
2000
Dua tahun lalu, seniman rekaman, Chris Brown,
00:58
released the official video of his single "Forever."
17
58260
3000
merilis video resmi dari single-nya, "Forever."
01:01
A fan saw it on TV,
18
61260
2000
Seorang penggemar melihatnya di TV,
01:03
recorded it with her camera phone,
19
63260
2000
merekamnya dengan kamera ponselnya,
01:05
and uploaded it to YouTube.
20
65260
3000
dan mengunggahnya ke YouTube.
01:08
Because Sony Music had registered Chris Brown's video
21
68260
3000
Sekarang karena Sony Music telah meregistrasikan video Chris Brown
01:11
in our Content ID system,
22
71260
2000
dalam sistem identifikasi konten kami,
01:13
within seconds of attempting to upload the video,
23
73260
2000
dalam hitungan detik saat mencoba mengunggah video,
01:15
the copy was detected,
24
75260
2000
salinan itu terdeteksi,
01:17
giving Sony the choice of what to do next.
25
77260
3000
memberikan Sony kesempatan untuk memilih apa yang akan dilakukan selanjutnya.
01:20
But how do we know that the user's video was a copy?
26
80260
3000
Tetapi bagaimana kami tahu bahwa video pengguna tersebut adalah sebuah salinan?
01:23
Well, it starts with content owners
27
83260
2000
Yah, itu dimulai dengan pemilik-pemilik konten
01:25
delivering assets into our database,
28
85260
2000
yang mengirimkan aset-asetnya ke dalam basis data kami,
01:27
along with a usage policy
29
87260
2000
bersama dengan sebuah kebijakan penggunaan
01:29
that tells us what to do when we find a match.
30
89260
3000
yang memberitahukan kepada kami apa yang harus dilakukan ketika kami menemukan kecocokan.
01:33
We compare each upload
31
93260
2000
Kami membandingkan setiap unggahan
01:35
against all of the reference files in our database.
32
95260
3000
terhadap semua file referensi dalam basis data kami.
01:38
This heat map is going to show you
33
98260
2000
Sekarang peta suhu panas ini akan memperlihatkan kepada anda
01:40
how the brain of the system works.
34
100260
2000
bagaimana otak dari sistem tersebut bekerja.
01:42
Here we can see the original reference file
35
102260
2000
Di sini kita dapat melihat file referensi asli
01:44
being compared to the user generated content.
36
104260
3000
sedang dibandingkan dengan konten yang dihasilkan pengguna.
01:48
The system compares every moment
37
108260
2000
Sistem membandingkan setiap momen
01:50
of one to the other to see if there's a match.
38
110260
2000
satu dengan yang lainnya untuk melihat apakah ada sebuah kecocokan.
01:52
This means that we can identify a match
39
112260
2000
Sekarang ini berarti bahwa kita dapat mengidentifikasi sebuah kecocokan
01:54
even if the copy used is just a portion of the original file,
40
114260
3000
bahkan jika salinannya yang digunakan hanya sebagian dari file aslinya,
01:57
plays it in slow motion
41
117260
2000
dimainkan dalam gerakan lambat
01:59
and has degraded audio and video quality.
42
119260
3000
dan kualitas video dan audionya telah menurun.
02:02
And we do this every time
43
122260
2000
Dan kami melakukan ini setiap waktu
02:04
that a video is uploaded to YouTube.
44
124260
2000
ketika sebuah video diunggah ke YouTube.
02:06
And that's over 20 hours of video every minute.
45
126260
3000
Dan itu adalah lebih dari 20 jam video setiap menitnya.
02:09
When we find a match,
46
129260
2000
Ketika kami menemukan sebuah kecocokan,
02:11
we apply the policy that the rights owner has set down.
47
131260
3000
kami menerapkan kebijakan yang telah ditetapkan oleh pemilik hak cipta.
02:15
And the scale and the speed of this system
48
135260
3000
Dan skala maupun kecepatan dari sistem ini
02:18
is truly breathtaking.
49
138260
2000
adalah benar-benar mencengangkan.
02:20
We're not just talking about a few videos,
50
140260
3000
Kami tidak hanya bicara tentang beberapa video.
02:23
we're talking about over
51
143260
2000
Kami berbicara tentang lebih dari
02:25
100 years of video every day,
52
145260
3000
100 tahun video setiap hari,
02:28
between new uploads and the legacy scans
53
148260
2000
antara unggahan-unggahan baru dan pindaian-pindaian kemiripan
02:30
we regularly do across all of the content on the site.
54
150260
3000
kami secara rutin melakukannya pada keseluruhan konten pada situs ini.
02:34
When we compare those hundred years of video,
55
154260
2000
Dan ketika kami membandingkan beratus-ratus tahun video tersebut,
02:36
we're comparing it against millions
56
156260
2000
kami membandingkannya terhadap berjuta-juta
02:38
of reference files in our database.
57
158260
2000
file referensi dalam basis data kami.
02:40
It would be like 36,000 people
58
160260
2000
Itu akan seperti 36.000 orang
02:42
staring at 36,000 monitors
59
162260
3000
yang menatap 36.000 monitor
02:45
each and every day, without so much as a coffee break.
60
165260
3000
setiap harinya, tanpa memerlukan rehat kopi.
02:48
Now, what do we do when we find a match?
61
168260
3000
Sekarang, apa yang kami lakukan ketika kami menemukan sebuah kecocokan?
02:51
Well, most rights owners, instead of blocking,
62
171260
3000
Yah, kebanyakan pemilik hak cipta, daripada membloknya,
02:54
will allow the copy to be published.
63
174260
2000
akan mengijinkan salinan tersebut untuk dipublikasikan.
02:56
And then they benefit through the exposure,
64
176260
2000
Dan kemudian mereka memperoleh manfaat melalui pengeksposan tersebut,
02:58
advertising and linked sales.
65
178260
3000
iklan dan penjualan terkait.
03:01
Remember Chris Brown's video "Forever"?
66
181260
2000
Ingat video Chris Brown, "Forever"?
03:03
Well, it had its day in the sun and then it dropped off the charts,
67
183260
2000
Yah, video itu memiliki masa kejayaannya dan kemudian turun dari tangga lagu.
03:05
and that looked like the end of the story,
68
185260
3000
Dan itu sepertinya akhir dari kisah tersebut.
03:08
but sometime last year, a young couple got married.
69
188260
2000
Tetapi beberapa saat di tahun lalu, sepasang pasangan muda menikah.
03:10
This is their wedding video.
70
190260
2000
Ini adalah video pernikahan mereka.
03:12
You may have seen it.
71
192260
2000
Anda mungkin pernah melihatnya.
03:14
(Music)
72
194260
2000
(Musik)
03:16
What's amazing about this is,
73
196260
2000
Yang luar biasa tentang ini adalah,
03:18
if the processional of the wedding was this much fun,
74
198260
2000
jika prosesi dari pernikahan ini sedemikian menyenangkannya,
03:20
can you imagine how much fun the reception must have been?
75
200260
2000
dapatkah anda membayangkan bagaimana menyenangkannya resepsinya berlangsung?
03:22
I mean, who are these people?
76
202260
2000
Saya maksud, siapa orang-orang ini?
03:24
I totally want to go to that wedding.
77
204260
3000
Saya benar-benar ingin pergi ke pernikahan tersebut.
03:27
So their little wedding video went on
78
207260
2000
Sehingga video pernikahan kecil mereka tersebar sedemikian
03:29
to get over 40 million views.
79
209260
3000
hingga mencapai lebih dari 40 juta pemirsa.
03:32
And instead of Sony blocking,
80
212260
2000
Dan alih-alih pemblokan dari Sony,
03:34
they allowed the upload to occur.
81
214260
2000
mereka mengijinkan unggahan terjadi.
03:36
And they put advertising against it
82
216260
2000
Dan mereka memasang iklan untuk melawannya
03:38
and linked from it to iTunes.
83
218260
2000
dan menautkannya dari video tersebut ke iTunes.
03:40
And the song, 18 months old,
84
220260
3000
Dan lagu tersebut, berumur 18 bulan,
03:43
went back to number four on the iTunes charts.
85
223260
3000
kembali ke nomor empat dari tangga lagu iTunes.
03:46
So Sony is generating revenue from both of these.
86
226260
3000
Jadi Sony menghasilkan pendapatan dari keduanya.
03:49
And Jill and Kevin, the happy couple,
87
229260
2000
Dan Jill serta Kevin, pasangan yang berbahagia,
03:51
they came back from their honeymoon
88
231260
2000
yah mereka kembali dari bulan madu mereka
03:53
and found that their video had gone crazy viral.
89
233260
2000
dan menemukan bahwa video mereka telah tersebar secara menggila.
03:55
And they've ended up on a bunch of talk shows,
90
235260
3000
Dan mereka berujung pada beberapa acara tanya jawab.
03:58
and they've used it as an opportunity to make a difference.
91
238260
2000
Dan mereka menggunakan itu sebagai sebuah kesempatan untuk membuat sebuah perubahan.
04:00
The video's inspired over 26,000 dollars in donations
92
240260
3000
Video tersebut menginspirasi sumbangan lebih dari 26.000 dollar
04:03
to end domestic violence.
93
243260
2000
untuk mengakhiri kekerasan dalam rumah tangga.
04:05
The "JK Wedding [Entrance] Dance" became so popular
94
245260
3000
Dan video "JK Wedding Entrance Dance" menjadi sangat populer
04:08
that NBC parodied it on the season finale of "The Office,"
95
248260
3000
sehingga NBC memparodikannya dalam episode terakhir dari "The Office,"
04:11
which just goes to show,
96
251260
2000
yang baru saja ditayangkan,
04:13
it's truly an ecosystem of culture.
97
253260
3000
itu benar-benar sebuah ekosistem kebudayaan.
04:16
Because it's not just amateurs borrowing from big studios,
98
256260
3000
Karena tidak hanya para amatir yang meminjam dari studio-studio besar,
04:19
but sometimes big studios borrowing back.
99
259260
3000
tetapi terkadang studio-studio besar meminjam kembali.
04:22
By empowering choice, we can create a culture of opportunity.
100
262260
3000
Dengan memberdayakan pilihan, kita dapat menciptakan sebuah budaya kesempatan.
04:25
And all it took to change things around
101
265260
2000
Dan yang dibutuhkan untuk merubah hal-hal
04:27
was to allow for choice through rights identification.
102
267260
3000
adalah dengan mengijinkan pilihan melalui identifikasi hak cipta.
04:30
So why has no one ever solved this problem before?
103
270260
3000
Jadi mengapa tidak ada seorangpun yang telah menyelesaikan masalah ini sebelumnya?
04:33
It's because it's a big problem,
104
273260
2000
Itu dikarenakan hal tersebut adalah masalah besar,
04:35
and it's complicated and messy.
105
275260
2000
dan ruwet serta berantakan.
04:37
It's not uncommon for a single video
106
277260
2000
Bukanlah sesuatu yang tidak umum untuk sebuah video tunggal
04:39
to have multiple rights owners.
107
279260
2000
untuk mempunyai pemilik hak cipta majemuk.
04:41
There's musical labels.
108
281260
2000
Ada perusahaan-perusahaan rekaman musik.
04:43
There's multiple music publishers.
109
283260
2000
Ada penerbit-penerbit musik yang majemuk.
04:45
And each of these can vary by country.
110
285260
2000
Dan masing-masing darinya dapat bervariasi di setiap negara.
04:47
There's lots of cases
111
287260
2000
Dan ada banyak kasus
04:49
where we have more than one work mashed together.
112
289260
2000
di mana kita punya lebih dari satu karya yang dijadikan satu.
04:51
So we have to manage many claims
113
291260
2000
Jadi kami harus mengelola banyak klaim
04:53
to the same video.
114
293260
2000
terhadap video yang sama.
04:55
YouTube's Content ID system addresses all of these cases.
115
295260
3000
Sistem identifikasi konten YouTube menangani semua kasus ini.
04:58
But the system only works through
116
298260
2000
Tetapi sistem tersebut hanya bekerja melalui
05:00
the participation of rights owners.
117
300260
2000
partisipasi dari pemilik-pemilik hak cipta.
05:02
If you have content that others are uploading to YouTube,
118
302260
3000
Jika anda memiliki konten yang orang-orang lain unggah ke YouTube,
05:05
you should register in the Content ID system,
119
305260
2000
anda seharusnya meregistrasikannya dalam sistem identifikasi konten,
05:07
and then you'll have the choice
120
307260
2000
dan kemudian anda akan punya pilihan
05:09
about how your content is used.
121
309260
2000
tentang bagaimana konten anda digunakan.
05:11
And think carefully about the policies that you attach to that content.
122
311260
3000
Dan pikirkan secara matang tentang kebijakan-kebijakan yang anda sisipkan ke konten tersebut.
05:14
By simply blocking all reuse,
123
314260
2000
Dengan hanya memblok semua penggunaan ulang,
05:16
you'll miss out on new art forms,
124
316260
2000
anda kehilangan bentuk-bentuk seni yang baru,
05:18
new audiences,
125
318260
2000
audiens-audiens baru,
05:20
new distribution channels
126
320260
2000
kanal-kanal distribusi baru
05:22
and new revenue streams.
127
322260
2000
dan sumber-sumber pemasukan baru.
05:24
But it's not just about dollars and impressions.
128
324260
3000
Tetapi hal tersebut bukan hanya tentang dolar dan impresi.
05:27
Just look at all the joy
129
327260
2000
Lihatkah pada semua kegembiraan
05:29
that was spread through progressive rights management
130
329260
2000
yang disebarkan melalui manajemen hak cipta progresif
05:31
and new technology.
131
331260
2000
dan teknologi baru.
05:33
And I think we can all agree that joy is definitely an idea worth spreading.
132
333260
3000
Dan saya pikir bahwa kita semua dapat menyetujui bahwa kegembiraan adalah pastinya sebuah ide yang layak disebarkan.
05:36
Thank you.
133
336260
2000
Terima kasih.
05:38
(Applause)
134
338260
2000
(Tepuk tangan)
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7