Captain Charles Moore on the seas of plastic

221,592 views ・ 2009-02-25

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Rizqi Djamaluddin Reviewer: Wahyu Perdana Yudistiawan
00:12
Let's talk trash.
0
12160
2000
Mari kita bicarakan sampah.
00:14
You know, we had to be taught
1
14160
3000
Anda tahu, kita telah diajarkan
00:17
to renounce the powerful conservation ethic
2
17160
3000
untuk melepaskan konsep etika konservasi
00:20
we developed during the Great Depression and World War II.
3
20160
3000
yang kita kembangkan pada masa Great Depression dan Perang Dunia II.
00:23
After the war, we needed to direct our enormous production capacity
4
23160
3000
Setelah perang, kita terpaksa mengalihkan kemampuan produksi kita
00:26
toward creation of products for peacetime.
5
26160
3000
untuk membuat produk dalam masa damai.
00:29
Life Magazine helped in this effort
6
29160
3000
Majalah Life membantu upaya ini
00:32
by announcing the introduction of throwaways
7
32160
3000
dengan memperkenalkan "throwaways" (sekali-pakai)
00:35
that would liberate the housewife from the drudgery of doing dishes.
8
35160
3000
yang menghilangkan kewajiban ibu rumah tangga mencuci piring.
00:38
Mental note to the liberators:
9
38160
2000
Catatan untuk penyelamat ibu rumah tangga itu:
00:40
throwaway plastics take a lot of space and don't biodegrade.
10
40160
3000
plastik "throwaway" memakan banyak tempat dan tidak hancur di alam.
00:43
Only we humans make waste that nature can't digest.
11
43160
5000
Hanya manusia yang membuat sampah yang tidak bisa dicerna alam.
00:48
Plastics are also hard to recycle.
12
48160
3000
Plastik juga sulit untuk didaur-ulang.
00:51
A teacher told me how to express the under-five-percent
13
51160
3000
Seorang guru mengajarkan saya cara menggambarkan angka dibawah lima persen
00:54
of plastics recovered in our waste stream.
14
54160
3000
dari plastik yang didaur ulang dari sampah kita.
00:57
It's diddly-point-squat.
15
57160
3000
"Gak ngaruh"
01:00
That's the percentage we recycle.
16
60160
2000
Itu persentasi yang kita daur ulang.
01:06
Now, melting point has a lot to do with this.
17
66160
3000
Titik didih memiliki banyak kaitan dengan ini.
01:09
Plastic is not purified by the re-melting process like glass and metal.
18
69160
3000
Plastik tidak dapat dimurnikan dengan proses pelelehan seperti kaca atau logam.
01:12
It begins to melt below the boiling point of water
19
72160
3000
Plastik mulai meleleh di bawah titik didih air
01:15
and does not drive off the oily contaminants
20
75160
3000
dan tidak menghilangkan minyak
01:18
for which it is a sponge.
21
78160
3000
yang dapat terserap kedalamnya.
01:21
Half of each year's 100 billion pounds of thermal plastic pellets
22
81160
3000
Setengah dari 100 milyar bijih plastik thermal tiap tahunnya
01:24
will be made into fast-track trash.
23
84160
3000
akan dibuat menjadi sampah dengan cepat.
01:27
A large, unruly fraction of our trash
24
87160
3000
Sebagian besar dari sampah kita
01:30
will flow downriver to the sea.
25
90160
3000
akan mengalir ke sungai dan ke laut.
01:33
Here is the accumulation at Biona Creek next to the L.A. airport.
26
93160
3000
Ini penumpukan di Biona Creek di sebelah bandar udara.
01:36
And here is the flotsam near California State University Long Beach
27
96160
5000
Dan ini kumpulan sampah yang terapung dekat Universitas Negeri California, Long Beach
01:41
and the diesel plant we visited yesterday.
28
101160
2000
dan pusat penyulingan air yang kita kunjungi kemarin.
01:43
In spite of deposit fees,
29
103160
2000
Meskipun ada biaya pembuangan,
01:45
much of this trash leading out to the sea will be plastic beverage bottles.
30
105160
3000
sebagian besar dari sampah ke laut akan berupa botol plastik minuman.
01:48
We use two million of them in the United States every five minutes,
31
108160
4000
Kita menggunakan 2 juta di Amerika Serikat setiap 5 menit,
01:52
here imaged by TED presenter Chris Jordan,
32
112160
3000
di sini digambarkan oleh presenter TED, Chris Jordan
01:55
who artfully documents mass consumption and zooms in for more detail.
33
115160
4000
yang menggambarkan konsumsi berlebihan kita, dan kita zoom untuk lebih jelas.
02:01
Here is a remote island repository for bottles
34
121160
4000
Ini adalah pulau terpisah untuk pembuangan botol
02:05
off the coast of Baja California.
35
125160
3000
lepas pantai Baja California.
02:08
Isla San Roque is an uninhabited bird rookery
36
128160
2000
Isla San Roque adalah tempat tinggal burung
02:10
off Baja's sparsely populated central coast.
37
130160
2000
di sekitar pantai Baja yang sepi penghuni.
02:12
Notice that the bottles here have caps on them.
38
132160
3000
Perhatikan bahwa botol ini masih memiliki tutupnya.
02:15
Bottles made of polyethylene terephthalate, PET,
39
135160
4000
Botol dibuat dari polietilen tereftalat, PET,
02:19
will sink in seawater and not make it this far from civilization.
40
139160
3000
yang akan tenggelam dalam air laut dan tidak akan jauh dari tempat tinggal manusia.
02:22
Also, the caps are produced in separate factories
41
142160
3000
Selain itu, tutup dibuat di pabrik terpisah
02:25
from a different plastic, polypropylene.
42
145160
3000
dari plastik berbeda, polipropilen.
02:28
They will float in seawater,
43
148160
2000
Mereka akan mengambang di laut,
02:30
but unfortunately do not get recycled under the bottle bills.
44
150160
3000
tapi sayangnya tidak didaur ulang berdasarkan "peraturan botol".
02:34
Let's trace the journey of the millions of caps
45
154160
3000
Mari kita ikuti perjalanan dari jutaan tutup botol
02:37
that make it to sea solo.
46
157160
2000
yang bergerak sendirian ke laut.
02:39
After a year the ones from Japan are heading straight across the Pacific,
47
159160
3000
Setelah setahun, tutup dari Jepang bergerak melalui samudera Pasifik,
02:42
while ours get caught in the California current
48
162160
3000
sedangkan punya kita (Amerika Serikat) terseret arus California
02:45
and first head down to the latitude of Cabo San Lucas.
49
165160
3000
dan mulai bergerak ke lintang sekitar Cabo San Lucas.
02:48
After ten years, a lot of the Japanese caps
50
168160
3000
Setelah 10 tahun, sebagian besar tutup dari Jepang
02:51
are in what we call the Eastern Garbage Patch,
51
171160
2000
sampai ke yang kita sebut Eastern Garbage Patch,
02:53
while ours litter the Philippines.
52
173160
2000
sedangkan punya kita mengotori Filipina.
02:55
After 20 years, we see emerging the debris accumulation zone
53
175160
3000
Setelah 20 tahun, kita melihat timbulnya daerah berkumpulnya sampah
02:58
of the North Pacific Gyre.
54
178160
3000
di North Pacific Gyre.
03:01
It so happens that millions of albatross
55
181160
2000
Kebetulan, ribuan albatross
03:03
nesting on Kure and Midway atolls
56
183160
2000
bertempat tinggal di atoll Kure dan Midway
03:05
in the Northwest Hawaiian Islands National Monument
57
185160
3000
di Monumen Nasional Kepulauan Hawaii Barat Laut
03:08
forage here and scavenge whatever they can find
58
188160
3000
mencari makan di sini dan mengumpulkan apa yang ditemukan
03:11
for regurgitation to their chicks.
59
191160
2000
untuk dimuntahkan untuk makanan anaknya.
03:13
A four-month old Laysan Albatross chick
60
193160
3000
Anak burung Laysan Albatross yang berumur 4 bulan ini
03:16
died with this in its stomach.
61
196160
3000
mati dengan isi perut seperti ini.
03:19
Hundreds of thousands of the goose-sized chicks are dying
62
199160
5000
Ratusan ribu dari anak burung yang seukuran bebek ini mati
03:24
with stomachs full of bottle caps and other rubbish,
63
204160
3000
dengan perut penuh dengan tutup botol dan sampah lainnya
03:27
like cigarette lighters ...
64
207160
3000
seperti pemantik api ...
03:30
but, mostly bottle caps.
65
210160
3000
Tapi, sebagian besar tutup botol.
03:33
Sadly, their parents mistake bottle caps for food
66
213160
3000
Sayangnya, induk mereka mengira tutup botol adalah makanan
03:36
tossing about in the ocean surface.
67
216160
3000
yang mengapung di permukaan laut.
03:39
The retainer rings for the caps
68
219160
2000
Cincin pengaman pada tutup
03:41
also have consequences for aquatic animals.
69
221160
3000
juga memiliki konsekuensi untuk makhluk laut.
03:44
This is Mae West,
70
224160
2000
Ini adalah Mae West,
03:46
still alive at a zookeeper's home in New Orleans.
71
226160
3000
masih hidup di rumah seorang penjaga kebun binatang di New Orleans.
03:49
I wanted to see what my home town of Long Beach was contributing to the problem,
72
229160
4000
Saya ingin tahu apa kontribusi kota asal saya Long Beach pada masalah ini,
03:53
so on Coastal Clean-Up Day in 2005
73
233160
3000
jadi pada hari pembersihan pantai (Coastal Clean-Up Day) 2005,
03:56
I went to the Long Beach Peninsula, at the east end of our long beach.
74
236160
3000
saya pergi ke semenanjung Long Beach di ujung timur pantai kita yang panjang.
03:59
We cleaned up the swaths of beach shown.
75
239160
3000
Kita membersihkan petak-petak pantai seperti ini.
04:02
I offered five cents each for bottle caps.
76
242160
3000
Saya menawarkan lima sen untuk setiap tutup botol.
04:05
I got plenty of takers.
77
245160
2000
Banyak yang tertarik.
04:07
Here are the 1,100 bottle caps they collected.
78
247160
3000
Ini adalah 1.100 tutup botol yang mereka kumpulkan.
04:10
I thought I would spend 20 bucks.
79
250160
3000
Saya kira akan menghabiskan 20 dolar.
04:13
That day I ended up spending nearly 60.
80
253160
3000
Ternyata hari itu saya habis hampir 60.
04:16
I separated them by color
81
256160
2000
Saya memisahkannya berdasarkan warna
04:18
and put them on display the next Earth Day
82
258160
2000
dan memajangnya pada Hari Bumi berikutnya
04:20
at Cabrillo Marine Aquarium in San Pedro.
83
260160
2000
di Cabrilllo Marine Aquarium di San Pedro.
04:22
Governor Schwarzenegger and his wife Maria stopped by to discuss the display.
84
262160
4000
Gubernur Schwarzenegger dan istrinya Maria berkunjung untuk membahasnya.
04:26
In spite of my "girly man" hat, crocheted from plastic shopping bags,
85
266160
3000
Dan meskipun saya memakai topi "wanita" dari kantong plastik bekas,
04:29
they shook my hand. (Laughter)
86
269160
2000
mereka menjabat tangan saya.
04:33
I showed him and Maria a zooplankton trawl
87
273160
3000
Saya menunjukkan kepada mereka hasil penyaringan zooplankton
04:36
from the gyre north of Hawaii
88
276160
3000
dari arus di utara Hawaii
04:39
with more plastic than plankton.
89
279160
2000
dengan hasil lebih banyak plastik daripada plankton.
04:41
Here's what our trawl samples from the plastic soup our ocean has become look like.
90
281160
5000
Ini sampel dari hasil jaringan kita, lautan kita sudah menjadi seperti sup plastik.
04:46
Trawling a zooplankton net on the surface for a mile
91
286160
3000
Menyaring zooplankton pada permukaan air laut sepanjang 1 mil
04:49
produces samples like this.
92
289160
3000
menghasilkan sampel-sampel seperti ini.
04:52
And this.
93
292160
3000
Dan ini.
04:55
Now, when the debris washes up on the beaches of Hawaii
94
295160
3000
Sekarang, sampah-sampahnya sampai di pantai Hawaii
04:58
it looks like this.
95
298160
2000
dan tampak seperti ini.
05:00
And this particular beach is Kailua Beach,
96
300160
2000
Dan pantai ini merupakan Pantai Kailua,
05:02
the beach where our president and his family vacationed before moving to Washington.
97
302160
3000
pantai dimana presiden kita dan keluarganya berlibur sebelum pindah ke Washington.
05:05
Now, how do we analyze samples like this one
98
305160
3000
Sekarang, bagaimana kita menganalisa sampel seperti ini
05:08
that contain more plastic than plankton?
99
308160
3000
yang mengandung lebih banyak plastik daripada plankton?
05:11
We sort the plastic fragments into different size classes,
100
311160
3000
Kita memisahkan serpihan plastik ke dalam kelas ukuran
05:14
from five millimeters to one-third of a millimeter.
101
314160
3000
dan 5 milimeter hingga sepertiga milimeter.
05:17
Small bits of plastic concentrate persistent organic pollutants
102
317160
4000
Potongan kecil plastik menjadi pusat berkumpulnya polutan organik
05:21
up to a million times their levels in the surrounding seawater.
103
321160
3000
hingga ke tingkat sejuta kali lebih tinggi daripada laut sekitarnya.
05:25
We wanted to see if the most common fish in the deep ocean,
104
325160
3000
Kita ingin melihat apakah ikan yang paling umum di laut dalam,
05:28
at the base of the food chain,
105
328160
2000
di dasar rantai makanan,
05:30
was ingesting these poison pills.
106
330160
2000
juga memakan pil beracun ini.
05:32
We did hundreds of necropsies,
107
332160
3000
Kita melakukan ratusan pembedahan,
05:35
and over a third had polluted plastic fragments in their stomachs.
108
335160
3000
dan lebih dari sepertiga memiliki pecahan plastik terpolusi di perutnya.
05:38
The record-holder, only two-and-a-half inches long,
109
338160
3000
Pemegang rekornya, yang panjangnya hanya dua-setengah inci,
05:41
had 84 pieces in its tiny stomach.
110
341160
3000
memiliki 84 potongan dalam perutnya yang kecil.
05:44
Now, you can buy certified organic produce.
111
344160
3000
Sekarang, kita bisa membeli hasil pertanian organik bersertifikasi.
05:47
But no fishmonger on Earth
112
347160
3000
Tapi tidak ada nelayan di Bumi
05:50
can sell you a certified organic wild-caught fish.
113
350160
5000
yang bisa menjual kepada anda ikan laut liar dengan sertifikasi organik.
05:55
This is the legacy we are leaving to future generations.
114
355160
5000
Ini adalah warisan yang kita berikan untuk generasi-generasi mendatang.
06:00
The throwaway society cannot be contained --
115
360160
3000
Kebiasaan membuang sudah tidak bisa dikendalikan,
06:03
it has gone global.
116
363160
3000
karena telah menjadi global.
06:06
We simply cannot store and maintain or recycle all our stuff.
117
366160
3000
Kita tidak bisa menyimpan atau mendaur ulang segala barang-barang kita.
06:09
We have to throw it away.
118
369160
2000
Kita harus membuangnya.
06:11
Now, the market can do a lot for us,
119
371160
3000
Pasar bisa melakukan banyak untuk kita,
06:14
but it can't fix the natural system in the ocean we've broken.
120
374160
3000
tapi pasar tidak dapat memperbaiki sistem alami laut yang telah kita rusak.
06:17
All the king's horses and all the king's men ...
121
377160
3000
Semua prajurit-prajurit raja dan pasukan-pasukannya ...
06:20
will never gather up all the plastic and put the ocean back together again.
122
380160
4000
tidak akan mampu mengumpulkan semua plastik dan mengembalikan laut seperti dulu kala.
06:26
Narrator (Video): The levels are increasing,
123
386160
2000
Video: Tingkat ini terus bertambah,
06:28
the amount of packaging is increasing,
124
388160
2000
jumlah bahan pembungkus yang digunakan terus naik,
06:30
the "throwaway" concept of living is proliferating,
125
390160
3000
dan konsep sekali-pakai dan kebiasaan membuang terus meluas,
06:33
and it's showing up in the ocean.
126
393160
3000
dan ini terlihat di lautan.
06:36
Anchor: He offers no hope of cleaning it up.
127
396160
3000
Wartawan: Tidak ada harapan untuk membersihkannya.
06:39
Straining the ocean for plastic
128
399160
3000
Menyaring laut untuk plastik
06:42
would be beyond the budget of any country
129
402160
3000
jelas melampaui anggaran negara manapun juga
06:45
and it might kill untold amounts of sea life in the process.
130
405160
3000
dan dalam prosesnya dapat membunuh tak terhitung banyaknya kehidupan laut lainnya.
06:48
The solution, Moore says, is to stop the plastic at its source:
131
408160
3000
Solusinya, menurut Moore, adalah untuk menghentikan plastik dari sumbernya:
06:51
stop it on land before it falls in the ocean.
132
411160
4000
hentikan di darat sebelum masuk ke laut.
06:58
And in a plastic-wrapped and packaged world,
133
418160
3000
Dan dalam dunia yang dibungkus plastik,
07:01
he doesn't hold out much hope for that, either.
134
421160
3000
dia juga tidak bisa berharap banyak.
07:04
This is Brian Rooney for Nightline,
135
424160
2000
Brian Rooney untuk Nightline,
07:06
in Long Beach, California.
136
426160
2000
di Long Beach, California.
07:12
Charles Moore: Thank you.
137
432160
2000
Charles Moore: Terima kasih.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7