Andy Yen: Think your email's private? Think again

359,034 views ・ 2015-03-06

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Gita Arimanda Reviewer: Aldo Martjius
00:13
Twenty-five years ago, scientists at CERN created the World Wide Web.
0
13066
5108
25 tahun yang lalu, ilmuwan di CERN menciptakan World Wide Web.
00:18
Since then, the Internet has transformed the way we communicate,
1
18174
3909
Sejak itu, Internet merubah cara kita berkomunikasi,
00:22
the way we do business, and even the way we live.
2
22083
3462
cara kita berbisnis, bahkan cara kita hidup.
00:25
In many ways,
3
25545
2172
Dalam berbagai cara,
00:27
the ideas that gave birth to Google, Facebook, Twitter, and so many others,
4
27717
4825
ide-ide yang melahirkan Google, Facebook, Twitter dan lainnya,
00:32
have now really transformed our lives,
5
32542
2604
telah merubah hidup kita,
00:35
and this has brought us many real benefits such as a more connected society.
6
35146
4287
dan ini memberikan kita banyak keuntungan seperti masyarakat yang semakin terhubung.
00:39
However, there are also some downsides to this.
7
39433
2801
Namun hal tersebut ada kelemahannya.
00:43
Today, the average person has an astounding amount
8
43134
2833
Hari ini tiap orang memiliki sangat banyak informasi
00:45
of personal information online,
9
45967
2113
mengenai dirinya di dunia maya,
00:48
and we add to this online information every single time we post on Facebook,
10
48080
3657
dan kita menambah informasi ini setiap kali kita memposting di Facebook,
00:51
each time we search on Google,
11
51737
2202
setiap kali kita mencari di Google,
00:53
and each time we send an email.
12
53939
1782
setiap kali kita mengirim email.
00:56
Now, many of us probably think,
13
56341
2002
Mungkin kebanyakan dari kita berpikir,
00:58
well, one email, there's nothing in there, right?
14
58343
3110
cuma satu email kok, tidak ada apa-apa di sana, bukan?
01:01
But if you consider a year's worth of emails,
15
61453
3206
Tapi kalau kamu bayangkan email selama setahun,
01:04
or maybe even a lifetime of email,
16
64659
2902
atau mungkin seumur hidupmu,
01:07
collectively, this tells a lot.
17
67561
2346
secara keseluruhan, ini dapat menceritakan banyak
01:09
It tells where we have been, who we have met,
18
69907
3563
informasi ke mana kita pergi, siapa yang kita temui,
01:13
and in many ways, even what we're thinking about.
19
73470
3239
bahkan seringkali apa yang kita pikirkan.
01:16
And the more scary part about this is our data now lasts forever,
20
76709
4377
Dan yang lebih mengerikan adalah data kita kini tersimpan selamanya,
01:21
so your data can and will outlive you.
21
81086
3007
jadi datamu akan hidup lebih lama dari dirimu.
01:24
What has happened is that we've largely lost control over our data
22
84093
3529
Apa yang terjadi adalah kita kehilangan kendali terhadap data kita
01:27
and also our privacy.
23
87622
2322
dan privasi kita.
01:29
So this year, as the web turns 25,
24
89944
3530
Jadi, tahun ini, saat web berulang tahun ke-25,
01:33
it's very important for us to take a moment
25
93474
2298
penting bagi kita untuk meluangkan waktu
01:35
and think about the implications of this.
26
95772
2532
dan memikirkan akibatnya.
01:38
We have to really think.
27
98304
1702
Kita harus memikirkannya.
01:40
We've lost privacy, yes,
28
100006
1790
Benar, kita sudah kehilangan privasi.
01:41
but actually what we've also lost is the idea of privacy itself.
29
101796
3329
Tapi kita juga kehilangan ide privasi itu sendiri.
01:45
If you think about it,
30
105995
1754
Kalau kamu pikirkan,
01:47
most of us here today probably remember what life was like before the Internet,
31
107749
4014
kebanyakan dari kita mungkin masih ingat bagaimana hidup sebelum Internet,
01:51
but today, there's a new generation
32
111763
2542
tapi kini ada generasi baru
01:54
that is being taught from a very young age to share everything online,
33
114305
3420
yang sejak kecil telah diajarkan untuk membagi semuanya online,
01:57
and this is a generation that is not going to remember when data was private.
34
117725
4479
dan generasi ini tidak akan ingat saat data masih bersifat pribadi.
02:02
So we keep going down this road, 20 years from now,
35
122204
3388
Jadi kita akan terus seperti ini, 20 tahun dari sekarang,
02:05
the word 'privacy' is going to have a completely different meaning
36
125592
3096
kata 'privasi' akan memiliki arti berbeda
02:08
from what it means to you and I.
37
128688
2285
dari yang kita ketahui.
02:10
So, it's time for us to take a moment and think,
38
130973
2440
Jadi saatnya kita berpikir,
02:13
is there anything we can do about this?
39
133413
2807
apa yang dapat kita lakukan?
02:16
And I believe there is.
40
136220
2485
Dan saya percaya kita bisa lakukan sesuatu.
02:18
Let's take a look at one of the most widely used forms of communication
41
138705
3561
LIhatlah bentuk komunikasi yang paling sering digunakan
02:22
in the world today: email.
42
142266
2267
di dunia: email.
02:24
Before the invention of email, we largely communicated using letters,
43
144533
3761
Sebelum email diciptakan, kita menggunakan surat,
02:28
and the process was quite simple.
44
148294
2322
dan prosesnya sangat mudah.
02:30
You would first start by writing your message on a piece of paper,
45
150616
3112
Anda mulai dengan menulis pesan di kertas,
02:33
then you would place it into a sealed envelope,
46
153728
2404
lalu Anda letakkan ke dalam amplop,
02:36
and from there, you would go ahead and send it
47
156132
2255
lalu surat tersebut dikirimkan
02:38
after you put a stamp and address on it.
48
158387
1958
setelah diberi perangko dan alamat.
02:40
Unfortunately, today,
49
160345
1480
Sayangnya dewasa ini,
02:41
when we actually send an email, we're not sending a letter.
50
161825
2817
saat kita mengirim email, kita tidak mengirimkan surat.
02:44
What you are sending, in many ways, is actually a postcard,
51
164642
2775
Yang dikirimkan adalah kartu pos.
02:47
and it's a postcard in the sense that everybody that sees it
52
167417
3647
Kenapa kartu pos? Karena semua orang yang melihatnya
02:51
from the time it leaves your computer to when it gets to the recipient
53
171064
3635
dari saat ia meninggalkan komputer Anda hingga sampai ke orang yang dituju
02:54
can actually read the entire contents.
54
174699
2620
bisa membaca keseluruhan pesan.
02:57
So, the solution to this has been known for some time,
55
177319
3459
Jadi, solusi untuk hal ini sudah lama diketahui,
03:00
and there's many attempts to do it.
56
180778
1843
dan sudah banyak usaha yang dilakukan.
03:02
The most basic solution is to use encryption,
57
182621
3149
Solusi yang paling sederhana adalah menggunakan enkripsi,
03:05
and the idea is quite simple.
58
185770
1927
idenya sederhana.
03:07
First, you encrypt the connection
59
187697
1769
Pertama, enkripsi koneksi
03:09
between your computer and the email server.
60
189466
2608
antara komputer Anda dan server email.
03:12
Then, you also encrypt the data as it sits on the server itself.
61
192074
3626
Lalu Anda enkripsi data saat ia berada di server.
03:15
But there's a problem with this,
62
195700
1946
Namun ada masalah dengan hal ini,
03:17
and that is, the email servers also hold the encryption keys,
63
197646
2949
server email juga memiliki kunci enkripsi,
03:20
so now you have a really big lock with a key placed right next to it.
64
200595
4385
jadi ada kunci besar dengan anak kunci di sebelahnya.
03:24
But not only that, any government could lawfully ask for
65
204980
3231
Bukan hanya itu, secara hukum pemerintah juga dapat meminta
03:28
and get the key to your data,
66
208211
2230
dan mendapatkan kunci untuk data Anda,
03:30
and this is all without you being aware of it.
67
210441
2623
ini semua terjadi tanpa Anda sadari.
03:33
So the way we fix this problem is actually relatively easy, in principle:
68
213064
5273
Jadi pada dasarnya cara kita memperbaiki masalah ini lumayan mudah:
03:38
You give everybody their own keys,
69
218337
2402
Anda memberikan semua orang kunci mereka sendiri,
03:40
and then you make sure the server doesn't actually have the keys.
70
220739
3273
lalu Anda pastikan server tidak punya kuncinya.
03:44
This seems like common sense, right?
71
224012
2136
Ini masuk akal, bukan?
03:46
So the question that comes up is, why hasn't this been done yet?
72
226148
3603
Jadi pertanyaan yang muncul adalah kenapa ini belum dilakukan?
03:50
Well, if we really think about it,
73
230261
2535
Kalau kita pikirkan,
03:52
we see that the business model of the Internet today
74
232796
2925
kita lihat model bisnis internet kini
03:55
really isn't compatible with privacy.
75
235721
2067
tidak kompatibel dengan privasi.
03:57
Just take a look at some of the biggest names on the web,
76
237788
2786
Lihatlah nama besar di internet,
04:00
and you see that advertising plays a huge role.
77
240574
2927
dan Anda lihat iklan memainkan peran yang besar.
04:03
In fact, this year alone, advertising is 137 billion dollars,
78
243501
4828
Bahkan tahun ini saja iklan bernilai 137 miliar dolar,
04:08
and to optimize the ads that are shown to us,
79
248329
2171
untuk mengoptimalkan iklan yang ditampilkan,
04:10
companies have to know everything about us.
80
250500
2133
perusahaan harus tahu semua tentang kita.
04:12
They need to know where we live,
81
252633
1919
Mereka harus tahu di mana kita tinggal,
04:14
how old we are, what we like, what we don't like,
82
254552
3655
umur kita, kesukaan kita, yang tidak kita sukai,
04:18
and anything else they can get their hands on.
83
258207
2162
dan data apapun yang bisa mereka peroleh.
04:20
And if you think about it,
84
260369
1729
Dan bila Anda pikirkan,
04:22
the best way to get this information is really just to invade our privacy.
85
262098
4148
cara terbaik mendapatkan info ini adalah melanggar privasi kita.
04:26
So these companies aren't going to give us our privacy.
86
266246
3191
Jadi perusahaan ini tidak akan menghormati privasi kita.
04:29
If we want to have privacy online,
87
269437
1815
BIla kita ingin privasi online,
04:31
what we have to do is we've got to go out and get it ourselves.
88
271252
3543
kita harus mengambilnya.
04:34
For many years, when it came to email,
89
274795
2268
Untuk bertahun-tahun, mengenai email,
04:37
the only solution was something known as PGP,
90
277063
2915
solusi satu-satunya yang kita ketahui adalah PGP,
04:39
which was quite complicated and only accessible to the tech-savvy.
91
279978
3214
yang rumit dan hanya tersedia untuk kalangan yang melek teknologi.
04:43
Here's a diagram that basically shows
92
283192
2418
Ini adalah diagram yang menunjukkan
04:45
the process for encrypting and decrypting messages.
93
285610
2735
proses enkripsi dan dekripsi pesan.
04:48
So needless to say, this is not a solution for everybody,
94
288345
2886
Sudah jelas ini bukan solusi untuk semua orang,
04:51
and this actually is part of the problem,
95
291231
3132
dan ini bagian dari masalah,
04:54
because if you think about communication,
96
294363
2462
karena komunikasi,
04:56
by definition, it involves having someone to communicate with.
97
296825
4355
secara definisi melibatkan pihak kedua.
05:01
So while PGP does a great job of what it's designed to do,
98
301180
3214
Walaupun PGP melakukan tugasnya dengan baik,
05:04
for the people out there who can't understand how to use it,
99
304394
2821
bagi yang tidak tahu cara menggunakannya,
05:07
the option to communicate privately simply does not exist.
100
307215
2902
pilihan untuk berkomunikasi secara rahasia tidak ada.
05:10
And this is a problem that we need to solve.
101
310117
3008
Ini adalah masalah yang harus diselesaikan.
05:13
So if we want to have privacy online,
102
313125
1998
Jadi bila kita ingin punya privasi online,
05:15
the only way we can succeed is if we get the whole world on board,
103
315123
3319
satu-satunya cara adalah bila kita libatkan semua orang di dunia,
05:18
and this is only possible if we bring down the barrier to entry.
104
318442
3251
dan ini mungkin bila kita menghilangkan rintangan masuk.
05:21
I think this is actually the key challenge that lies in the tech community.
105
321693
3529
Saya rasa ini adalah tantangan utama di komunitas teknologi.
05:25
What we really have to do is work and make privacy more accessible.
106
325222
4063
Yang harus kita lakukan adalah membuat privasi lebih terjangkau.
05:29
So last summer, when the Edward Snowden story came out,
107
329285
2996
Jadi musim panas lalu, saat cerita Edward Snowden terbit,
05:32
several colleagues and I decided to see if we could make this happen.
108
332281
3615
saya dan beberapa teman memutuskan untuk mencoba melakukan hal ini.
05:35
At that time, we were working at the European Organization for Nuclear Research
109
335896
4987
Saat itu kami bekerja di Organisasi Riset Nuklir Eropa
05:40
at the world's largest particle collider, which collides protons, by the way.
110
340883
3731
di penghantam partikel terbesar di dunia, yang menghantamkan proton.
05:44
We were all scientists, so we used our scientific creativity
111
344614
3445
Kami ilmuwan, jadi kami gunakan kreativitas keilmuan kami
05:48
and came up with a very creative name for our project:
112
348059
2624
dan menemukan nama yang kreatif untuk projek kami:
05:51
ProtonMail. (Laughter)
113
351293
2096
ProtonMail. (Tertawa)
05:53
Many startups these days actually begin in people's garages
114
353389
2868
Banyak startup dewasa ini mulai di garasi
05:56
or people's basements.
115
356257
1684
atau lantai bawah tanah rumah.
05:57
We were a bit different.
116
357941
1497
Kami berbeda.
05:59
We started out at the CERN cafeteria,
117
359438
2643
Kami mulai di kantin CERN,
06:02
which actually is great, because look,
118
362081
2456
itu bagus, karena,
06:04
you have all the food and water you could ever want.
119
364537
2473
ada makanan dan minuman yang Anda mau.
06:07
But even better than this is that every day
120
367010
2480
Tapi yang lebih baik adalah setiap hari
06:09
between 12 p.m. and 2 p.m., free of charge,
121
369490
3971
antara jam 12 hingga 2 siang, gratis.
06:13
the CERN cafeteria comes with several thousand scientists and engineers,
122
373461
4249
Kantin CERN melayani beberapa ribu ilmuwan dan insinyur,
06:17
and these guys basically know the answers to everything.
123
377710
2786
dan mereka punya jawaban untuk semua masalah.
06:20
So it was in this environment that we began working.
124
380496
2787
Jadi di lingkungan inilah kami mulai bekerja.
06:23
What we actually want to do is we want to take your email
125
383283
3111
Yang kami ingin lakukan adalah mengambil email Anda
06:26
and turn it into something that looks more like this,
126
386394
3460
dan menjadikannya menjadi sesuatu seperti ini,
06:29
but more importantly, we want to do it in a way
127
389854
2275
kami ingin lakukan ini sedemikian rupa
06:32
that you can't even tell that it's happened.
128
392129
2145
tapi Anda tidak menyadarinya.
06:34
So to do this, we actually need a combination of technology
129
394274
2987
Untuk melakukan ini, kami perlu kombinasi teknologi
06:37
and also design.
130
397261
1587
dan rancangan.
06:38
So how do we go about doing something like this?
131
398848
2290
Bagaimana kami melakukannya?
06:42
Well, it's probably a good idea not to put the keys on the server.
132
402018
4154
Tidak meletakkan kunci di server mungkin adalah ide yang baik.
06:46
So what we do is we generate encryption keys on your computer,
133
406172
3898
Yang kami lakukan adalah menaruh kunci enkripsi di komputer Anda,
06:50
and we don't generate a single key, but actually a pair of keys,
134
410070
3788
dan kami tidak buat satu kunci, tapi sepasang kunci,
06:53
so there's an RSA private key and an RSA public key,
135
413858
3705
jadi ada kunci privasi RSA dan kunci publik RSA,
06:57
and these keys are mathematically connected.
136
417563
2628
dan kunci ini terhubung secara matematis.
07:00
So let's have a look and see how this works
137
420191
2205
Mari lihat bagaimana cara kerjanya
07:02
when multiple people communicate.
138
422396
2391
saat beberapa orang berkomunikasi.
07:04
So here we have Bob and Alice, who want to communicate privately.
139
424787
4445
Ada Bob dan Alice yang ingin berkomunikasi secara rahasia.
07:09
So the key challenge is to take Bob's message
140
429232
3562
Jadi tantangan utama adalah mengambil pesan Bob
07:12
and to get it to Alice in such a way that the server cannot read that message.
141
432794
4309
dan memberikannya pada Alice tanpa server mampu membacarnya.
07:17
So what we have to do is we have to encrypt it
142
437103
2413
Yang kita lakukan adalah mengenkripsinya
07:19
before it even leaves Bob's computer,
143
439516
2124
sebelum ia meninggalkan komputer Bob,
07:21
and one of the tricks is, we encrypt it using the public key from Alice.
144
441640
4501
dan salah satu caranya adalah mengenkripsi dengan kunci publik Alice.
07:26
Now this encrypted data is sent through the server to Alice,
145
446141
5192
Kemudian data yang dienkripsi dikirim melalui server ke Alice,
07:31
and because the message was encrypted using Alice's public key,
146
451333
4280
dan karena pesannya dienkripsi menggunakan kunci publik Alice,
07:35
the only key that can now decrypt it is a private key that belongs to Alice,
147
455613
4288
kunci satu-satunya yang dapat mendekripsi adalah kunci pribadi Alice,
07:39
and it turns out Alice is the only person that actually has this key.
148
459901
4715
dan ternyata hanya Alice saja yang punya kunci tersebut.
07:44
So we've now accomplished the objective,
149
464616
2668
Sekarang tugas sudah selesai,
07:47
which is to get the message from Bob to Alice
150
467284
2167
yaitu mengantarkan pesan dari Bob ke Alice
07:49
without the server being able to read what's going on.
151
469451
2692
tanpa bisa dibaca oleh server.
07:52
Actually, what I've shown here is a highly simplified picture.
152
472143
2957
Sebenarnya ini adalah gambaran yang sangat disederhanakan.
07:55
The reality is much more complex
153
475100
2005
Kenyataannya jauh lebih kompleks
07:57
and it requires a lot of software that looks a bit like this.
154
477105
3714
dan memerlukan banyak perangkat lunak yang terlihat seperti ini.
08:00
And that's actually the key design challenge:
155
480819
2440
Itulah tantangan desain terbesarnya:
08:03
How do we take all this complexity, all this software,
156
483259
3521
Bagaimana kita mengatur kompleksitas ini, semua perangkat lunak ini,
08:06
and implement it in a way that the user cannot see it.
157
486780
4118
dan menjalankannya tanpa terlihat oleh pengguna.
08:10
I think with ProtonMail, we have gotten pretty close to doing this.
158
490898
3598
Menurut saya ProtonMail hampir berhasil melakukannya.
08:14
So let's see how it works in practice.
159
494496
2462
Mari kita lihat bagaimana cara kerjanya.
08:16
Here, we've got Bob and Alice again,
160
496958
3017
Kita mempunyai Bob dan Alice di sini, yang lagi-lagi
08:19
who also want to communicate securely.
161
499975
1970
ingin berkomunikasi secara aman.
08:21
They simply create accounts on ProtonMail,
162
501945
2187
Mereka tinggal membuat akun di ProtonMail,
08:24
which is quite simple and takes a few moments,
163
504132
2410
yang cukup simpel dan hanya perlu waktu sebentar,
08:26
and all the key encryption and generation
164
506542
2422
dan semua kunci enkripsi dan generasi
08:28
is happening automatically in the background
165
508964
2390
terjadi secara otomatis di balik layar
08:31
as Bob is creating his account.
166
511354
1706
ketika Bob membuat akunnya.
08:33
Once his account is created, he just clicks "compose,"
167
513060
2542
Ketika akunnya selesai, ia tinggal klik "buat pesan,"
08:35
and now he can write his email like he does today.
168
515602
2987
dan kini ia bisa menulis email seperti biasa.
08:38
So he fills in his information,
169
518589
1867
Maka ia melengkapi informasinya,
08:40
and then after that, all he has to do is click "send,"
170
520456
3284
dan ia hanya perlu mengklik "kirim,"
08:43
and just like that, without understanding cryptography,
171
523740
3541
begitu saja, tanpa harus paham akan kriptografi,
08:47
and without doing anything different from how he writes email today,
172
527281
3553
dan tanpa melakukan hal yang berbeda dari cara menulis email yang biasa,
08:50
Bob has just sent an encrypted message.
173
530834
2647
Bob telah mengirimkan pesan terenkripsi.
08:53
What we have here is really just the first step,
174
533481
4112
Apa yang kita punya sekarang hanyalah langkah pertama,
08:57
but it shows that with improving technology,
175
537593
2297
tapi dengan teknologi yang makin canggih,
08:59
privacy doesn't have to be difficult, it doesn't have to be disruptive.
176
539890
4175
privasi tak perlu jadi hal yang sulit, atau mengganggu.
09:04
If we change the goal from maximizing ad revenue to protecting data,
177
544065
4447
Jika kita merubah tujuan dari memperbesar pemasukan iklan menjadi perlindungan data,
09:08
we can actually make it accessible.
178
548512
2496
ini bisa mudah dicapai.
09:11
Now, I know a question on everybody's minds is,
179
551008
2460
Pertanyaannya sekarang adalah,
09:13
okay, protecting privacy, this is a great goal,
180
553468
2390
melindungi privasi adalah tujuan yang bagus,
09:15
but can you actually do this
181
555858
2440
namun bisakah Anda melakukannya
09:18
without the tons of money that advertisements give you?
182
558298
2792
tanpa uang berlimpah yang dihasilkan dari iklan?
09:21
And I think the answer is actually yes,
183
561090
2386
Saya pikir jawabannya adalah bisa,
09:23
because today, we've reached a point
184
563476
2230
karena kini, kita ada di titik
09:25
where people around the world really understand how important privacy is,
185
565706
3946
di mana orang di seluruh dunia memahami pentingnya privasi,
09:29
and when you have that, anything is possible.
186
569652
2973
dan jika sudah begitu, semuanya adalah mungkin.
09:32
Earlier this year,
187
572625
1164
Awal tahun ini,
09:33
ProtonMail actually had so many users that we ran out of resources,
188
573789
3665
Pengguna ProtonMail meningkat sehingga kehabisan sumber daya,
09:37
and when this happened, our community of users got together
189
577454
2829
dan ketika ini terjadi, komunitas pengguna kami bersatu
09:40
and donated half a million dollars.
190
580283
2116
dan mendonasikan setengah juta dolar.
09:42
So this is just an example of what can happen
191
582399
2431
Ini adalah satu contoh kemungkinan yang terjadi
09:44
when you bring the community together towards a common goal.
192
584830
2813
ketika Anda membawa masyarakat menuju satu tujuan bersama.
09:47
We can also leverage the world.
193
587643
1736
Kita juga bisa memanfaatkan dunia.
09:49
Right now,
194
589449
1148
Sekarang ini,
09:50
we have a quarter of a million people that have signed up for ProtonMail,
195
590597
3426
ada seperempat juta orang yang bergabung dengan ProtonMail,
09:54
and these people come from everywhere,
196
594023
1809
dan mereka datang dari seluruh dunia,
09:55
and this really shows that privacy
197
595832
1632
ini menunjukkan bahwa privasi
09:57
is not just an American or a European issue,
198
597464
2252
bukan masalah orang di Amerika dan Eropa saja,
09:59
it's a global issue that impacts all of us.
199
599716
2345
ini masalah global yang mempengaruhi kita semua.
10:02
It's something that we really have to pay attention to going forward.
200
602061
3460
Ini adalah sesuatu yang mesti kita perhatikan ke depannya.
10:05
So what do we have to do to solve this problem?
201
605521
2996
Apa yang harus kita lakukan untuk menyelesaikannya?
10:08
Well, first of all,
202
608517
1997
Pertama-tama,
10:10
we need to support a different business model for the Internet,
203
610514
2994
kita perlu mendukung model bisnis yang berbeda untuk internet,
10:13
one that does not rely entirely on advertisements
204
613508
2333
yang tidak sepenuhnya bergantung pada iklan
10:15
for revenue and for growth.
205
615841
2334
untuk pemasukan dan bertumbuhan.
10:18
We actually need to build a new Internet
206
618175
2509
Kita perlu membangun internet baru
10:20
where our privacy and our ability to control our data is first and foremost.
207
620684
5693
di mana privasi dan kemampuan untuk mengontrol data kita diutamakan.
10:26
But even more importantly,
208
626377
1745
Namun lebih pentingnya lagi,
10:28
we have to build an Internet where privacy is no longer just an option
209
628122
4868
kita harus membangun internet baru di mana privasi bukan lagi sebuah pilihan
10:32
but is also the default.
210
632990
1903
namun sebuah norma.
10:35
We have done the first step with ProtonMail,
211
635923
2570
Kita telah membuat langkah pertama dengan ProtonMail,
10:38
but this is really just the first step in a very, very long journey.
212
638493
3581
namun ini hanyalah langkah pertama dari perjalanan yang sangat panjang.
10:42
The good news I can share with you guys today,
213
642074
2923
Berita bagusnya adalah, kini,
10:44
the exciting news, is that we're not traveling alone.
214
644997
2528
kita tidak berjalan sendiri.
10:47
The movement to protect people's privacy and freedom online
215
647525
2850
Pergerakan untuk melindungi privasi dan kebebasan online
10:50
is really gaining momentum,
216
650375
1486
sedang mencapai momentum,
10:51
and today, there are dozens of projects from all around the world
217
651861
3594
dan kini, ada lusinan proyek di seluruh dunia
10:55
who are working together to improve our privacy.
218
655455
3511
yang bekerja sama untuk meningkatkan privasi kita.
10:58
These projects protect things from our chat to voice communications,
219
658966
3646
Proyek ini melindungi hal-hal dari obrolan online ke komunikasi suara,
11:02
also our file storage, our online search,
220
662612
2804
penyimpanan file, pencarian online kita,
11:05
our online browsing, and many other things.
221
665416
3041
browsing online kita dan banyak hal lain.
11:08
And these projects are not backed by billions of dollars in advertising,
222
668457
3529
Proyek ini tidak disokong oleh iklan milyaran dolar,
11:11
but they've found support really from the people,
223
671986
2323
namun mereka mendapat dukungan dari masyarakat,
11:14
from private individuals like you and I from all over the world.
224
674309
3047
dari individu seperti Anda dan saya di seluruh dunia.
11:17
This really matters, because ultimately,
225
677356
3117
Ini penting, karena pada akhirnya,
11:20
privacy depends on each and every one of us,
226
680473
3471
privasi bergantung pada kita masing-masing
11:23
and we have to protect it now because our online data
227
683944
2833
dan kita harus menjagainya sekarang karena data online kita
11:26
is more than just a collection of ones and zeros.
228
686777
2764
itu lebih dari sekedar kumpulan angka satu dan nol.
11:29
It's actually a lot more than that.
229
689541
1856
Jauh lebih dari itu.
11:31
It's our lives, our personal stories,
230
691397
2346
Ini adalah hidup kita, kisah pribadi kita,
11:33
our friends, our families,
231
693743
2298
teman kita, keluarga kita,
11:36
and in many ways, also our hopes and our aspirations.
232
696041
3506
dan dalam banyak hal, harapan dan cita-cita kita.
11:39
We need to spend time now to really protect our right
233
699547
3104
Kita perlu meluangkan waktu untuk melindungi hak kita
11:42
to share this only with people that we want to share this with,
234
702651
2950
untuk membaginya hanya dengan orang yang kita inginkan,
11:45
because without this, we simply can't have a free society.
235
705601
2740
karena tanpanya, kita tidak akan punya masyarakat bebas.
11:48
So now's the time for us to collectively stand up and say,
236
708341
2853
Sekaranglah waktunya kita sama-sama bangkit dan menyatakan,
11:51
yes, we do want to live in a world with online privacy,
237
711194
3493
ya, kita ingin hidup dalam dunia dengan privasi online,
11:54
and yes, we can work together to turn this vision into a reality.
238
714687
4528
dan ya, kita dapat bekerja sama membuat visi ini menjadi nyata.
11:59
Thank you.
239
719215
2135
Terima kasih
12:01
(Applause)
240
721350
6757
(Tepuk tangan)
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7