Rebecca MacKinnon: Let's take back the Internet!

52,872 views ・ 2011-07-14

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Sanni Manta Reviewer: Antonius Yudi Sendjaja
00:15
So I begin with an advertisement
0
15260
3000
Jadi saya akan mulai dengan sebuah iklan
00:18
inspired by George Orwell
1
18260
2000
yang terinspirasi dari George Orwell
00:20
that Apple ran in 1984.
2
20260
3000
tentang Apple di tahun 1984.
00:32
(Video) Big Brother: We are one people
3
32260
2000
(Video) Big Brother: Kita adalah satu
00:34
with one will, one resolve,
4
34260
3000
dengan satu tujuan, satu keputusan,
00:37
one cause.
5
37260
2000
satu alasan.
00:39
Our enemies shall talk themselves to death,
6
39260
3000
Musuh-musuh kita semua akan mati,
00:42
and we will fight them with their own confusion.
7
42260
3000
dan kita akan memerangi mereka dengan kebingungan mereka sendiri.
00:47
We shall prevail.
8
47260
2000
Kita akan menang.
00:52
Narrator: On January 24th,
9
52260
2000
Narator: Pada 24 Januari,
00:54
Apple Computer will introduce Macintosh.
10
54260
3000
Apple Computer akan memperkenalkan Macintosh.
00:57
And you'll see why 1984
11
57260
3000
Dan Anda akan melihat mengapa tahun 1984
01:00
won't be like "1984."
12
60260
2000
tidak akan seperti "1984".
01:02
Rebecca MacKinnon: So the underlying message of this video
13
62260
3000
Rebecca MacKinnon: Jadi pesan di balik video ini
01:05
remains very powerful even today.
14
65260
3000
tetap sangat ampuh bahkan sampai hari ini.
01:08
Technology created by innovative companies
15
68260
3000
Teknologi yang diciptakan oleh perusahaan inovatif
01:11
will set us all free.
16
71260
3000
akan membebaskan kita.
01:14
Fast-forward more than two decades:
17
74260
3000
Lebih dari dua dekade selanjutnya,
01:17
Apple launches the iPhone in China
18
77260
3000
Apple meluncurkan iPhone di Cina
01:20
and censors the Dalai Lama out
19
80260
2000
dan menyensor Dalai Lama
01:22
along with several other politically sensitive applications
20
82260
3000
dengan beberapa aplikasi politis sensitif lainnya
01:25
at the request of the Chinese government
21
85260
2000
saat meminta ijin kepada pemerintah Cina
01:27
for its Chinese app store.
22
87260
2000
untuk mendirikan app store di Cina.
01:29
The American political cartoonist
23
89260
2000
Kartunis politik Amerika
01:31
Mark Fiore
24
91260
2000
Mark Fiore
01:33
also had his satire application
25
93260
2000
juga memiliki aplikasi sindiran
01:35
censored in the United States
26
95260
2000
yang disensor di Amerika Serikat
01:37
because some of Apple's staff
27
97260
2000
karena beberapa pegawai Apple
01:39
were concerned it would be offensive to some groups.
28
99260
3000
khawatir itu bisa menghina beberapa kelompok tertentu.
01:42
His app wasn't reinstated
29
102260
2000
Aplikasinya tidak diaktifkan kembali
01:44
until he won the Pulitzer Prize.
30
104260
3000
sampai dia memenangkan anugerah Pulitzer.
01:47
The German magazine Stern, a news magazine,
31
107260
3000
Majalah Jerman, Stern, sebuah majalah berita,
01:50
had its app censored
32
110260
2000
aplikasinya disensor
01:52
because the Apple nannies deemed it
33
112260
2000
karena pengasuh Apple menganggap itu
01:54
to be a little bit too racy for their users,
34
114260
3000
sedikit vulgar bagi para penggunanya,
01:57
and despite the fact that this magazine
35
117260
2000
dan walaupun majalah ini pada kenyataannya
01:59
is perfectly legal for sale
36
119260
2000
benar-benar legal untuk dijual
02:01
on newsstands throughout Germany.
37
121260
3000
di kios majalah di seluruh Jerman.
02:04
And more controversially, recently,
38
124260
2000
Dan lebih kontroversial lagi, baru baru ini,
02:06
Apple censored a Palestinian protest app
39
126260
3000
Apple menyensor sebuah aplikasi protes Palestina
02:09
after the Israeli government voiced concerns
40
129260
3000
setelah pemerintah Israel menyuarakan pendapat
02:12
that it might be used to organize violent attacks.
41
132260
3000
bahwa itu mungkin bisa disalahgunakan untuk menyusun serangan.
02:15
So here's the thing.
42
135260
2000
Jadi, inilah masalahnya,
02:17
We have a situation where private companies
43
137260
2000
kita mempunyai situasi di mana perusahaan swasta
02:19
are applying censorship standards
44
139260
3000
menerapkan standar sensor
02:22
that are often quite arbitrary
45
142260
3000
yang seringkali cukup sewenang-wenang
02:25
and generally more narrow
46
145260
2000
dan secara umum lebih sempit
02:27
than the free speech constitutional standards
47
147260
2000
daripada standar konstitusional bagi kebebasan berpendapat
02:29
that we have in democracies.
48
149260
2000
yang kita miliki dalam demokrasi.
02:31
Or they're responding to censorship requests
49
151260
3000
Atau mereka menanggapi permintaan sensor
02:34
by authoritarian regimes
50
154260
2000
dari rezim penguasa
02:36
that do not reflect consent of the governed.
51
156260
2000
yang tidak mencerminkan perjanjian pemerintah.
02:38
Or they're responding to requests and concerns
52
158260
3000
Atau mereka menanggapi perimintaan dan pertimbangan
02:41
by governments that have no jurisdiction
53
161260
4000
dari pemerintah-pemerintah yang tidak memiliki kekuasaan hukum
02:45
over many, or most, of the users and viewers
54
165260
3000
atas banyak atau kebanyakan pengguna
02:48
who are interacting with the content in question.
55
168260
3000
yang berinteraksi dengan konten tersebut.
02:51
So here's the situation.
56
171260
2000
Jadi inilah situasinya.
02:53
In a pre-Internet world,
57
173260
2000
Di masa pra-Internet
02:55
sovereignty over our physical freedoms,
58
175260
3000
kedaulatan atas kebebasan jasmani kita
02:58
or lack thereof,
59
178260
2000
atau ketiadaannya,
03:00
was controlled almost entirely
60
180260
2000
hampir semuanya dikendalikan
03:02
by nation-states.
61
182260
2000
oleh negara.
03:04
But now we have this new layer
62
184260
2000
Tapi sekarang kita punya lapisan baru ini
03:06
of private sovereignty
63
186260
2000
yaitu kedaulatan pribadi
03:08
in cyberspace.
64
188260
2000
di dunia maya.
03:10
And their decisions about software coding,
65
190260
2000
Dan keputusan mereka tentang pemrograman piranti lunak,
03:12
engineering, design, terms of service
66
192260
3000
teknik, desain, persyaratan
03:15
all act as a kind of law
67
195260
2000
semua undang undang dan hukum
03:17
that shapes what we can and cannot do with our digital lives.
68
197260
4000
yang mengatur apa yang boleh dan tidak boleh kita lakukan dalam kehidupan digital kita.
03:21
And their sovereignties,
69
201260
2000
Dan kedaulatan mereka,
03:23
cross-cutting, globally interlinked,
70
203260
2000
saling berpotongan, terhubung secara global,
03:25
can in some ways
71
205260
2000
dalam beberapa cara bisa
03:27
challenge the sovereignties of nation-states
72
207260
2000
mengancam kedaulatan negara
03:29
in very exciting ways,
73
209260
2000
dengan cara yang menarik,
03:31
but sometimes also act
74
211260
2000
tapi kadangkala juga
03:33
to project and extend it
75
213260
2000
memproyeksikan dan memperluasnya
03:35
at a time when control
76
215260
2000
pada saat di mana kendali
03:37
over what people can and cannot do
77
217260
2000
atas apa yang bisa dan tidak bisa dilakukan orang
03:39
with information
78
219260
2000
dengan informasi
03:41
has more effect than ever
79
221260
2000
memiliki efek yang lebih daripada sebelumnya
03:43
on the exercise of power
80
223260
2000
dalam pelaksanaan wewenang
03:45
in our physical world.
81
225260
3000
di dunia nyata kita.
03:48
After all, even the leader of the free world
82
228260
2000
Pada akhirnya, bahkan sang pemimpin dunia bebas
03:50
needs a little help from the sultan of Facebookistan
83
230260
3000
memerlukan sedikit bantuan dari sultan Facebookistan
03:53
if he wants to get reelected next year.
84
233260
3000
jika dia mau terpilih lagi dalam pemilu tahun depan.
03:56
And these platforms
85
236260
2000
Dan panggung-panggung ini
03:58
were certainly very helpful
86
238260
2000
benar-benar sangat membantu
04:00
to activists in Tunisia and Egypt
87
240260
3000
para aktivis di Tunisia dan Mesir
04:03
this past spring and beyond.
88
243260
2000
pada musim semi yang lalu dan seterusnya.
04:05
As Wael Ghonim,
89
245260
3000
Wael Ghonim,
04:08
the Google-Egyptian-executive by day,
90
248260
3000
eksekutif Google Mesir di siang hari,
04:11
secret-Facebook-activist by night,
91
251260
2000
dan secara diam-diam, aktivis Facebook di malam hari,
04:13
famously said to CNN
92
253260
2000
berkata di CNN
04:15
after Mubarak stepped down,
93
255260
2000
setelah Mubarak turun takhta,
04:17
"If you want to liberate a society,
94
257260
2000
"Jika Anda mau memerdekakan sebuah masyarakat,
04:19
just give them the Internet."
95
259260
2000
berikan saja Internet."
04:21
But overthrowing a government is one thing
96
261260
2000
Tapi menumbangkan sebuah pemerintahan adalah satu hal
04:23
and building a stable democracy
97
263260
2000
dan membangun sebuah demokrasi yang stabil
04:25
is a bit more complicated.
98
265260
2000
itu sedikit lebih rumit.
04:27
On the left there's a photo taken by an Egyptian activist
99
267260
3000
Di sebelah kiri, ada sebuah foto yang diambil oleh aktivis Mesir
04:30
who was part of the storming
100
270260
2000
yang merupakan bagian dari penyerbuan
04:32
of the Egyptian state security offices in March.
101
272260
3000
kantor keamanan negara Mesir pada bulan Maret.
04:35
And many of the agents
102
275260
2000
Banyak dari agen-agennya
04:37
shredded as many of the documents as they could
103
277260
2000
menyobek dokumen-dokumen sebanyak mungkin
04:39
and left them behind in piles.
104
279260
2000
dan meninggalkannya begitu saja.
04:41
But some of the files were left behind intact,
105
281260
3000
Tapi beberapa berkas ditinggalkan dalam keadaan utuh,
04:44
and activists, some of them,
106
284260
2000
dan beberapa aktivis,
04:46
found their own surveillance dossiers
107
286260
3000
menemukan berkas-berkas pengawasan
04:49
full of transcripts of their email exchanges,
108
289260
3000
yang penuh dengan salinan surat elektronik mereka,
04:52
their cellphone text message exchanges,
109
292260
2000
pesan-pesan ponsel mereka,
04:54
even Skype conversations.
110
294260
2000
dan bahkan percakapan-percakapan Skype.
04:56
And one activist actually found
111
296260
2000
Dan seorang aktivis menemukan
04:58
a contract from a Western company
112
298260
3000
sebuah kontrak dari perusahaan Barat
05:01
for the sale of surveillance technology
113
301260
2000
tentang penjualan teknologi pengawasan
05:03
to the Egyptian security forces.
114
303260
2000
kepada pasukan keamanan Mesir.
05:05
And Egyptian activists are assuming
115
305260
2000
Dan para aktivis Mesir mengasumsikan
05:07
that these technologies for surveillance
116
307260
2000
bahwa teknologi untuk pengawasan ini
05:09
are still being used
117
309260
2000
masih dipakai
05:11
by the transitional authorities running the networks there.
118
311260
3000
oleh pihak transisi yang berkuasa menjalankan Internet di sana.
05:15
And in Tunisia, censorship actually began to return in May --
119
315260
3000
Dan di Tunisia, sensor sebenarnya dimulai pada bulan Mei --
05:18
not nearly as extensively
120
318260
2000
tapi tidak begitu ekstensif seperti
05:20
as under President Ben Ali.
121
320260
3000
saat Ben Ali menjadi presiden.
05:23
But you'll see here a blocked page
122
323260
2000
Tapi Anda akan melihat sebuah halaman yang diblokir
05:25
of what happens when you try to reach
123
325260
2000
apa yang terjadi jika Anda mencoba masuk
05:27
certain Facebook pages and some other websites
124
327260
2000
laman Facebook tertentu dan beberapa situs lain
05:29
that the transitional authorities
125
329260
2000
yang telah ditentukan pemerintah transisi
05:31
have determined might incite violence.
126
331260
3000
mungkin mengandung unsur kekerasan.
05:34
In protest over this,
127
334260
2000
Dalam protes terhadap semua ini,
05:36
blogger Slim Amamou,
128
336260
2000
Slim Amamou, seorang penulis blog,
05:38
who had been jailed under Ben Ali
129
338260
2000
yang pernah dipenjara oleh Ben Ali
05:40
and then became part of the transitional government
130
340260
2000
dan kemudian menjadi bagian dari pemerintah transisi
05:42
after the revolution,
131
342260
2000
setelah revolusi,
05:44
he resigned in protest from the cabinet.
132
344260
3000
dia mundur dari kabinet sebagai protes.
05:47
But there's been a lot of debate in Tunisia
133
347260
2000
Tapi sudah banyak debat di Tunisia,
05:49
about how to handle this kind of problem.
134
349260
2000
tentang bagaimana mengatasi masalah seperti ini.
05:51
In fact, on Twitter,
135
351260
2000
Faktanya, di Twitter,
05:53
there were a number of people who were supportive of the revolution
136
353260
2000
ada banyak orang yang mendukung revolusi
05:55
who said, "Well actually,
137
355260
2000
yang berkata, "Sebenarnya,
05:57
we do want democracy and free expression,
138
357260
2000
kami ingin demokrasi dan kebebasan berekspresi,
05:59
but there is some kinds of speech that need to be off-bounds
139
359260
3000
tapi ada beberapa perkataan yang perlu dibuang
06:02
because it's too violent and it might be destabilizing for our democracy.
140
362260
3000
karena terlalu kasar dan mungkin bisa menggoyahkan demokrasi kita.
06:05
But the problem is,
141
365260
2000
Tapi masalahnya,
06:07
how do you decide who is in power to make these decisions
142
367260
3000
bagaimana Anda menentukan siapa yang berkuasa untuk membuat keputusan
06:10
and how do you make sure
143
370260
2000
dan bagaimana Anda memastikan
06:12
that they do not abuse their power?
144
372260
2000
bahwa mereka tidak menyalahgunakan kekuasaan mereka?
06:14
As Riadh Guerfali,
145
374260
2000
Seperti yang dikatakan Riadh Guerfali,
06:16
the veteran digital activist from Tunisia,
146
376260
2000
aktivis digital veteran dari Tunisia,
06:18
remarked over this incident,
147
378260
2000
mengenai insiden ini,
06:20
"Before, things were simple:
148
380260
2000
Sebelum ini, semuanya sederhana:
06:22
you had the good guys on one side and the bad guys on the other.
149
382260
3000
Ada orang baik di satu sisi dan orang jahat di sisi lain.
06:25
Today, things are a lot more subtle."
150
385260
3000
Sekarang, semuanya lebih tidak kentara."
06:28
Welcome to democracy, our Tunisian and Egyptian friends.
151
388260
3000
Selamat datang ke demokrasi, teman-teman di Tunisia dan Mesir.
06:31
The reality is
152
391260
2000
Kenyataannya adalah
06:33
that even in democratic societies today,
153
393260
3000
bahwa bahkan dalam masyarakat demokratis hari ini,
06:36
we do not have good answers
154
396260
2000
kita belum punya jawaban bagus
06:38
for how you balance the need
155
398260
2000
tentang bagaimana menyeimbangkan kebutuhan
06:40
for security and law enforcement on one hand
156
400260
3000
untuk keamanan dan penegakan hukum di satu sisi
06:43
and protection of civil liberties
157
403260
2000
dan perlindungan kemerdekaan sipil
06:45
and free speech on the other
158
405260
2000
dan kebebasan berpendapat di sisi lain
06:47
in our digital networks.
159
407260
2000
pada jaringan digital kita.
06:49
In fact, in the United States,
160
409260
2000
Faktanya, di Amerika Serikat,
06:51
whatever you may think of Julian Assange,
161
411260
3000
apapun pendapat Anda tentang Julian Assange,
06:54
even people who are not necessarily big fans of his
162
414260
3000
bahkan orang-orang yang belum tentu fans besarnya
06:57
are very concerned about the way
163
417260
2000
sangat prihatin dengan bagaimana
06:59
in which the United States government and some companies have handled Wikileaks.
164
419260
3000
pemerintah Amerika Serikat dan beberapa perusahaan dalam menghadapi Wikileaks.
07:02
Amazon webhosting dropped Wikileaks as a customer
165
422260
3000
Amazon melepas Wikileaks dari pelanggan
07:05
after receiving a complaint from U.S. Senator Joe Lieberman,
166
425260
4000
setelah menerima pengaduan dari Senator Amerika, Joe Lieberman,
07:09
despite the fact
167
429260
2000
walaupun faktanya
07:11
that Wikileaks had not been charged,
168
431260
2000
Wikileaks tidak didakwa,
07:13
let alone convicted,
169
433260
2000
dinyatakan bersalah,
07:15
of any crime.
170
435260
3000
atas kejahatan apapun.
07:18
So we assume
171
438260
2000
Jadi kita menganggap
07:20
that the Internet is a border-busting technology.
172
440260
3000
bahwa Internet adalah teknologi yang menghilangkan batas.
07:23
This is a map of social networks worldwide,
173
443260
3000
Ini adalah peta jaringan media sosial seluruh dunia,
07:26
and certainly Facebook has conquered much of the world --
174
446260
3000
dan tentu saja Facebook telah menaklukan sebagian besar dari dunia --
07:29
which is either a good or a bad thing,
175
449260
2000
yang bisa merupakan hal yang baik dan buruk,
07:31
depending on how you like
176
451260
2000
tergantung penilaian Anda
07:33
the way Facebook manages its service.
177
453260
2000
terhadap cara Facebook mengatur pelayanannya.
07:35
But borders do persist
178
455260
2000
Tapi batas-batas itu tetap ada
07:37
in some parts of cyberspace.
179
457260
2000
pada beberapa bagian dunia maya.
07:39
In Brazil and Japan,
180
459260
2000
Di Brazil dan Jepang,
07:41
it's for unique cultural and linguistic reasons.
181
461260
3000
karena keunikan budaya dan masalah bahasa.
07:44
But if you look at China, Vietnam
182
464260
2000
Tapi jika anda lihat di Cina, Vietnam
07:46
and a number of the former Soviet states,
183
466260
3000
dan beberapa negara bekas Uni Soviet,
07:49
what's happening there is more troubling.
184
469260
2000
yang terjadi di sana lebih bermasalah.
07:51
You have a situation
185
471260
2000
Anda memiliki situasi
07:53
where the relationship between government
186
473260
2000
di mana hubungan antara pemerintah
07:55
and local social networking companies
187
475260
3000
dan perusahaan jaringan media sosial lokal
07:58
is creating a situation
188
478260
2000
membuat suatu kondisi
08:00
where, effectively,
189
480260
2000
yang secara efektif
08:02
the empowering potential of these platforms
190
482260
3000
mempersempit potensi dari
08:05
is being constrained
191
485260
2000
panggung-panggung ini
08:07
because of these relationships
192
487260
2000
karena hubungan
08:09
between companies and government.
193
489260
2000
antara perusahaan dan pemerintah.
08:11
Now in China,
194
491260
2000
Sekarang di Cina,
08:13
you have the "great firewall," as it's well-known,
195
493260
2000
ada "great firewall" yang terkenal
08:15
that blocks Facebook
196
495260
2000
karena memblokir Facebook
08:17
and Twitter and now Google+
197
497260
3000
dan Twitter dan sekarang Google+
08:20
and many of the other overseas websites.
198
500260
3000
dan masih banyak lagi laman web luar lainnya.
08:23
And that's done in part with the help from Western technology.
199
503260
3000
Dan itu semua ada dengan bantuan dari teknologi Barat.
08:26
But that's only half of the story.
200
506260
3000
Tapi itu hanya setengah dari kisah ini.
08:29
The other part of the story
201
509260
2000
Setengah yang lain dari kisah ini
08:31
are requirements that the Chinese government places
202
511260
3000
adalah persyaratan yang ditempatkan pemerintah Cina
08:34
on all companies operating on the Chinese Internet,
203
514260
3000
pada semua perusahaan yang beroperasi dengan Internet Cina,
08:37
known as a system of self-discipline.
204
517260
2000
suatu sistem yang disebut disiplin-pribadi.
08:39
In plain English, that means censorship and surveillance
205
519260
3000
Dalam Bahasa Inggris, itu bermakna sensor dan pengawasan
08:42
of their users.
206
522260
2000
terhadap para pengguna.
08:44
And this is a ceremony I actually attended in 2009
207
524260
3000
Ini adalah sebuah upacara, yang saya hadiri pada tahun 2009
08:47
where the Internet Society of China presented awards
208
527260
3000
di mana masyarakat Internet di Cina memberikan penghargaan
08:50
to the top 20 Chinese companies
209
530260
3000
kepada 20 perusahaan Cina terunggul
08:53
that are best at exercising self-discipline --
210
533260
3000
dalam menerapkan disiplin-pribadi --
08:56
i.e. policing their content.
211
536260
2000
dengan kata lain, mengatur konten mereka.
08:58
And Robin Li, CEO of Baidu,
212
538260
3000
Dan Robin Li, CEO Baidu,
09:01
China's dominant search engine,
213
541260
2000
mesin pencari paling dominan di Cina,
09:03
was one of the recipients.
214
543260
3000
adalah salah satu penerimanya.
09:06
In Russia, they do not generally block the Internet
215
546260
4000
Di Rusia, mereka pada umumnya tidak memblokir Internet
09:10
and directly censor websites.
216
550260
2000
dan menyensor situs secara langsung.
09:12
But this is a website called Rospil
217
552260
2000
Tapi ini adalah sebuah situs bernama Rospil
09:14
that's an anti-corruption site.
218
554260
2000
sebuah situs antikorupsi.
09:16
And earlier this year,
219
556260
2000
Dan pada awal tahun ini,
09:18
there was a troubling incident
220
558260
2000
ada sebuah insiden
09:20
where people who had made donations to Rospil
221
560260
3000
di mana orang-orang yang telah memberikan sumbangan kepada Rospil
09:23
through a payments processing system
222
563260
2000
melalui sistem pembayaran
09:25
called Yandex Money
223
565260
2000
yang disebut Yandex Money
09:27
suddenly received threatening phone calls
224
567260
2000
tiba-tiba menerima telepon ancaman
09:29
from members of a nationalist party
225
569260
3000
dari anggota partai nasionalis
09:32
who had obtained details
226
572260
2000
yang telah mendapatkan data pribadi
09:34
about donors to Rospil
227
574260
3000
para pendonor Rospil
09:37
through members of the security services
228
577260
2000
melalui anggota pelayanan keamanan
09:39
who had somehow obtained this information
229
579260
3000
yang entah bagaimana caranya bisa mendapat informasi
09:42
from people at Yandex Money.
230
582260
3000
dari orang-orang di Yandex Money.
09:45
This has a chilling effect
231
585260
2000
Ini mempunyai efek mengerikan
09:47
on people's ability to use the Internet
232
587260
2000
pada kemampuan orang untuk memakai Internet
09:49
to hold government accountable.
233
589260
3000
dalam memegang tanggung jawab pemerintah.
09:52
So we have a situation in the world today
234
592260
2000
Jadi kita memiliki situasi di dunia hari ini
09:54
where in more and more countries
235
594260
2000
di mana semakin banyak negara
09:56
the relationship between citizens and governments
236
596260
3000
di mana hubungan antara rakyat dan pemerintahnya
09:59
is mediated through the Internet,
237
599260
3000
ditengahi melalui Internet,
10:02
which is comprised primarily
238
602260
2000
yang terutama terdiri dari
10:04
of privately owned and operated services.
239
604260
4000
layanan milik swasta.
10:08
So the important question, I think,
240
608260
2000
Jadi pertanyaan pentingnya, saya pikir,
10:10
is not this debate over whether the Internet
241
610260
2000
ini bukan debat tentang apakah Internet
10:12
is going to help the good guys more than the bad guys.
242
612260
3000
akan lebih membantu orang baik atau orang jahat.
10:15
Of course, it's going to empower
243
615260
2000
Tentu saja, Internet akan memperkuat
10:17
whoever is most skilled at using the technology
244
617260
3000
siapapun yang paling ahli dalam menggunakan teknologi
10:20
and best understands the Internet
245
620260
2000
dan paling mengerti Internet
10:22
in comparison with whoever their adversary is.
246
622260
3000
dibandingkan denga siapa saja musuh mereka itu.
10:25
The most urgent question we need to be asking today
247
625260
3000
Pertanyaan yang paling penting yang perlu kita tanyakan sekarang
10:28
is how do we make sure
248
628260
2000
adalah bagaimana kita memastikan
10:30
that the Internet evolves
249
630260
2000
bahwa Internet berkembang
10:32
in a citizen-centric manner.
250
632260
3000
dalam cara yang berpusat pada warga negara.
10:35
Because I think all of you will agree
251
635260
2000
Karena saya pikir Anda semua akan setuju
10:37
that the only legitimate purpose of government
252
637260
3000
bahwa satu-satunya fungsi sah dari pemerintah
10:40
is to serve citizens,
253
640260
2000
adalah untuk melayani masyarakat.
10:42
and I would argue
254
642260
2000
Dan saya akan mendesak
10:44
that the only legitimate purpose of technology
255
644260
2000
bahwa satu-satunya fungsi sah dari teknologi
10:46
is to improve our lives,
256
646260
2000
adalah untuk meningkatkan taraf hidup kita,
10:48
not to manipulate or enslave us.
257
648260
4000
bukan untuk memanipulasi atau memperbudak.
10:53
So the question is,
258
653260
2000
Jadi pertanyaannya adalah,
10:55
we know how to hold government accountable.
259
655260
2000
kita tahu bagaimana membuat pemerintahan bertanggung jawab.
10:57
We don't necessarily always do it very well,
260
657260
2000
Kita tidak perlu selalu berhasil
10:59
but we have a sense of what the models are,
261
659260
3000
tapi kita memiliki gambaran mengenai model,
11:02
politically and institutionally, to do that.
262
662260
2000
secara politis dan konstitusional untuk melakukannya.
11:04
How do you hold the sovereigns of cyberspace
263
664260
2000
Bagaimana Anda mempertahankan kedaulatan dunia maya
11:06
accountable to the public interest
264
666260
2000
agar dapat dipertanggungjawabkan pada masyarakat
11:08
when most CEO's argue
265
668260
2000
saat kebanyakan CEO berpendapat
11:10
that their main obligation
266
670260
2000
bahwa kewajiban utama mereka
11:12
is to maximize shareholder profit?
267
672260
2000
adalah untuk memaksimalkan keuntungan?
11:14
And government regulation
268
674260
2000
Dan kebijakan pemerintah
11:16
often isn't helping all that much.
269
676260
2000
seringkali tidak banyak membantu.
11:18
You have situations, for instance, in France
270
678260
2000
Ada situasi, contohnya di Perancis
11:20
where president Sarkozy
271
680260
2000
di mana Presiden Sarkozy
11:22
tells the CEO's of Internet companies,
272
682260
2000
berpesan pada CEO perusahaan-perusahaan Internet,
11:24
"We're the only legitimate representatives
273
684260
2000
"Kitalah satu-satunya wakil yang sah
11:26
of the public interest."
274
686260
2000
dari kepentingan umum."
11:28
But then he goes and champions laws
275
688260
2000
Tapi kemudian dia pergi menguasai hukum
11:30
like the infamous "three-strikes" law
276
690260
2000
seperti hukum "three strikes" yang terkenal
11:32
that would disconnect citizens from the Internet
277
692260
2000
yang akan memutuskan hubungan masyarakat dengan Internet
11:34
for file sharing,
278
694260
2000
dalam hal berbagi berkas
11:36
which has been condemned by the U.N. Special Rapporteur
279
696260
3000
yang telah dikutuk oleh pelapor khusus PBB
11:39
on Freedom of Expression
280
699260
2000
dalam Kebebasan Berekspresi
11:41
as being a disproportionate violation
281
701260
3000
layaknya sebuah pelanggaran yang tidak seimbang
11:44
of citizens' right to communications,
282
704260
2000
pada hak masyarakat untuk berkomunikasi
11:46
and has raised questions amongst civil society groups
283
706260
3000
dan mengakibatkan timbulnya banyak pertanyaan di antara kelompok masyarakat
11:49
about whether
284
709260
2000
tentang apakah
11:51
some political representatives
285
711260
2000
beberapa wakil politik
11:53
are more interested in preserving
286
713260
2000
lebih tertarik mempertahankan
11:55
the interests of the entertainment industry
287
715260
3000
minat terhadap industri hiburan
11:58
than they are in defending the rights of their citizens.
288
718260
2000
daripada mempertahankan hak-hak rakyatnya.
12:00
And here in the United Kingdom
289
720260
2000
Dan di sini, di Inggris
12:02
there's also concern over
290
722260
2000
juga ada keprihatinan atas
12:04
a law called the Digital Economy Act
291
724260
2000
sebuah peraturan yang disebut Digital Economy Act
12:06
that's placing more onus
292
726260
2000
yang meletakkan satu lagi tanggung jawab
12:08
on private intermediaries
293
728260
2000
pada perantara swasta
12:10
to police citizen behavior.
294
730260
4000
untuk mengatur tingkah laku masyarakat.
12:14
So what we need to recognize
295
734260
2000
Jadi apa yang kita perlu ketahui
12:16
is that if we want to have
296
736260
2000
adalah, jika kita mau memiliki
12:18
a citizen-centric Internet in the future,
297
738260
3000
sebuah Internet yang berpusat pada masyarakat,
12:21
we need a broader and more sustained
298
741260
2000
kita membutuhkan gerakan kebebasan Internet
12:23
Internet freedom movement.
299
743260
2000
yang lebih luas dan berkesinambungan.
12:25
After all, companies didn't stop polluting groundwater
300
745260
3000
Bagaimanapun, perusahaan-perusahaan tidak berhenti mengotori air tanah
12:28
as a matter of course,
301
748260
3000
dengan sendirinya,
12:31
or employing 10-year-olds as a matter of course,
302
751260
2000
atau memperkerjakan anak berumur 10 tahun dengan sendirinya,
12:33
just because executives woke up one day
303
753260
2000
hanya karena eksekutifnya bangun pada suatu hari
12:35
and decided it was the right thing to do.
304
755260
3000
dan memutuskan bahwa itu adalah hal yang benar.
12:38
It was the result of decades of sustained activism,
305
758260
2000
Itu adalah hasil dari puluhan tahun aktivisme berkesinambungan,
12:40
shareholder advocacy
306
760260
2000
keinginan pemilik saham
12:42
and consumer advocacy.
307
762260
2000
dan keinginan konsumen.
12:44
Similarly, governments don't enact
308
764260
4000
Sama halnya, pemerintah tidak menetapkan
12:48
intelligent environmental and labor laws
309
768260
3000
hukum cerdas tentang lingkungan dan buruh
12:51
just because politicians wake up one day.
310
771260
3000
hanya karena politisi bangun pada suatu hari.
12:54
It's the result of very sustained and prolonged
311
774260
2000
Itu adalah hasil dari aktivisme politik yang berkesinambungan
12:56
political activism
312
776260
2000
dan berkepanjangan
12:58
that you get the right regulations,
313
778260
2000
bahwa Anda mendapatkan peraturan yang benar,
13:00
and that you get the right corporate behavior.
314
780260
2000
dan bahwa Anda mendapat perlakuan yang benar dalam perusahaan.
13:02
We need to make the same approach
315
782260
2000
Kita perlu melakukan pendekatan yang sama
13:04
with the Internet.
316
784260
2000
dengan Internet.
13:06
We also are going to need
317
786260
2000
Kita juga akan membutuhkan
13:08
political innovation.
318
788260
2000
inovasi politik.
13:10
Eight hundred years ago, approximately,
319
790260
3000
Kira-kira 800 tahun yang lalu
13:13
the barons of England decided
320
793260
2000
para baron Inggris memutuskan
13:15
that the Divine Right of Kings
321
795260
2000
bahwa hak istimewa raja-raja
13:17
was no longer working for them so well,
322
797260
3000
tidak lagi sesuai dengan mereka,
13:20
and they forced King John
323
800260
2000
dan mereka mendesak Raja John
13:22
to sign the Magna Carta,
324
802260
3000
untuk menandatangani Magna Carta,
13:25
which recognized
325
805260
2000
yang mengakui bahwa
13:27
that even the king
326
807260
2000
bahkan raja
13:29
who claimed to have divine rule
327
809260
3000
yang dianggap mempunyai hak istimewa
13:32
still had to abide by a basic set of rules.
328
812260
3000
tetap harus tunduk kepada seperangkat aturan dasar.
13:35
This set off a cycle
329
815260
3000
Ini memulai sebuah siklus
13:38
of what we can call political innovation,
330
818260
2000
apa yang kita bisa sebut sebagai inovasi politik,
13:40
which led eventually to the idea of consent of the governed --
331
820260
3000
yang akhirnya berujung pada ide persetujuan peraturan --
13:43
which was implemented for the first time
332
823260
3000
yang diimplimentasikan untuk pertama kalinya
13:46
by that radical revolutionary government
333
826260
3000
oleh pemerintah revolusioner yang radikal
13:49
in America across the pond.
334
829260
3000
di seluruh Amerika.
13:52
So now we need to figure out
335
832260
3000
Jadi kita harus mencari tahu
13:55
how to build consent of the networked.
336
835260
2000
bagaimana cara membangun persetujuan dalam jaringan.
13:57
And what does that look like?
337
837260
2000
Dan seperti apa jadinya?
13:59
At the moment, we still don't know.
338
839260
3000
Saat ini, kita masih belum tahu.
14:02
But it's going to require innovation
339
842260
4000
Tapi nantinya, hal itu akan membutuhkan inovasi
14:06
that's not only going to need
340
846260
3000
yang tidak hanya perlu
14:09
to focus on politics,
341
849260
2000
fokus terhadap politik,
14:11
on geopolitics,
342
851260
2000
atau geopolitik,
14:13
but it's also going to need
343
853260
2000
tapi juga harus
14:15
to deal with questions
344
855260
3000
menjawab masalah-masalah
14:18
of business management, investor behavior,
345
858260
3000
manajemen bisnis, tingkah laku investor,
14:21
consumer choice
346
861260
2000
pilihan konsumen
14:23
and even software design and engineering.
347
863260
4000
dan bahkan rancangan dan rekayasa piranti lunak.
14:27
Each and every one of us has a vital part to play
348
867260
3000
Kita semua memiliki peran penting
14:30
in building the kind of world
349
870260
3000
dalam membangun dunia
14:33
in which government and technology
350
873260
3000
di mana pemerintah dan teknologi
14:36
serve the world's people and not the other way around.
351
876260
3000
melayani umat manusia di dunia, dan bukan sebaliknya.
14:39
Thank you very much.
352
879260
2000
Terima kasih banyak.
14:41
(Applause)
353
881260
5000
(Tepuk tangan)
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7