Frida Kahlo: The woman behind the legend - Iseult Gillespie

1,801,022 views ・ 2019-03-28

TED-Ed


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Adela Yolanda Sekarningtyas Reviewer: Ade Indarta
00:06
In 1925,
0
6471
1320
Di tahun 1925,
00:07
Frida Kahlo was on her way home from school in Mexico City
1
7791
3040
Frida Kahlo dalam perjalanan pulang sekolah di Kota Meksiko
00:10
when the bus she was riding collided with a streetcar.
2
10831
3080
ketika bus yang ditumpanginya bertabrakan dengan sebuah mobil.
00:13
She suffered near-fatal injuries to her spine, pelvis and hips,
3
13911
4100
Dia mengalami luka-luka serius pada tulang belakang, tulang panggul, dan pinggulnya,
00:18
and was bedridden for months afterward.
4
18011
2550
dan terbaring terus selama beberapa bulan setelahnya.
00:20
During her recovery,
5
20561
1170
Dalam masa penyembuhan,
00:21
she had a special easel attached to her bed
6
21731
2320
ia memiliki sandaran khusus di dekat kasurnya
00:24
so she could practice painting techniques.
7
24051
2130
sehingga ia dapat berlatih teknik melukis.
00:26
When she set to work,
8
26181
1250
Ketika ia melukis,
00:27
she began to paint the world according to her own singular vision.
9
27431
4260
ia mulai dengan melukis dunia berdasarkan pandangannya sendiri.
00:31
Over the course of her life,
10
31691
1339
Dalam perjalanan hidupnya,
00:33
she would establish herself as the creator and muse behind extraordinary art.
11
33030
5750
ia memunculkan dirinya sendiri sebagai pelukis dan inspirasi di balik seni hebat.
00:38
Though you may have met Kahlo's gaze before,
12
38780
2347
Meski kau mungkin pernah melihat wajahnya
00:41
her work provides an opportunity to see the world through her eyes.
13
41127
4310
karyanya memberi kesempatan untuk melihat dunia melalui matanya.
00:45
She painted friends and family,
14
45437
1740
Dia melukis teman-teman dan keluarga,
00:47
still lives and spiritual scenes;
15
47177
2420
dengan suasana spiritual dan hidup;
00:49
but it was her mesmerizing self-portraits
16
49597
2140
namun potret dirinya yang mecengangkan
00:51
which first caught the world’s attention.
17
51737
2390
yang pertama kali memikat perhatian dunia.
00:54
In an early work,
18
54127
1020
Di awal karyanya,
00:55
"Self Portrait with Velvet Dress,"
19
55147
2360
"Self Portrait with Velvet Dress,"
00:57
the focus is on her strong brows, facial hair, long neck and formidable stare.
20
57507
5750
fokus terarah pada alisnya yang kuat, bulu-bulu muka,
leher panjang dan tatapan berat
01:03
Such features remained,
21
63257
1678
Beberapa ciri masih tetap terasa,
01:04
but Kahlo soon began to present herself in more unusual ways.
22
64935
3870
namun Kahlo segera menampilkan dirinya dalam cara yang lebih tidak umum.
01:08
For example,
23
68805
1090
Contohnya,
01:09
"The Broken Column" uses symbolism,
24
69895
2430
pada "The Broken Column" terdapat simbolisme,
01:12
religious imagery and a ruptured landscape to reveal her physical and mental state.
25
72325
5630
imaji religius dan pemandangan rusak untuk menampilkan kondisi fisik dan mentalnya.
01:17
In 1928, Kahlo started dating fellow painter Diego Rivera.
26
77955
4488
Di tahun 1928, Kahlo mulai berkencan dengan sesama pelukis, Diego Rivera.
01:22
They became lifelong partners and cultivated an eccentric celebrity.
27
82443
4007
Mereka menjadi pasangan seumur hidup dan memperkuat kesan selebriti eksentrik.
01:26
Together, they traveled the world and dedicated themselves to art,
28
86450
3700
Bersama, mereka mengelilingi dunia dan mendedikasikan diri pada seni,
01:30
Communist politics and Mexican nationalism.
29
90150
3690
politik Komunis, dan nasionalisme Meksiko.
01:33
Kahlo and Rivera shared a deep affinity with Mexicanidad,
30
93840
3060
Kahlo dan Rivera berbagi simpati mendalam dengan Mexicanidad,
01:36
a movement which celebrated indigenous culture after the Revolution.
31
96900
4220
gerakan yang merayakan budaya pribumi setelah Revolusi.
01:41
In her daily life, Kahlo wore traditional Tehuana dress
32
101120
3270
Dalam hidup sehari-hari, Kahlo mengenakan gaun tradisional Tehuana
01:44
and immersed herself in native spirituality.
33
104390
2980
dan membenamkan diri dalam spiritualitas pribumi.
01:47
And in her work,
34
107370
860
Dalam karyanya,
01:48
she constantly referenced Mexican folk painting,
35
108230
2670
dia secara konstan mereferensikan lukisan folk Meksiko,
01:50
incorporating its bright colors
36
110900
1780
menggabungkan warna-warna cerah
01:52
and references to death, religion and nature.
37
112680
3570
dan referensinya pada kematian, religi dan alam.
01:56
With her imagery of giant floating flowers,
38
116250
2330
Dengan perumpamaannya akan bunga raksasa terapung,
01:58
undulating landscapes, transplanted body parts and billowing clouds of demons,
39
118580
4700
pemandangan bergelombang, cangkokan bagian tubuh dan awan iblis yang menggembung,
02:03
Kahlo has often been associated with Surrealism.
40
123280
3044
Kahlo seringkali dihubungkan dengan surealisme.
02:06
But while surrealists used dreamlike images to explore the unconscious mind,
41
126324
4160
Namun, sementara surealis menggunakan kesan mimpi dalam mengeksplor bawah sadar,
02:10
Kahlo used them to represent her physical body and life experiences.
42
130484
4240
Kahlo menggunakan mereka untuk menggambarkan fisiknya dan pengalamannya.
02:14
Two of her most-explored experiences
43
134725
2030
Dua pengalaman yang paling ia eksplor,
02:16
were her physical disabilities and her marriage.
44
136755
2660
adalah disabilitas fisiknya dan perkawinannya.
02:19
As a result of the bus accident,
45
139415
1590
Sebagai hasil dari kecelakaan bus
02:21
she experienced life-long health complications
46
141005
2680
dia mengalami komplikasi kesehatan sepanjang hidupnya
02:23
and endured many hospitalizations.
47
143685
2180
dan bertahan dalam berbagai perawatan sakit.
02:25
She often contemplated the physical and psychological effects
48
145865
3080
Dia seringkali merenungkan dampak fisik dan psikis
02:28
of disability in her work;
49
148945
1770
dari disabilitas dalam karyanya;
02:30
painting herself in agony,
50
150715
1540
melukiskan diri dalam kesakitan,
02:32
recuperating from operations,
51
152255
1900
pemulihan diri dari operasi,
02:34
or including objects such as her back brace and wheelchair.
52
154155
4060
atau memasukkan objek seperti penyangga punggung dan kursi roda.
02:38
Meanwhile, her relationship with Rivera was tempestuous,
53
158215
3261
Sebaliknya, hubungannya dengan Rivera bergejolak,
02:41
marked by infidelity on both sides.
54
161476
2700
ditandai dengan perselingkuhan dari keduanya.
02:44
At one point they even divorced,
55
164176
2050
Pada satu titik, mereka bahkan bercerai,
02:46
then remarried a year later.
56
166226
1820
namun menikah kembali tahun berikutnya
02:48
During this period,
57
168046
1050
Selama waktu tersebut,
02:49
she painted the double self-portrait "The Two Fridas,"
58
169096
3130
dia melukis dua potret diri "The Two Fridas,"
02:52
which speaks to the anguish of loss and a splintered sense of self.
59
172226
4190
yang menyuarakan derita kehilangan dan pecahnya perasaan akan diri sendiri.
02:56
The Frida to the left has a broken heart,
60
176416
2255
Frida di sebelah kiri memiliki hati yang patah,
02:58
which drips blood onto her old-fashioned Victorian dress.
61
178671
3660
yang meneteskan darah pada gaun kuno ala jaman Victoria.
03:02
She symbolizes a version of the artist who is wounded by the past–
62
182331
3740
Dia menggambarkan versi sang seniman yang terluka akan masa lalu-
03:06
but is also connected by an artery to a second self.
63
186071
4260
tetapi juga terhubung dengan pembuluh darah pada dirinya yang lain.
03:10
This Frida is dressed in Tehuana attire–
64
190331
2850
Frida yang satu ini bergaun Tehuana-
03:13
and although she remembers Diego with the tiny portrait in her hand,
65
193181
3450
dan meski ia mengingat Diego dengan potret mini di tangannya,
03:16
her heart remains intact.
66
196631
2470
hatinya tetap utuh.
03:19
Together, the two suggest a position caught between past and present,
67
199101
4350
Bersama, keduanya menyajikan posisi di antara masa lampau dan sekarang
03:23
individuality and dependency.
68
203451
2676
individualitas dan kebergantungan.
03:26
Kahlo died in 1954 at the age of 47.
69
206127
4070
Kahlo meninggal di tahun 1954 pada usia 47 tahun.
03:30
In the years after her death,
70
210197
1553
Beberapa tahun setelah ia tiada,
03:31
she experienced a surge in popularity that has lasted to this day.
71
211750
4050
ia mendapat popularitas yang hebat dan bertahan hingga hari ini.
03:35
And although her image has proliferated,
72
215800
2050
Dan meski gambarannya telah berkembang,
03:37
Kahlo’s body of work
73
217850
1320
karya Kahlo
03:39
reminds us that there are no simple truths
74
219170
2197
mengingatkan kita tak ada kebenaran sederhana
03:41
about the life, work and legacy of the woman behind the icon.
75
221367
4670
tentang hidup, kerja dan peninggalan dari sosok wanita di balik ikon tersebut.
03:46
Rather, she put multiple versions of her reality on display–
76
226037
3688
Sebaliknya, dia memberi berbagai versi kenyataannya dalam tampilan-
03:49
and provided us with a few entry-ways into the contents of her soul.
77
229725
4000
dan menyediakan beberapa jalan masuk ke dalam jiwanya.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7