The science of imagination - Andrey Vyshedskiy

853,744 views ・ 2016-12-12

TED-Ed


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Deera Army Pramana Reviewer: Sarmoko Sarmoko
00:07
Imagine, for a second, a duck teaching a French class,
0
7871
3708
Bayangkan sejenak, seekor bebek mengajar kelas bahasa Prancis,
00:11
a ping-pong match in orbit around a black hole,
1
11579
3584
pertandingan ping-pong di orbit sekitar lubang hitam.
00:15
a dolphin balancing a pineapple.
2
15163
2625
lumba-lumba menyeimbangkan nanas.
00:17
You probably haven't actually seen any of these things,
3
17788
3500
Kamu mungkin belum pernah melihat langsung hal-hal itu.
00:21
but you could imagine them instantly.
4
21288
2625
Tapi kamu seketika itu bisa membayangkannya.
00:23
How does your brain produce an image of something you've never seen?
5
23913
3708
Bagaimana otak menciptakan gambar dari sesuatu yang belum pernah dilihat?
00:27
That may not seem hard,
6
27621
1333
Kedengarannya tidak sulit,
00:28
but that's only because we're so used to doing it.
7
28954
3000
itu karena kita sangat terbiasa melakukannya.
00:31
It turns out that this is actually a complex problem
8
31954
2667
Tapi ternyata, ini adalah proses yang sangat rumit
00:34
that requires sophisticated coordination inside your brain.
9
34621
4208
yang butuh koordinasi canggih dalam otakmu.
00:38
That's because to create these new, weird images,
10
38829
2917
Karena untuk membuat gambaran baru yang aneh ini,
00:41
your brain takes familiar pieces and assembles them in new ways,
11
41746
4916
otakmu mengambil penggalan lama dan menyusunnya dengan cara baru,
00:46
like a collage made from fragments of photos.
12
46662
3125
seperti kolase yang dibuat dari potongan foto.
00:49
The brain has to juggle a sea of thousands of electrical signals
13
49787
3542
Otak harus menyalurkan ribuan sinyal listrik dalam sekejap,
00:53
getting them all to their destination at precisely the right time.
14
53329
4708
mengantarkan semuanya ke tujuan di saat yang tepat.
00:58
When you look at an object,
15
58037
1750
Ketika kamu melihat sebuah objek,
00:59
thousands of neurons in your posterior cortex fire.
16
59787
3875
ribuan sel saraf dalam korteks posterior menembakkan sinyal.
01:03
These neurons encode various characteristics of the object:
17
63662
3334
Sel-sel saraf ini menyandikan berbagai karakteristik objek itu:
01:06
spiky, fruit, brown, green, and yellow.
18
66996
4167
tajam, buah, cokelat, hijau, dan kuning.
01:11
This synchronous firing strengthens the connections between that set of neurons,
19
71163
4375
Lecutan serempak ini memperkuat hubungan di antara kumpulan sel saraf itu,
01:15
linking them together into what's known as a neuronal ensemble,
20
75538
4541
mengaitkan mereka dalam sesuatu yang disebut ensambel saraf,
01:20
in this case the one for pineapple.
21
80079
2209
dalam hal ini, ensembel untuk nanas.
01:22
In neuroscience, this is called the Hebbian principle,
22
82288
3041
Dalam ilmu saraf, ini disebut prinsip Hebb.
01:25
neurons that fire together wire together.
23
85329
3500
Sel saraf yang melecut bersamaan, terhubung bersama.
01:28
If you try to imagine a pineapple later,
24
88829
2125
Jika nanti kamu mencoba membayangkan nanas,
01:30
the whole ensemble will light up, assembling a complete mental image.
25
90954
4875
keseluruhan set akan menyala, menyusun gambaran mental yang lengkap.
01:35
Dolphins are encoded by a different neuronal ensemble.
26
95829
3209
Lumba-lumba disandi oleh ensambel saraf yang berbeda.
01:39
In fact, every object that you've seen
27
99038
2000
Bahkan, setiap objek yang pernah kamu lihat
01:41
is encoded by a neuronal ensemble associated with it,
28
101038
4250
disandi oleh ensambel saraf yang terkait dengan itu,
01:45
the neurons wired together by that synchronized firing.
29
105288
3958
sel saraf yang terhubung bersama akibat lecutan serempak.
01:49
But this principle doesn't explain the infinite number of objects
30
109246
3250
Tapi prinsip ini tak menjelaskan tak terbatasnya jumlah objek
01:52
that we can conjure up in our imaginations without ever seeing them.
31
112496
4750
yang kita bisa bayangkan tanpa pernah melihatnya.
01:57
The neuronal ensemble for a dolphin balancing a pineapple doesn't exist.
32
117246
5250
Ensambel saraf untuk lumba-lumba menyeimbangkan nanas, tidak ada.
02:02
So how come you can imagine it anyway?
33
122496
2417
Jadi, kenapa kamu tetap bisa membayangkannya?
02:04
One hypothesis, called the Mental Synthesis Theory,
34
124913
2833
Satu hipotesis, yang disebut Teori Sintesis Mental,
02:07
says that, again, timing is key.
35
127746
3375
mengatakan bahwa, sekali lagi, waktu adalah kuncinya.
02:11
If the neuronal ensembles for the dolphin and pineapple
36
131121
2833
Jika ensambel saraf untuk lumba-lumba dan nanas
02:13
are activated at the same time,
37
133954
2209
diaktifkan pada saat yang sama,
02:16
we can perceive the two separate objects as a single image.
38
136163
4583
kita bisa melihat dua benda terpisah sebagai gambar tunggal.
02:20
But something in your brain has to coordinate that firing.
39
140746
3292
Tapi pasti ada sesuatu dalam otak yang mengkoordinasi aktivasi itu.
02:24
One plausible candidate is the prefrontal cortex,
40
144038
3500
Salah satu kandidat yang masuk akal adalah korteks prefrontal,
02:27
which is involved in all complex cognitive functions.
41
147538
3750
yang terlibat dalam semua fungsi kognitif rumit.
02:31
Prefrontal cortex neurons are connected to the posterior cortex
42
151288
3875
Sel-sel saraf korteks prefrontal terhubung ke korteks posterior
02:35
by long, spindly cell extensions called neural fibers.
43
155163
4875
melalui juluran sel yang tipis dan panjang, yaitu serabut saraf.
02:40
The mental synthesis theory proposes that like a puppeteer pulling the strings,
44
160038
4291
Teori sintesis mental menyatakan bahwa sebagaimana dalang menarik tali wayang,
02:44
the prefrontal cortex neurons send electrical signals
45
164329
3542
sel saraf korteks prefrontal mengirim sinyal listrik
02:47
down these neural fibers
46
167871
1708
sepanjang serabut saraf ini
02:49
to multiple ensembles in the posterior cortex.
47
169579
3834
ke beberapa ensembel di korteks posterior.
02:53
This activates them in unison.
48
173413
2875
Ini mengaktifkan mereka serentak.
02:56
If the neuronal ensembles are turned on at the same time,
49
176288
3125
Jika ensambel saraf diaktifkan pada saat yang sama,
02:59
you experience the composite image just as if you'd actually seen it.
50
179413
4916
kamu memperoleh gambar gabungan seakan benar-benar melihatnya.
03:04
This conscious purposeful synchronization
51
184329
2209
Sinkronisasi sadar yang disengaja
03:06
of different neuronal ensembles by the prefrontal cortex
52
186538
3291
dari berbagai ensambel saraf oleh korteks prefrontal ini
03:09
is called mental synthesis.
53
189829
2209
disebut sintesis mental.
03:12
In order for mental sythesis to work,
54
192038
1791
Agar sintesis mental bekerja,
03:13
signals would have to arrive at both neuronal ensembles at the same time.
55
193829
5459
sinyal harus tiba di kedua ensambel saraf pada saat yang sama.
03:19
The problem is that some neurons
56
199288
1791
Masalahnya, beberapa sel saraf
03:21
are much farther away from the prefrontal cortex than others.
57
201079
4000
berada lebih jauh dari korteks prefrontal daripada yang lain.
03:25
If the signals travel down both fibers at the same rate,
58
205079
3375
Jika sinyal melewati kedua serabut dengan kecepatan yang sama,
03:28
they'd arrive out of sync.
59
208454
2709
mereka akan tiba tidak serentak.
03:31
You can't change the length of the connections,
60
211163
2416
Kita tak bisa mengubah panjang koneksinya.
03:33
but your brain, especially as it develops in childhood,
61
213579
3459
Tapi otak kita, terutama saat berkembang di masa kecil,
03:37
does have a way to change the conduction velocity.
62
217038
3833
memiliki cara untuk mengubah kecepatan konduksinya.
03:40
Neural fibers are wrapped in a fatty substance called myelin.
63
220871
4667
Serabut saraf diselubungi zat lemak yang disebut mielin.
03:45
Myelin is an insulator
64
225538
1791
Mielin adalah insulator
03:47
and speeds up the electrical signals zipping down the nerve fiber.
65
227329
4209
dan mempercepat sinyal listrik melewati serabut saraf.
03:51
Some neural fibers have as many as 100 layers of myelin.
66
231538
4291
Beberapa serabut saraf memiliki hingga 100 lapisan mielin.
03:55
Others only have a few.
67
235829
1917
Yang lainnya hanya memiliki sedikit.
03:57
And fibers with thicker layers of myelin
68
237746
2292
Serat dengan lapisan mielin yang lebih tebal
04:00
can conduct signals 100 times faster or more
69
240038
4125
bisa menghantarkan sinyal 100 kali lebih cepat, bahkan lebih,
04:04
than those with thinner ones.
70
244163
2416
dibandingkan yang lebih tipis.
04:06
Some scientists now think that this difference in myelination
71
246579
3417
Beberapa ilmuwan kini berpikir perbedaan mielinisasi ini
04:09
could be the key to uniform conduction time in the brain,
72
249996
3833
adalah kunci penting penyeragaman waktu konduksi dalam otak,
04:13
and consequently, to our mental synthesis ability.
73
253829
3084
dan alhasil, kemampuan sintesis mental yang kita miliki.
04:16
A lot of this myelination happens in childhood,
74
256913
3333
Banyak mielinisasi ini terjadi di masa kanak-kanak.
04:20
so from an early age,
75
260246
1583
Jadi, sejak usia dini,
04:21
our vibrant imaginations may have a lot to do with building up brains
76
261829
4292
imajinasi dinamis kita mungkin sangat berperan dalam membangun otak
04:26
whose carefully myelinated connections
77
266121
2250
di mana koneksi mielinnya yang cermat
04:28
can craft creative symphonies throughout our lives.
78
268371
3458
dapat menciptakan simfoni kreatif sepanjang hidup kita.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7