The princess who rewrote history - Leonora Neville

1,571,915 views ・ 2018-10-22

TED-Ed


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Alma Ahdina Reviewer: Ade Indarta
00:07
Alexios Komnenos,
0
7071
1920
Alexios Komnenos
00:08
Byzantine emperor,
1
8991
1380
sang Kaisar Bizantium
00:10
led his army to meet the Scythian hordes
2
10371
2675
memimpin pasukannya berperang melawan
00:13
in battle.
3
13046
1065
kaum Skithia.
00:14
For good luck,
4
14111
1160
Ia membawa salah satu
00:15
he carried one of the holiest relics
5
15271
1990
relik Kristen tersuci demi
00:17
in Christendom:
6
17261
1120
keberuntungan:
00:18
the veil that had belonged
7
18381
1370
kerudung yang dulunya milik
00:19
to the Virgin Mary.
8
19751
1970
Perawan Maria.
00:21
Unfortunately, it didn’t help.
9
21731
2300
Sayangnya, kerudung itu tidak membantu.
00:24
Not only was his army defeated,
10
24031
2250
Tidak hanya kalah,
00:26
but as they fled,
11
26281
1210
sang Kaisar juga tertusuk
00:27
the Emperor was stabbed in the buttocks.
12
27491
2740
pantatnya saat mereka kabur.
00:30
To make matters worse, a strong wind
13
30249
2380
Belum cukup sampai di situ, relik itu pun
00:32
made the relic too heavy to carry,
14
32629
2270
disembunyikan di semak-semak saat ia kabur
00:34
so he stashed it in some bushes
15
34899
1750
karena angin kencang membuatnya
00:36
as he escaped.
16
36649
1356
terlalu berat untuk dibawa.
00:38
But even as he fled,
17
38005
1410
Namun ia mampu menebas
00:39
he managed to slay some Scythians
18
39415
2100
beberapa lawan dan menyelamatkan sedikit
00:41
and rescue a few comrades.
19
41515
2680
kawan di tengah pelariannya.
00:44
At least, this is how Alexios' daughter
20
44195
2990
Setidaknya itulah yang diceritakan Anna,
00:47
Anna recounted the story,
21
47185
1850
putri Alexios, dalam tulisannya
00:49
writing nearly 60 years later.
22
49035
2740
60 tahun kemudian.
00:51
She spent the last decade of her long life
23
51775
2990
Sepuluh tahun terakhir hidupnya ia
00:54
creating a 500-page history
24
54765
2500
habiskan dengan menulis 500 halaman
00:57
of her father’s reign called The Alexiad.
25
57265
2880
sejarah kekuasaan ayahnya; The Alexiad.
01:00
Written in Greek, the book was modeled
26
60145
1920
Buku itu meniru gaya penulisan epos dan
01:02
after ancient Greek epics
27
62065
1650
sejarah Yunani kuno serta
01:03
and historical writings.
28
63715
1700
berbahasa Yunani.
01:05
But Anna had a different, trickier task
29
65415
2450
Namun Anna memiliki tantangan tersendiri
01:07
than the writers in these traditions:
30
67865
2190
dalam menulis dengan tradisi berikut:
01:10
as a princess writing
31
70055
1110
sebagai seorang putri
01:11
about her own family,
32
71165
1460
yang menceritakan keluarganya,
01:12
she had to balance her loyalty to her kin
33
72625
2590
ia harus mengimbangi rasa kekeluargaannya
01:15
with her obligation
34
75215
1240
dengan tuntutan untuk
01:16
to portray events accurately,
35
76455
2260
menulis secara akurat,
01:18
navigating issues like Alexios’s
36
78715
2440
mengarahkan misalnya kisah
01:21
embarrassing stab to the buttocks.
37
81155
2420
memalukan Alexios yang tertusuk di pantat.
01:23
A lifetime of study and participation
38
83575
2180
Masa-masa belajar dan berpartisipasi
01:25
in her father’s government
39
85755
1350
selama pemerintahan ayahnya
01:27
prepared Anna for this undertaking.
40
87105
3000
membuat Anna siap melakukannya.
01:30
Anna was born in 1083,
41
90112
2520
Anna lahir pada tahun 1083,
01:32
shortly after her father seized control
42
92632
2280
sesaat setelah ayahnya menguasai
01:34
of the Roman Empire
43
94912
1400
Kerajaan Romawi setelah
01:36
following a decade of brutal civil wars
44
96312
2660
perang saudara dan pemberontakan brutal
01:38
and revolts.
45
98972
1550
selama 10 tahun.
01:40
The empire was deep in decline
46
100522
1844
Kekaisaran Romawi mengalami kemunduran
01:42
when he came to power,
47
102366
1310
di bawah kekuasaan Alexios
01:43
and threatened from all sides:
48
103676
1940
dan terancam dari segala arah:
01:45
by the Seljuk Turks in the East,
49
105616
2050
bangsa Turki Seljuk di Timur,
01:47
the Normans in the West,
50
107666
1890
bangsa Normandia di Barat,
01:49
and Scythian raiders to the north.
51
109556
2320
dan perompak Skithia di Utara.
01:51
Over the course of Anna’s childhood
52
111876
2040
Sepanjang masa kecil dan
01:53
and adolescence,
53
113916
1130
remaja Anna,
01:55
Alexios fought constant military campaigns
54
115046
2720
Alexios melawan banyak kampanye militer
01:57
to secure the frontiers of his empire,
55
117766
2540
demi mempertahankan perbatasan kerajaannya
02:00
even striking up an uneasy alliance
56
120306
2120
bahkan memulai aliansi mengkhawatirkan
02:02
with the Crusaders.
57
122426
1940
dengan Tentara Salib.
02:04
Meanwhile in Constantinople,
58
124366
2224
Sementara itu, Anna berjuang melawan
02:06
Anna fought her own battle.
59
126590
2080
masalahnya sendiri di Konstantinopel.
02:08
She was expected to study subjects
60
128670
2020
Ia harus mempelajari semua subjek
02:10
considered proper
61
130690
1080
yang dianggap patut
02:11
for a Byzantine princess,
62
131770
1870
dipelajari putri Bizantium,
02:13
like courtly etiquette and the Bible,
63
133640
2350
seperti adab di istana dan kitab Injil,
02:15
but preferred classical myth
64
135990
1680
namun ia lebih suka belajar mitos
02:17
and philosophy.
65
137670
1290
klasik dan filosofi.
02:18
To access this material, she had to learn
66
138960
2523
Ia harus belajar membaca dan berbicara
02:21
to read and speak Ancient Greek,
67
141483
2470
bahasa Yunani Kuno diam-diam di malam hari
02:23
by studying secretly at night.
68
143953
2460
demi pelajaran kesukaannya itu.
02:26
Eventually her parents realized
69
146413
1520
Lambat laun orang tuanya sadar
02:27
how serious she was,
70
147933
1290
akan keseriusan Anna dan
02:29
and provided her with tutors.
71
149223
2180
menyediakan guru privat untuknya.
02:31
Anna expanded her studies
72
151403
1530
Anna juga belajar
02:32
to classical literature, rhetoric,
73
152933
2260
literatur klasik, retorika,
02:35
history, philosophy, mathematics,
74
155193
2900
sejarah, filosofi, matematika,
02:38
astronomy, and medicine.
75
158093
2000
astronomi, dan obat-obatan.
02:40
One scholar even complained
76
160093
1650
Seorang cendekiawan bahkan
02:41
that her constant requests
77
161743
1250
mengeluhkan betapa tafsir
02:42
for more Aristotle commentaries
78
162993
1800
Aristoteles yang terus diminta Anna
02:44
were wearing out his eyes.
79
164793
2360
membuat matanya lelah.
02:47
At age fifteen,
80
167153
1040
Pada usia 15 tahun,
02:48
Anna married Nikephoros Bryennios
81
168193
2590
Anna menikahi Nikephoros Bryennios
02:50
to quell old conflicts
82
170783
1500
untuk menyudahi konflik lama
02:52
between their families
83
172283
1080
antar keluarga mereka
02:53
and strengthen Alexios’s reign.
84
173363
2430
serta memperkuat kekuasaan Alexios.
02:55
Fortunately, Anna and Nikephoros ended up
85
175793
2810
Untungnya, Anna dan Nikephoros ternyata
02:58
sharing many intellectual interests,
86
178603
2210
punya banyak kesamaan minat intelektual,
03:00
hosting and debating
87
180813
1310
menjamu dan mendebat
03:02
the leading scholars of the day.
88
182123
2420
banyak cendekiawan terkemuka saat itu.
03:04
Meanwhile, Alexios’s military excursions
89
184543
3130
Sementara itu, ekskursi militer Alexios
03:07
began to pay off,
90
187673
1390
mulai membuahkan hasil dan
03:09
restoring many of the empire’s
91
189063
1830
mengembalikan banyak wilayah lama
03:10
former territories.
92
190893
1680
kerajaannya.
03:12
As her father aged,
93
192573
1410
Seiring menuanya sang ayah,
03:13
Anna and her husband helped her parents
94
193983
2370
Anna dan suaminya membantu memenuhi
03:16
with their imperial duties.
95
196353
2070
tugas-tugas kerajaan.
03:18
During this time,
96
198423
1150
Konon, selama itu Anne
03:19
Anna reportedly advocated for
97
199573
1590
mendukung perlakuan adil bagi
03:21
just treatment of the people
98
201163
1650
rakyatnya yang bersengketa
03:22
in their disputes with the government.
99
202813
2420
dengan pemerintah.
03:25
After Alexios’s death,
100
205233
2040
Setelah Alexios wafat, John,
03:27
Anna’s brother John ascended to the throne
101
207273
2400
kakak Anna, menduduki tahta kerajaan dan
03:29
and Anna turned back
102
209673
1250
Anna pun kembali mendalami
03:30
to philosophy and scholarship.
103
210923
2010
filosofi dan keilmuan.
03:32
Her husband had written a history
104
212933
1850
Suami Anna pernah menulis sejarah yang
03:34
arguing that his grandfather
105
214783
1760
mengatakan kakeknya bisa menjadi
03:36
would have made a better emperor
106
216543
1640
kaisar yang lebih baik daripada
03:38
than Alexios,
107
218183
1240
Alexios,
03:39
but Anna disagreed.
108
219423
1910
tapi Anna tidak setuju.
03:41
She began working on the Alexiad,
109
221333
1970
Ia pun mulai menulis Alexiad
03:43
which made the case for her father's
110
223303
1760
yang isinya menceritakan keunggulan
03:45
merits as emperor.
111
225063
1990
ayahnya sebagai seorang kaisar.
03:47
Spanning the late 11th and early 12th
112
227053
2429
Sepanjang akhir abad ke-11 dan awal abad
03:49
centuries of Byzantine history,
113
229482
1850
ke-12 sejarah Bizantium,
03:51
the Alexiad recounts
114
231332
1320
Alexiad bercerita tentang
03:52
the tumultuous events of Alexios’s reign,
115
232652
3090
kekacauan selama Alexios berkuasa juga
03:55
and Anna’s own reactions to those events,
116
235742
2970
reaksi Anna akan kejadian-kejadian itu,
03:58
like bursting into tears at the thought
117
238712
1900
seperti menangis memikirkan kematian
04:00
of the deaths of her parents and husband.
118
240612
2980
orang tua dan suaminya.
04:03
She may have included these emotional passages
119
243592
2200
Mungkin Anna memasukkan bagian-bagian emosional
04:05
in hopes that they would make her writing
120
245792
1980
agar tulisannya menjadi
04:07
more palatable to a society
121
247772
1760
lebih enak dibaca masyarakat yang
04:09
that believed women shouldn't
122
249532
1380
percaya wanita tidak boleh
04:10
write about battles and empires.
123
250912
2600
menulis tentang peperangan dan kekaisaran.
04:13
While her loyalty to her father
124
253512
1702
Walaupun kesetiaan terhadap ayahnya
04:15
was evident in her favorable account
125
255214
1850
jelas terlihat dari tulisannya, Anna
04:17
of his reign, she also included criticism
126
257064
2640
juga memasukkan kritik dan opininya
04:19
and her opinions of events.
127
259704
2580
tentang kejadian-kejadian tersebut.
04:22
In the centuries after her death,
128
262284
1896
Berabad-abad setelah kematian Anna,
04:24
Anna’s Alexiad was copied over and over,
129
264180
2730
buku Alexiad disalin terus-menerus dan
04:26
and remains an invaluable
130
266910
1740
hingga sekarang masih menjadi
04:28
eyewitness account
131
268650
1150
saksi mata berharga
04:29
of Alexios’s reign today.
132
269800
2630
pemerintahan Alexios.
Dan Anna Komnene pun
04:32
And through her epic historical narrative,
133
272430
2490
memiliki tempatnya sendiri dalam sejarah
04:34
Anna Komnene secured
134
274920
1570
karena narasi sejarah buatannya.
04:36
her own place in history.
135
276490
2750
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7