How do tornadoes form? - James Spann

10,065,353 views ・ 2014-08-19

TED-Ed


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Ade Indarta Reviewer: Made Pramana
00:06
They call me the tornado chaser.
0
6969
2228
Mereka memanggilku pengejar tornado.
00:09
When the wind is up and conditions are right,
1
9197
2519
Saat angin bertiup dan kondisinya tepat,
00:11
I get in my car and follow violent storms.
2
11716
3443
aku akan masuk ke mobil dan mengikuti badai yang ganas.
00:15
"Crazy," you say? Perhaps, but really I chase these sky beasts to learn about them.
3
15159
5100
"Gila" katamu? Mungkin, tapi aku mengejar monster langit ini untuk mempelajarinya.
00:20
I want to share with you what I know.
4
20259
2578
Aku ingin berbagi apa yang aku tahu.
00:22
Tornadoes are rapidly rotating columns of air that form inside storms
5
22837
4893
Tornado adalah tabung udara yang berputar dengan sangat cepat di dalam badai
00:27
that connect with the ground via a funnel of cloud.
6
27730
3144
yang terhubung dengan tanah melalui corong awan.
00:30
When that happens, they tear across the Earth,
7
30874
2508
Jika itu terjadi, tornado akan meluluhlantakkan Bumi,
00:33
posing a huge threat to life and property.
8
33382
3139
menjadi ancaman bagi kehidupan dan bangunan.
00:36
Because of this, there's a great deal of research into these phenomena,
9
36521
3737
Karena itu, ada banyak sekali riset yang dilakukan pada fenomena ini,
00:40
but the truth is, there's still a lot we don't know about how tornadoes form.
10
40258
4728
tapi sebenarnya masih banyak yang kita tidak ketahui bagaimana tornado terbentuk.
00:44
The conditions that may give rise to one tornado
11
44986
2385
Kondisi yang menyebabkan munculnya satu tornado
00:47
won't necessarily cause another.
12
47371
2817
tidak selalu menyebabkan munculnya yang lain.
00:50
But we have learned a lot since people first started recording tornadoes,
13
50188
4278
Tapi kita sudah belajar banyak sejak kita pertama kali merekam tornado,
00:54
like how to recognize the signs when one is brewing in the sky.
14
54466
4127
seperti cara mengenali tanda-tanda munculnya tornado di langit.
00:58
Are you coming along for the ride?
15
58593
1986
Apakah kamu mau ikut?
01:00
Tornadoes begin with a thunderstorm but not just any thunderstorm.
16
60579
4456
Tornado dimulai dengan badai kilat tapi bukan seperti yang biasanya.
01:05
These are especially powerful, towering thunderstorms called supercells.
17
65035
4819
Badai ini sangat kuat, tinggi, dan biasa disebut supersel.
01:09
Reaching up to over 50,000 feet, they bring high force winds,
18
69854
3844
Tingginya bisa mencapai 15 km, membawa angin yang sangat kencang,
01:13
giant hailstones, sometimes flooding and great flashes of lightning, too.
19
73698
5746
hujan es raksasa, kadang juga banjir, dan kilat.
01:19
These are the kinds of storms that breed tornadoes,
20
79444
2885
Ini adalah jenis badai yang melahirkan tornado,
01:22
but only if there are also very specific conditions in place,
21
82329
3999
tapi hanya jika ada kondisi-kondisi tertentu yang menyertai,
01:26
clues that we can measure and look out for when we're trying to forecast a storm.
22
86328
4889
petunjuk yang dapat kita ukur dan waspadai jika kita ingin meramalkan badai.
01:31
Rising air is the first ingredient needed for a tornado to develop.
23
91217
4278
Udara yang naik adalah salah satu bahan untuk menciptakan tornado.
01:35
Any storm is formed when condensation occurs,
24
95495
2766
Badai apa pun terbentuk ketika kondensasi terjadi,
01:38
the byproducts of the clouds.
25
98261
2100
produk sampingan awan.
01:40
Condensation releases heat,
26
100361
2031
Kondensasi melepaskan panas,
01:42
and heat becomes the energy that drives huge upward drafts of air.
27
102392
4284
dan panas menjadi energi yang menggerakkan udara ke atas.
01:46
The more condensation and the bigger the storm clouds grow,
28
106676
3345
Semakin besar kondensasi dan semakin besar awan badai terbentuk,
01:50
the more powerful those updrafts become.
29
110021
2787
semakin kuat gerakan angin ke atas itu.
01:52
In supercells, this rising airmass is particularly strong.
30
112808
4561
Di dalam supersel, naiknya udara ini sangatlah kuat.
01:57
As the air climbs, it can change direction and start to move more quickly.
31
117369
4588
Ketika naik, udara dapat berubah arah dan mulai bergerak sangat cepat.
02:01
Finally, at the storm's base, if there is a lot of moisture,
32
121957
3080
Akhirnya, di dasar badai, jika ada banyak kelembapan,
02:05
a huge cloud base develops, giving the tornado
33
125037
2744
dasar awan raksasa akan mengembang, menjadi materi
02:07
something to feed off later, if it gets that far.
34
127781
3670
yang akan dimakan tornado nantinya, jika berhasil terbentuk.
02:11
When all these things are in place, a vortex can develop enclosed by the storm,
35
131451
4123
Jika semua ini terjadi, sebuah vorteks akan terbentuk dikelilingi oleh badai,
02:15
and forming a wide, tall tube of spinning air that then gets pulled upwards.
36
135574
4946
dan menciptakan tabung udara yang tinggi, lebar, dan berputar yang tertarik ke atas.
02:20
We call this a mesocyclone.
37
140520
2324
Kita menyebutnya sebagai mesosiklon.
02:22
Outside, cool, dry, sinking air
38
142844
2433
Di luar, udara dingin, kering, yang menyusut
02:25
starts to wrap around the back of this mesocyclone,
39
145277
2829
mulai membungkus bagian belakang mesosiklon ini,
02:28
forming what's known as a rear flank downdraft.
40
148106
3123
membentuk apa yang disebut Downdraft sisi belakang (RFD).
02:31
This unusual scenario creates a stark temperature difference
41
151229
3318
Skenario yang unik ini akan menghasilkan perbedaan suhu yang mencolok
02:34
between the air inside the mesocyclone, and the air outside,
42
154547
3992
antara udara di dalam mesosiklon, dengan yang di luar,
02:38
building up a level of instability that allows a tornado to thrive.
43
158539
4141
meningkatkan ketidakstabilan yang akan membuat tornado bisa terjadi.
02:42
Then, the mesocyclone's lower part becomes tighter,
44
162680
2878
Kemudian, bagian bawah mesosiklon akan menjadi lebih ketat,
02:45
increasing the speed of the wind.
45
165558
2682
meningkatkan kecepatan angin.
02:48
If, and that's a big if, this funnel of air moves down
46
168240
3299
Jika, dan hanya jika, corong udara ini bergerak turun
02:51
into that large, moist cloud base at the bottom of the parent storm,
47
171539
3873
ke dasar awan yang besar dan lembap di bagian bawah badai,
02:55
it sucks it in and turns it into a rotating wall of cloud,
48
175412
3578
corong akan tersedot dan berubah menjadi dinding awan yang berputar,
02:58
forming a link between the storm that created it and the Earth.
49
178990
3836
membentuk sambungan antara badai dengan Bumi.
03:02
The second that tube of spinning cloud touches the ground,
50
182826
2580
Begitu tabung awan yang berputar itu menyentuh tanah,
03:05
it becomes a tornado.
51
185406
2222
tornado pun akan terbentuk.
03:07
Most are small and short-lived, producing winds of 65-110 miles per hour,
52
187628
5731
Seringnya hanya kecil dan tidak lama dengan kecepatan angin 100-150 km per jam,
03:13
but others can last for over an hour, producing 200 mile per hour winds.
53
193359
5250
tapi ada juga yang bertahan hingga 1 jam, dengan kecepatan angin 300 km per jam.
03:18
They are beautiful but terrifying,
54
198609
2421
Tornado itu indah tapi menakutkan,
03:21
especially if you or your town is in its path.
55
201030
3305
terutama jika kamu atau kotamu ada di jalurnya.
03:24
In that case, no one, not even tornado chasers like me,
56
204335
3365
Jika demikian, tidak ada seorang pun, bahkan pengejar tornado sepertiku
03:27
enjoy watching thing unfold.
57
207700
3065
yang akan senang melihatnya.
03:30
Just like everything, however, tornadoes do come to an end.
58
210765
3813
Namun, seperti hal lainnya, tornado juga akan berakhir.
03:34
When the temperature difference disappears and conditions grow more stable,
59
214578
3688
Jika perbedaan suhu menghilang dan kondisinya menjadi lebih stabil,
03:38
or the moisture in the air dries up,
60
218266
1948
atau kelembapan udara berkurang,
03:40
the once fierce parent storm loses momentum and draws its tornado back inside.
61
220214
5427
badai yang mengerikan pun akan kehilangan momentum dan menarik tornado masuk.
03:45
Even so, meteorologists and storm chasers like me will remain on the lookout,
62
225641
4844
Pun, meteorogis dan pengejar badai sepertiku akan selalu mengawasi,
03:50
watching, always watching to see if the storm releases its long rope again.
63
230485
5315
mengamati, selalu siap memantau jika badai melepaskan tali panjangnya lagi.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7