How bees can keep the peace between elephants and humans | Lucy King

84,968 views ・ 2020-02-28

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Theodorency Sitanggang Reviewer: Made Pramana
00:12
Ever since I can remember,
0
12778
1896
Sejauh yang dapat saya ingat,
00:14
African elephants have filled me with a sense of complete awe.
1
14698
4235
gajah-gajah Afrika telah membuat saya sangat kagum.
00:19
They are the largest land mammal alive today on planet Earth,
2
19532
3537
Mereka adalah mamalia darat terbesar yang saat ini hidup di bumi,
00:23
weighing up to seven tons,
3
23093
2159
dengan berat sampai tujuh ton,
00:25
standing three and a half meters tall at the shoulder.
4
25276
3238
dan tinggi tiga setengah meter.
00:28
They can eat up to 400 kilos of food in a day,
5
28538
3444
Mereka dapat makan sampai 400 kilo makanan per hari,
00:32
and they disperse vital plant seeds across thousands of kilometers
6
32006
4539
dan mereka menyebarkan biji-biji tanaman penting sejauh ribuan kilometer
00:36
during their 50-to-60-year life span.
7
36569
2467
selama 50-60 tahun masa hidup mereka.
00:39
Central to their compassionate and complex society are the matriarchs.
8
39530
4333
Pusat dari komunitas mereka yang rumit dan penuh kasih sayang adalah matriarki.
00:44
These female, strong leaders nurture the young
9
44252
3349
Para betina ini, pemimpin kuat yang merawat gajah muda
00:47
and navigate their way through the challenges of the African bush
10
47625
3063
dan menuntun jalan mereka melalui daerah Afrika yang menantang
00:50
to find food, water and security.
11
50712
2200
untuk menemukan makanan, air dan keamanan.
00:53
Their societies are so complex,
12
53554
1841
Komunitas mereka sangat rumit,
00:55
we're yet to still fully tease apart
13
55419
2302
kami belum tahu dengan pasti
00:57
how they communicate, how they verbalize to each other,
14
57745
2587
cara mereka berkomunikasi, bercakap-cakap satu sama lain,
01:00
how their dialects work.
15
60356
1626
cara kerja dialek mereka.
01:02
And we don't really understand yet how they navigate the landscape,
16
62006
4071
Dan kita belum benar-benar mengerti cara mereka melakukan navigasi daratan,
01:06
remembering the safest places to cross a river.
17
66101
2949
mengingat tempat paling aman untuk menyebrang suatu sungai.
01:09
I'm pretty sure that like me,
18
69728
1758
Saya cukup yakin bahwa seperti saya,
01:11
most of you in this room have a similar positive emotional response
19
71510
3734
banyak dari Anda di ruangan ini punya tanggapan emosional positif serupa
01:15
to these most magnificent of all animals.
20
75268
2400
terhadap hewan paling indah ini.
01:18
It's really hard not to have watched a documentary,
21
78117
2420
Sulit untuk tidak menonton dokumenter,
01:20
learned about their intelligence
22
80561
1533
mempelajari kecerdasan mereka
01:22
or, if you've been lucky, to see them for yourselves
23
82118
2626
atau, jika Anda beruntung, melihat mereka secara langsung
01:24
on safari in the wild.
24
84768
1634
di safari alam liar.
01:27
But I wonder how many of you
25
87085
1444
Namun berapa banyak dari Anda
01:28
have been truly, utterly terrified by them.
26
88553
4141
yang benar-benar ketakutan akan mereka.
01:34
I was lucky to be brought up in Southern Africa
27
94482
2262
Saya beruntung dibesarkan di Afrika Selatan
01:36
by two teacher parents
28
96768
1468
oleh dua orang tua (guru)
01:38
who had long holidays but very short budgets.
29
98260
3055
yang memiliki libur panjang tapi anggaran yang sangat terbatas.
01:41
And so we used to take our old Ford Cortina Estate,
30
101898
3420
Jadi kami biasa menggunakan mobil Ford Cortina Estate kami yang lama,
01:45
and with my sister, we'd pile in the back,
31
105342
2032
bersama saudari saya, kami duduk di belakang,
01:47
take our tents and go camping in the different game reserves
32
107398
2817
membawa tenda dan berkemah di tempat wisata alam yang berbeda
01:50
in Southern Africa.
33
110239
1262
di Afrika Selatan.
01:51
It really was heaven for a young, budding zoologist like myself.
34
111525
3452
Itu adalah surga bagi ahli zoologi muda dan pemula seperti saya.
01:55
But I remember even at that young age
35
115398
2349
Tapi saya ingat bahkan di saat saya masih muda
01:57
that I found the tall electric fences blocking off the game parks
36
117771
3658
saya melihat pagar listrik tinggi menghalangi tempat berkemah
02:01
quite divisive.
37
121453
1259
dan cukup memecah belah.
02:03
Sure, they were keeping elephants out of the communities,
38
123077
2675
Tentu, pagar itu membuat gajah menjauhi masyarakat,
02:05
but they also kept communities out of their wild spaces.
39
125776
3428
tapi mereka juga membuat masyarakat menjauh dari alam liar mereka.
02:10
It really was quite a challenge to me at that young age.
40
130236
3396
Itu adalah suatu tantangan bagi saya di usia muda tersebut.
02:14
It was only when I moved to Kenya at the age of 14,
41
134133
3222
Hanya ketika saya pindah ke Kenya di usia 14 tahun,
02:17
when I got to connect to the vast, wild open spaces of East Africa.
42
137379
4722
saya bisa berhubungan dengan alam liar terbuka yang luas di Afrika Timur.
02:22
And it is here now that I feel truly, instinctively,
43
142125
3754
Dan di sinilah saya merasa benar-benar, secara naluri,
02:25
really at home.
44
145903
1285
merasa seperti di rumah.
02:27
I spent many, many happy years studying elephant behavior in a tent,
45
147902
3683
Saya menghabiskan waktu bertahun-tahun belajar perilaku gajah di dalam kemah,
02:31
in Samburu National Reserve,
46
151609
2006
di Cagar Alam Samburu,
02:33
under the guideship of professor Fritz Vollrath and Iain Douglas-Hamilton,
47
153639
4237
di bawah bimbingan profesor Fritz Vollrath dan Iain Douglas-Hamilton,
02:37
studying for my PhD and understanding the complexities of elephant societies.
48
157900
4635
untuk meraih gelar PhD saya dan memahami kerumitan komunitas gajah.
02:43
But now, in my role as head of the human-elephant coexistence program
49
163791
3938
Tapi sekarang, dalam tugas saya sebagai ketua program koeksistensi manusia-gajah
02:47
for Save the Elephants,
50
167753
1325
untuk "Save the Elephants,"
02:49
we're seeing so much change happening so fast
51
169102
4116
kami melihat banyak perubahan terjadi begitu cepat
02:53
that it's urged a change in some of our research programs.
52
173242
4198
yang mendesak sebuah perubahan pada beberapa program riset kami.
02:57
No longer can we just sit and understand elephant societies
53
177464
3492
Kami tidak lagi hanya bisa duduk dan memahami komunitas gajah
03:00
or study just how to stop the ivory trade,
54
180980
2802
atau mempelajari cara menghentikan perdagangan gading,
03:03
which is horrific and still ongoing.
55
183806
2438
yang mengerikan dan masih berlanjut.
03:06
We're having to change our resources more and more
56
186268
2754
Kami harus mengganti sumber daya kami lagi dan lagi
03:09
to look at this rising problem of human-elephant conflict,
57
189046
4142
untuk melihat masalah konflik manusia-gajah yang meningkat ini,
03:13
as people and pachyderms compete for space and resources.
58
193212
3579
karena manusia dan pachyderm bersaing untuk mendapat tempat dan sumber daya.
03:17
It was only as recently as the 1970s
59
197536
2049
Sekitar tahun 1970-an
03:19
that we used to have 1.2 million elephants roaming across Africa.
60
199609
4293
kita dulu memiliki 1,2 juta gajah berkeliaran di sepanjang Afrika.
03:23
Today, we're edging closer to only having 400,000 left.
61
203926
4738
Sekarang, kita mendekati angka 400.000 gajah tersisa.
03:29
And at the same time period, the human population has quadrupled,
62
209093
4270
Pada periode waktu yang sama, populasi manusia meningkat empat kali lipat,
03:33
and the land is being fragmented at such a pace
63
213387
2317
dan tanah mengalami fragmentasi dalam kecepatan
03:35
that it's really hard to keep up with.
64
215728
2533
yang sangat sulit untuk diikuti.
03:38
Too often, these migrating elephants end up stuck inside communities,
65
218673
3682
Sangat sering, gajah yang bermigrasi ini berakhir terjebak dalam masyarakat,
03:42
looking for food and water
66
222379
1294
mencari makanan dan air
03:43
but ending up breaking open water tanks,
67
223697
2555
tapi akhirnya membobol tanki air,
03:46
breaking pipes
68
226276
1157
merusak pipa-pipa
03:47
and, of course, breaking into food stores for food.
69
227457
2930
dan, tentu saja, membobol tempat penyimpanan makanan.
03:50
It's really a huge challenge.
70
230411
1933
Benar-benar tantangan yang besar.
03:52
Can you imagine the terror
71
232968
1523
Bisakah Anda membayangkan teror
03:54
of an elephant literally ripping the roof off your mud hut
72
234515
3593
di mana gajah mengoyakkan atap pondok Anda
03:58
in the middle of the night
73
238132
1296
di tengah malam
03:59
and having to hold your children away
74
239452
2064
dan harus menjaga anak-anak Anda
04:01
as the trunk reaches in, looking for food in the pitch dark?
75
241540
4418
sementara belalainya masuk, mencari makanan dalam gelap gulita?
04:06
These elephants also trample and eat crops,
76
246585
2730
Gajah-gajah ini juga menginjak dan memakan panen,
04:09
and this is traditionally eroding away
77
249339
2266
dan ini secara tradisional mengikis
04:11
that tolerance that people used to have for elephants.
78
251629
2932
toleransi yang dulu dimiliki manusia untuk gajah.
04:15
And sadly, we're losing these animals by the day
79
255046
3801
Sedihnya, kita kehilangan hewan ini dari hari ke hari
04:18
and, in some countries, by the hour --
80
258871
2984
dan, di beberapa negara, dari jam ke jam --
04:21
to not only ivory poaching
81
261879
1381
tidak hanya perburuan gading
04:23
but this rapid rise in human-elephant conflict
82
263284
2611
tapi peningkatan konflik manusia-gajah yang cepat ini
04:25
as they compete for space and resources.
83
265919
2666
di saat mereka bersaing mencari tempat dan sumber daya.
04:28
It's a massive challenge.
84
268950
1206
Ini tantangan yang besar.
04:30
I mean, how do you keep seven-ton pachyderms,
85
270180
2961
Bagaimana cara menjaga pachyderm dengan berat tujuh ton,
04:33
that often come in groups of 10 or 12,
86
273165
2077
yang datang dalam kelompok berjumlah 10-12,
04:35
out of these very small rural farms
87
275266
2454
di perkebunan terpencil yang sangat kecil ini
04:37
when you're dealing with people
88
277744
1508
ketika Anda menangani manusia
04:39
who are living on the very edge of poverty?
89
279276
3095
yang hidup di ujung garis kemiskinan?
04:42
They don't have big budgets.
90
282395
1401
Mereka tidak punya uang banyak.
04:43
How do you resolve this issue?
91
283820
2939
Bagaimana Anda menyelesaikan masalah ini?
04:47
Well, one issue is, you can just start to build electric fences,
92
287157
3603
Satu hal, Anda dapat mulai membangun pagar-pagar listrik,
04:50
and this is happening across Africa,
93
290784
1738
dan ini terjadi di seluruh Afrika,
04:52
we're seeing this more and more.
94
292546
1610
kita semakin sering melihat hal ini.
04:54
But they are dividing up areas and blocking corridors.
95
294180
3642
Tapi mereka membagi daerah dan memblokir koridor.
04:57
And I'm telling you, these elephants don't think much of it either,
96
297846
3405
Saya beritahu Anda, gajah-gajah ini tidak terlalu memikirkannya juga,
05:01
particularly if they're blocking a really special water hole
97
301275
2889
khususnya bila pagar memblokir lubang air yang sangat istimewa
05:04
where they need water,
98
304188
1183
karena mereka perlu air,
05:05
or if there's a very attractive female on the other side.
99
305395
2708
atau bila ada betina yang sangat menarik di sisi yang lain.
05:08
It doesn't take long to knock down one of these poles.
100
308127
2531
Tidak perlu waktu lama untuk merobohkan tiang.
05:10
And as soon as there's a gap in the fence,
101
310682
2056
dan begitu ada lubang di pagar,
05:12
they go back, talk to their mates
102
312762
1666
mereka memberitahu kawan mereka
05:14
and suddenly they're all through,
103
314452
1883
dan tiba-tiba mereka semua lewat,
05:16
and now you have 12 elephants on the community side of the fence.
104
316359
3498
dan sekarang Anda punya 12 gajah di dalam wilayah masyarakat.
05:19
And now you're really in trouble.
105
319881
2151
Sekarang Anda benar-benar dalam masalah.
05:22
People keep trying to come up with new designs for electric fences.
106
322056
3519
Manusia terus berusaha menemukan desain baru untuk pagar listrik.
05:26
Well, these elephants don't think much of those either.
107
326421
2913
Tapi, gajah-gajah ini juga tidak terlalu mempermasalahkan itu.
05:29
(Laughter)
108
329761
2949
(Tertawa)
05:34
So rather than having these hard-line, straight, electric,
109
334296
5143
Jadi daripada punya pagar kokoh, tegak, dialiri listrik,
05:39
really divisive migratory-blocking fences,
110
339463
3661
yang memecah belah dan menghalangi migrasi,
05:43
there must be other ways to look at this challenge.
111
343148
2609
pasti ada cara lain untuk menghadapi tantangan ini.
05:45
I'm much more interested in holistic and natural methods
112
345781
2835
Saya lebih tertarik dengan metode yang menyeluruh dan alami
05:48
to keep elephants and people apart where necessary.
113
348640
2880
untuk memisahkan gajah dan manusia bila diperlukan.
05:52
Simply talking to people,
114
352180
1643
Sesedehana berbicara dengan manusia,
05:53
talking to rural pastoralists in northern Kenya
115
353847
2262
bicara dengan pengembala di desa di Kenya utara
05:56
who have so much knowledge about the bush,
116
356133
2547
yang berpengetahuan luas tentang semak-semak,
05:58
we discovered this story that they had that elephants would not feed on trees
117
358704
3976
kami menemukan cerita bahwa gajah tidak akan mencari makan di pohon
06:02
that had wild beehives in them.
118
362704
1866
yang memiliki sarang lebah liar.
06:04
Now this was an interesting story.
119
364594
2017
Ini adalah cerita yang menarik.
06:06
As the elephants were foraging on the tree,
120
366635
2008
Saat gajah-gajah mencari makan di pohon,
06:08
they would break branches and perhaps break open a wild beehive.
121
368667
3603
mereka bisa mematahkan dahan-dahan dan mungkin merusak sarang lebah liar.
06:12
And those bees would fly out of their natural nests
122
372294
3357
Lebah-lebah tersebut akan terbang keluar dari sarang alami mereka
06:15
and sting the elephants.
123
375675
1672
dan menyengat gajah-gajah.
06:17
Now if the elephants got stung,
124
377371
1587
Bila gajah tersengat,
06:18
perhaps they would remember that this tree was dangerous
125
378982
2643
mungkin mereka akan ingat bahwa pohon ini berbahaya
06:21
and they wouldn't come back to that same site.
126
381649
2190
dan mereka tidak akan kembali ke tempat itu.
06:23
It seems impossible that they could be stung through their thick skin --
127
383863
3453
Rasanya tidak mungkin mereka bisa tersengat karena kulit tebal mereka --
06:27
elephant skin is around two centimeters thick.
128
387340
2366
kulit gajah punya ketebalan sekitar dua sentimeter.
06:29
But it seems that they sting them around the watery areas,
129
389730
2764
Tapi tampaknya lebah menyengat di sekitar daerah yang berair,
06:32
around the eyes, behind the ears, in the mouth, up the trunk.
130
392518
3987
sekitar mata, belakang telinga, dalam mulut, di belalai.
06:36
You can imagine they would remember that very quickly.
131
396946
3237
Anda dapat bayangkan mereka akan cepat mengingatnya.
06:40
And it's not really one sting that they're scared of.
132
400207
2866
Tidak sekadar satu sengatan yang mereka takuti.
06:43
African bees have a phenomenal ability:
133
403097
2968
Lebah-lebah Afrika memiki kemampuan fenomenal:
06:46
when they sting in one site, they release a pheromone
134
406089
2775
saat mereka menyengat suatu titik, mereka melepaskan feromon
06:48
that triggers the rest of the bees to come and sting the same site.
135
408888
3215
yang memacu lebah lain untuk datang menyengat di tempat yang sama.
06:52
So it's not one beesting that they're scared of --
136
412127
2331
Jadi bukan satu sengatan lebah yang mereka takuti --
06:54
it's perhaps thousands of beestings,
137
414492
1872
mungkin ribuan sengatan lebah,
06:56
coming to sting in the same area -- that they're afraid of.
138
416388
3105
menyengat di tempat yang sama -- itu yang mereka takuti.
06:59
And of course, a good matriarch
139
419961
1635
Tentu saja, pemimpin betina yang baik
07:01
would always keep her young away from such a threat.
140
421620
2928
akan selalu menjaga anak-anaknya dari ancaman seperti itu.
07:04
Young calves have much thinner skins,
141
424572
1937
Anak gajah punya kulit yang lebih tipis,
07:06
and it's potential that they could be stung
142
426533
2039
dan mereka berpotensi tersengat
07:08
through their thinner skins.
143
428596
1867
melalui kulit mereka yang lebih tipis.
07:10
So for my PhD, I had this unusual challenge
144
430950
3492
Untuk gelar PhD saya, saya menemukan tantangan aneh ini
07:14
of trying to work out
145
434466
1382
tentang mencari tahu
07:15
how African elephants and African bees would interact,
146
435872
3947
bagaimana cara gajah Afrika dan lebah Afrika akan berinteraksi,
07:19
when the theory was that they wouldn't interact at all.
147
439843
2873
ketika secara teori mereka tidak akan berinteraksi sama sekali.
07:22
How was I going to study this?
148
442740
2032
Bagaimana saya akan mempelajari hal ini?
07:24
Well, what I did was I took the sound of disturbed African honey bees,
149
444796
3980
Yang saya lakukan adalah mengambil suara lebah madu Afrika yang terganggu,
07:28
and I played it back to elephants resting under trees
150
448800
3420
dan saya putar kembali pada gajah yang beristirahat di bawah pohon
07:32
through a wireless speaker system,
151
452244
1695
lewat pengeras suara tanpa kabel,
07:33
so I could understand how they would react as if there were wild bees in the area.
152
453963
4479
untuk tahu bagaimana reaksi mereka saat seolah-olah ada lebah liar di tempat itu.
07:38
And it turns out that they react quite dramatically
153
458466
3087
Ternyata mereka bereaksi cukup dramatis
07:41
to the sound of African wild bees.
154
461577
2267
terhadap suara lebah liar Afrika.
07:44
Here we are, playing the bee sounds back to this amazing group of elephants.
155
464990
3627
Di sini kita, memainkan ulang suara lebah ke sekelompok gajah yang hebat.
07:48
You can see the ears going up, going out,
156
468641
2721
Anda bisa melihat telinganya naik, turun,
07:51
they're turning their heads from side to side,
157
471386
2453
mereka menggelengkan kepala dari sisi ke sisi.
07:53
one elephant is flicking her trunk to try and smell.
158
473863
2738
satu gajah mengibaskan belalainya mencoba mencium.
07:57
There's another elephant that kicks one of calves on the ground
159
477050
3032
Ada gajah lain yang mendorong salah satu anak gajah ke tanah
08:00
to tell it to get up as if there is a threat.
160
480106
2659
dan menyuruhnya untuk bangun seolah-olah ada ancaman.
08:03
And one elephant triggers a retreat,
161
483210
2619
Dan satu gajah bergerak mundur,
08:05
and soon the whole family of elephants are running after her
162
485853
4050
dan dengan segera sekeluarga gajah itu lari mengejarnya
08:09
across the savannah in a cloud of dust.
163
489927
3199
melintasi sabana dalam kepulan debu.
08:13
(Sound of bees buzzing)
164
493150
1704
(Suara lebah mendengung)
08:20
(Sound of bees ends)
165
500394
1285
(Suara lebah berhenti)
08:21
Now I've done this experiment many, many times,
166
501703
4325
Saya telah melakukan percobaan ini berkali-kali,
08:26
and the elephants almost always flee.
167
506052
2651
dan gajah-gajah hampir selalu lari.
08:28
Not only do they run away,
168
508727
1752
Tidak hanya mereka lari,
08:30
but they dust themselves as they're running,
169
510503
2087
mereka menutupi diri dengan debu saat lari,
08:32
as if to knock bees out of the air.
170
512614
2333
seolah-olah untuk menjatuhkan lebah dari udara.
08:35
And we placed infrasonic microphones around the elephants
171
515511
3480
Dan kami menempatkan mikrofon infrasonik di sekitar gajah-gajah
08:39
as we did these experiments.
172
519015
1753
sewaktu kami lakukan percobaan ini.
08:40
And it turns out they're communicating to each other in infrasonic rumbles
173
520792
3651
Ternyata mereka berkomunikasi dengan yang lain melalui gemuruh infrasonik
08:44
to warn each other of the threat of bees
174
524467
1936
untuk saling memperingati ancaman lebah
08:46
and to stay away from the area.
175
526427
2066
dan menjauh dari daerah itu.
08:49
So these behavioral discoveries
176
529038
1626
Penemuan-penemuan perilaku ini
08:50
really helped us understand how elephants would react
177
530688
2500
sangat membantu kita memahami bagaimana reaksi gajah
08:53
should they hear or see bee sounds.
178
533212
2349
bila mereka melihat atau dengar suara lebah.
08:55
This led me to invent a novel design for a beehive fence,
179
535585
4119
Ini menuntun saya menciptakan desain baru untuk pagar dari sarang lebah,
08:59
which we are now building around small, one-to-two-acre farms
180
539728
3476
yang sedang kami bangun di sekitar satu sampai dua hektar perkebunan kecil
09:03
on the most vulnerable frontline areas of Africa
181
543228
2713
di garis depan Afrika yang paling rentan
09:05
where humans and elephants are competing for space.
182
545965
2644
di mana manusia dan gajah bersaing untuk mendapat ruang.
09:09
These beehive fences are very, very simple.
183
549260
2089
Pagar dari sarang lebah ini sangat sederhana.
09:11
We use 12 beehives and 12 dummy hives
184
551373
3252
Kami menggunakan 12 sarang lebah dan 12 sarang lebah palsu
09:14
to protect one acre of farmland.
185
554649
2396
untuk melindungi satu hektar perkebunan.
09:17
Now a dummy hive is simply a piece of plywood
186
557069
2294
Sarang lebah palsu hanya sepotong kayu lapis
09:19
which we cut into squares, paint yellow
187
559387
2238
yang kami potong menjadi kotak, dicat kuning
09:21
and hang in between the hives.
188
561649
1658
dan digantung di antara sarang lebah.
09:23
We're basically tricking the elephants
189
563331
1945
Pada dasarnya kami menipu gajah-gajah
09:25
into thinking there are more beehives than there really are.
190
565300
2825
agar berpikir ada lebih banyak sarang lebah dari yang ada.
09:28
And of course, it literally halves the cost of the fence.
191
568149
2841
Dan tentu, secara harfiah mengurangi setengah biaya pagar.
09:31
So there's a hive and a dummy hive
192
571014
1657
Jadi ada sarang dan sarang palsu
09:32
and a beehive and now dummy hive,
193
572695
1747
dan sarang lebah lalu sarang palsu,
09:34
every 10 meters around the outside boundary.
194
574466
2476
setiap 10 meter di sekitar batas luar.
09:36
They're held up by posts
195
576966
1635
Mereka digantung dengan tongkat
09:38
with a shade roof to protect the bees,
196
578625
2120
dengan atap teduh untuk melindungi lebah,
09:40
and they're interconnected with a simple piece of plain wire,
197
580769
3152
dan mereka saling dihubungkan dengan sepotong kawat sederhana,
09:43
which goes all the way around, connecting the hives.
198
583945
2434
yang menghubungkan semua sarang-sarang.
09:46
So if an elephant tries to enter the farm,
199
586403
2456
Jadi bila gajah mencoba memasuki kebun,
09:48
he will avoid the beehive at all cost,
200
588883
1846
dia akan menghindari sarang lebah,
09:50
but he might try and push through between the hive and the dummy hive,
201
590753
3306
tapi dia mungkin mencoba menerobos di antara sarang dengan sarang palsu,
09:54
causing all the beehives to swing as the wire hits his chest.
202
594083
3340
menyebabkan semua sarang lebah terayun saat kabel mengenai dadanya.
09:57
And as we know from our research work,
203
597447
1961
Dan dari penelitian kami,
09:59
this will cause the elephants to flee and run away --
204
599432
2915
ini akan menyebabkan gajah pergi --
10:02
and hopefully remember not to come back to that risky area.
205
602371
3737
dan semoga ingat untuk tidak kembali ke daerah berisiko itu.
10:06
The bees swarm out of the hive,
206
606132
1731
Kawanan lebah keluar dari sarangnya,
10:07
and they really scare the elephants away.
207
607887
2594
dan mereka benar-benar membuat gajah takut.
10:10
These beehive fences we're studying using things like camera traps
208
610505
3469
Pagar sarang lebah yang kami pelajari menggunakan kamera pengintai
10:13
to help us understand how elephants are responding
209
613998
2357
untuk membantu kami memahami respons gajah
10:16
to them at night time,
210
616379
1205
pada malam hari,
10:17
which is when most of the crop raiding occurs.
211
617608
2262
waktu di mana sering terjadi perampasan panen.
10:19
And we found in our study farms
212
619894
2324
Kami temukan di perkebunan yang kami pelajari
10:22
that we're keeping up to 80 percent of elephants
213
622242
2716
bahwa kami menjaga hingga 80 persen gajah
10:24
outside of the boundaries of these farms.
214
624982
2484
di luar perbatasan perkebunan-perkebunan ini.
10:27
And the bees and the beehive fences are also pollinating the fields.
215
627966
4754
Lebah dan pagar sarang lebah juga menyerbuki ladang-ladang.
10:32
So we're having a great reduction both in elephant crop raids
216
632744
3666
Kami mengalami pengurangan besar dalam hal serangan gajah pada panen
10:36
and a boost in yield through the pollination services
217
636434
2663
dan peningkatan hasil panen melalui penyerbukan
10:39
that the bees are giving to the crops themselves.
218
639121
2670
yang diberikan lebah-lebah ke tanaman.
10:42
The strength of the beehive fences is really important --
219
642585
2673
Kekuatan pagar sarang lebah sangat penting --
10:45
the colonies have to be very strong.
220
645282
1915
koloni harus sangat kuat.
10:47
So we're trying to help farmers grow pollinator-friendly crops
221
647221
2952
Jadi kami berusaha membantu petani menanam tanaman ramah lebah
10:50
to boost their hives,
222
650197
2024
untuk meningkatkan sarang mereka,
10:52
boost the strength of their bees
223
652245
1627
menambah kekuatan lebah-lebah mereka
10:53
and, of course, produce the most amazing honey.
224
653896
2871
dan, tentu saja, memproduksi madu terbaik.
10:56
This honey is so valuable as an extra livelihood income for the farmers.
225
656791
4135
Madu ini sangat berharga sebagai pendapatan tambahan untuk petani.
11:01
It's a healthy alternative to sugar,
226
661244
2032
Itu adalah alternatif sehat untuk gula,
11:03
and in our community,
227
663300
1714
dan di komunitas kita,
11:05
it's a very valuable present to give a mother-in-law,
228
665038
2515
hadiah yang bernilai untuk diberikan ke ibu mertua,
11:07
which makes it almost priceless.
229
667577
1888
yang membuatnya hampir tak ternilai.
11:09
(Laughter)
230
669489
2127
(Tertawa)
11:11
We now bottle up this honey,
231
671942
1665
Sekarang kami mengemas madu ini,
11:13
and we've called this wild beautiful honey Elephant-Friendly Honey.
232
673631
4103
dan kami menamakan madu liar indah ini sebagai Madu Ramah-Gajah.
11:17
It is a fun name,
233
677758
1151
Itu nama yang bagus,
11:18
but it also attracts attention to our project
234
678933
2190
tapi juga menarik perhatian pada proyek kami
11:21
and helps people understand what we're trying to do
235
681147
2405
dan membantu orang memahami usaha yang kami lakukan
11:23
to save elephants.
236
683576
1152
untuk menyelamatkan gajah.
11:24
We're working now with so many women
237
684752
1746
Kami bekerja dengan banyak wanita
11:26
in over 60 human-elephant conflict sites
238
686522
2581
di lebih dari 60 daerah dengan konflik manusia-gajah
11:29
in 19 countries in Africa and Asia
239
689127
2507
di 19 negara di Afrika dan Asia
11:31
to build these beehive fences,
240
691658
2030
untuk membangun pagar sarang lebah ini,
11:33
working very, very closely with so many farmers
241
693712
2426
bekerja sangat erat dengan dengan banyak petani
11:36
but particularly now with women farmers,
242
696162
2280
khususnya sekarang dengan petani wanita,
11:38
helping them to live better in harmony with elephants.
243
698466
3126
membantu mereka untuk hidup lebih harmonis dengan gajah.
11:41
One of the things we're trying to do is develop a toolbox of options
244
701616
3444
Satu hal yang kami coba lakukan adalah mengembangkan pilihan-pilihan
11:45
to live in better harmony with these massive pachyderms.
245
705084
3144
untuk hidup lebih harmonis dengan pachyderm besar ini.
11:48
One of those issues is to try and get farmers,
246
708252
2151
Salah satu masalahnya adalah mengajak petani,
11:50
and women in particular,
247
710427
1222
dan khususnya wanita,
11:51
to think different about what they're planting
248
711673
2190
agar berpikir kreatif perihal bibit mereka
11:53
inside their farms as well.
249
713887
1301
di dalam perkebunan mereka.
11:55
So we're looking at planting crops
250
715212
1648
Kami sedang mencoba menanam bibit
11:56
that elephants don't particularly want to eat, like chillies,
251
716884
2880
yang secara khusus tidak diinginkan gajah, seperti cabai,
11:59
ginger, Moringa, sunflowers.
252
719788
2273
jahe, kelor, bunga matahari.
12:02
And of course, the bees and the beehive fences love these crops too,
253
722085
3223
Tentu saja, lebah dan sarang lebah menyukai bibit ini,
12:05
because they have beautiful flowers.
254
725332
1785
karena memiliki bunga yang indah.
12:07
One of these plants is a spiky plant called sisal --
255
727141
2690
Salah satunya adalah tanaman runcing bernama sisal --
12:09
you may know this here as jute.
256
729855
1873
Anda mungkin mengenalnya sebagai rami.
12:12
And this amazing plant can be stripped down
257
732075
2516
Tanaman menakjubkan ini dapat diolah
12:14
and turned into a weaving product.
258
734615
2341
dan dijadikan produk tenun.
12:16
We're working with these amazing women now
259
736980
2072
Kami bekerja sama dengan para wanita hebat
12:19
who live daily with the challenges of elephants
260
739076
2666
yang setiap hari menghadapi tantangan dengan gajah
12:21
to use this plant to weave into baskets
261
741766
2969
untuk menggunakan tanaman ini untuk ditenun menjadi keranjang
12:24
to provide an alternative income for them.
262
744759
2548
sebagai pemasukan alternatif bagi mereka.
12:27
We've just started construction only three weeks ago
263
747696
2484
Kami baru saja memulai konstruksi tiga minggu lalu
12:30
on a women's enterprise center
264
750204
2031
di pusat usaha wanita
12:32
where we're going to be working with these women
265
752259
2318
di mana kami akan bekerja dengan wanita-wanita ini
12:34
not only as expert beekeepers
266
754601
1516
tidak hanya sebagai penjaga lebah
12:36
but as amazing basket weavers;
267
756141
1658
tapi juga penenun yang luar biasa;
12:37
they're going to be processing chili oils, sunflower oils,
268
757823
3111
mereka akan memproses minyak cabai, minyak bunga matahari,
12:40
making lip balms and honey,
269
760958
1945
membuat pelembab bibir dan madu,
12:42
and we're somewhere on our way to helping these participating farmers
270
762927
3244
dan kami membantu petani-petani yang berpartisipasi ini
12:46
live with better eco-generating projects that live and work better
271
766195
4397
hidup dengan proyek hasil-lingkungan dan bekerja lebih baik
12:50
with living with elephants.
272
770616
1840
dengan hidup bersama gajah.
12:52
So whether it's matriarchs
273
772480
1723
Jadi baik itu matriarki
12:54
or mothers or researchers like myself,
274
774227
3064
atau ibu atau peneliti seperti saya sendiri,
12:57
I do see more women coming to the forefront now
275
777315
2590
saya melihat semakin banyak wanita maju ke baris depan
12:59
to think differently and more boldly about the challenges that we face.
276
779929
4045
untuk berpikir secara berbeda dan lebih berani mengenai tantangan yang dihadapi.
13:04
With more innovation,
277
784481
1556
Dengan inovasi lebih,
13:06
and perhaps with some more empathy towards each other,
278
786061
3444
dan mungkin dengan lebih banyak empati terhadap satu sama lain,
13:09
I do believe we can move from a state of conflict with elephants
279
789529
3413
saya percaya kita dapat bergerak dari keadaan konflik dengan gajah
13:12
to true coexistence.
280
792966
1947
menjadi koeksistensi yang sebenarnya.
13:15
Thank you.
281
795341
1159
Terima kasih.
13:16
(Applause)
282
796524
6087
(Tepuk tangan)
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7