Why are fish fish-shaped? - Lauren Sallan

608,894 views ・ 2018-04-17

TED-Ed


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Febby Hutomo Reviewer: Deera Army Pramana
00:06
In tropical seas,
0
6609
1449
Di lautan tropis,
00:08
flying fish leap out of the water,
1
8058
1909
ikan terbang melompat keluar dari air,
00:09
gliding for up to 200 meters using wing-like fins,
2
9967
3490
meluncur hingga 200 meter menggunakan siripnya yang seperti sayap,
00:13
before dipping back into the sea.
3
13457
2601
sebelum terjun kembali ke lautan.
00:16
In the Indo-Pacific,
4
16058
1622
Di Indo-Pasifik,
00:17
a hunting sailfish can reach speeds of 110 kilometers per hour.
5
17680
4860
ikan pedang yang tengah berburu bisa mencapai kecepatan 110 km per jam,
00:22
That’s 11 times faster than Olympic swimming champion Michael Phelps.
6
22540
4348
11 kali lebih cepat dari juara olimpiade renang, Michael Phelps.
00:26
It can then stick up its spiny dorsal fin like a brake,
7
26888
3299
Ia juga dapat menegakkan sirip punggung untuk mengerem,
00:30
grinding to a dead halt, mid-swim.
8
30187
4400
hingga benar-benar berhenti, ketika ia berenang.
00:34
Each of these physical feats is made possible by a fish’s form,
9
34587
3840
Setiap kemahiran fisik ini dapat terjadi karena bentuknya,
00:38
which in most species is a smooth, elongated body, fins, and a tail.
10
38427
6400
yang pada sebagian besar spesies meliputi tubuh halus memanjang, sirip, dan ekor.
00:44
These features are shared across thousands of fish species,
11
44827
3646
Ciri utama ini dimiliki oleh ribuan spesies ikan.
00:48
each introducing its own variations on the theme to survive in unique habitats.
12
48473
6395
Setiap spesies memiliki variasi sendiri untuk bertahan di habitat yang unik.
00:54
What makes these features so commonplace in fish,
13
54868
2601
Apa yang membuat ciri ini sangat sering ditemui pada ikan,
00:57
and what does it reveal about the more than 33,000 fish species
14
57469
3870
dan apa yang diungkapkannya mengenai lebih dari 33.000 spesies ikan
01:01
that inhabit earth’s rivers, lakes, and seas?
15
61339
3668
yang tinggal di sungai, danau, dan lautan?
Ikan dapat dibagi menjadi dua kelompok utama
01:05
Fish can be split into two main groups,
16
65007
2791
01:07
according to the type of motion they favor.
17
67798
2408
berdasarkan tipe pergerakan yang digunakan.
01:10
The first is body and caudal fin driven motion,
18
70206
3672
Pertama, pergerakan yang didorong oleh tubuh dan sirip ekor,
01:13
and most fish species, about 85%, fall into this group.
19
73878
5329
dan sebagian besar spesies ikan, sekitar 85%, termasuk kelompok ini.
01:19
Here, the body and tail are the primary propelling forces,
20
79207
3532
Di kelompok ini, badan dan ekor adalah sumber kekuatan pendorong utama,
01:22
with fins mainly playing a stabilizing and steering role.
21
82739
4030
sedangkan sirip terutama berperan sebagai stabilisator dan pengarah.
01:26
This configuration suits many open-water species,
22
86769
2959
Konfigurasi ini cocok untuk banyak spesies perairan terbuka
01:29
which need speed, thrust and control for constant, efficient swimming.
23
89728
5050
yang memerlukan kecepatan, dorongan, dan kontrol
untuk berenang secara konstan dan efisien.
01:34
Eels lie at one extreme of this group.
24
94778
2439
Belut merupakan anggota ekstrem dari kelompok ini.
01:37
Known as anguilliform swimmers,
25
97217
2661
Dikenal sebagai perenang aguilliformis,
01:39
their entire bodies undulate to generate a wave-like motion.
26
99878
5160
seluruh tubuhnya berkelok membentuk gerakan seperti ombak.
01:45
Compared to anguilliform fish,
27
105038
2230
Berbeda dari ikan anguilliformis,
01:47
species like salmon and trout, known as subcarangiforms,
28
107268
4291
spesies seperti salmon dan trout yang dikenal sebagai subcarangiformis,
01:51
use about two-thirds of their body mass to generate motion,
29
111559
3424
menggunakan sekitar dua pertiga massa tubuhnya menghasilkan gerakan
01:54
while carangiform swimmers, such as mackerel,
30
114983
2970
sedangkan perenang carangiformis,
seperti makarel, hanya menggunakan sekitar sepertiga tubuh.
01:57
only use about a third.
31
117953
1926
01:59
Typically, the less of its mass a fish uses to generate motion,
32
119879
3048
Umumnya, semakin sedikit massa tubuh yang digunakan untuk bergerak,
02:02
the more streamlined its shape.
33
122927
4188
semakin langsing bentuknya.
02:07
At the other end of the spectrum from eels are ostraciiform species like boxfish,
34
127115
6064
Pada ujung spektrum berlawanan dari belut,
terdapat spesies ostraciiformis, seperti ikan kotak,
02:13
and thunniform swimmers like tuna.
35
133179
2418
dan perenang thunniformis, seperti tuna.
02:15
In these fish, the tails, also known as caudal fins, do the work.
36
135597
5503
Pada ikan jenis ini, ekor,
yang juga dikenal sebagai sirip kaudal, berperan penting.
Ekor tuna dihubungkan oleh tendon ke otot-otot di tubuhnya.
02:21
A tuna’s tail is attached by tendons to multiple muscles in its body.
37
141100
4637
02:25
It powers the body like an engine,
38
145737
2401
Bak mesin, ototnya memberi kekuatan,
02:28
forcefully catapulting the bullet-like fish
39
148138
2270
melontarkan ikan yang berbentuk peluru itu
02:30
to speeds up to 69 kilometers per hour.
40
150408
4805
untuk bergerak hingga 69 km per jam.
02:35
The second major fish group relies on median and paired fin motion,
41
155213
4498
Kelompok utama kedua bergantung pada garis tengah tubuh
dan gerakan sirip berpasangan.
02:39
meaning they’re propelled through the water predominantly by their fins.
42
159711
3870
Artinya, mereka bergerak di air terutama menggunakan siripnya.
02:43
Fins allow fine-tuned movement at slow speeds,
43
163581
3420
Sirip memungkinkan gerakan halus pada kecepatan rendah.
02:47
so this propulsion is typically found in fish
44
167001
2708
Maka, pergerakan ini biasanya ditemukan
02:49
that have to navigate complex habitats.
45
169709
3010
pada ikan yang harus bergerak di habitat yang kompleks.
02:52
Bottom-dwelling fishes, like rays, fall into this group;
46
172719
3178
Ikan penghuni dasar laut, seperti pari, termasuk dalam kelompok ini.
02:55
using their huge pectoral fins, they can lift themselves swiftly off the sea floor.
47
175897
5332
Mereka menggunakan otot dadanya yang besar
untuk mengangkat tubuh dengan cepat dari dasar laut.
03:01
That conveniently allows them to inhabit shallow seas
48
181229
2758
Ini memungkinkan mereka bertempat tinggal di perairan dangkal
03:03
without being buffeted about by waves.
49
183987
2822
tanpa terpukul ombak.
03:06
Similarly, shallow-water flatfish use their entire bodies
50
186809
3899
Hampir mirip, ikan sebelah di perairan dangkal
menggunakan seluruh tubuhnya sebagai satu sirip besar
03:10
as one big fin to hoist themselves up off the sand.
51
190708
4559
untuk mengangkat tubuhnya keluar dari pasir.
Ikan mola-mola di samudra tidak memiliki ekor.
03:15
Ocean sunfish lack tails,
52
195267
1891
03:17
so they move around slowly by beating their wing-like median fins instead.
53
197158
5430
Jadi, mereka bergerak perlahan
dengan memukulkan sirip tengahnya yang mirip sayap.
03:22
Similar movements are shared by many reef species,
54
202588
3319
Gerakan serupa juga digunakan oleh banyak spesies terumbu karang,
03:25
like the queen angelfish,
55
205907
1781
seperti queen anglefish,
03:27
surgeonfish,
56
207688
1309
ikan surgeon,
03:28
and wrasse.
57
208997
1782
dan ikan wrasse.
03:30
Their focus on fins has taken the demand off their bodies,
58
210779
2798
Fokus mereka pada sirip menuntut bentuk tubuh yang berbeda,
03:33
many of which have consequently evolved into unusual and inventive shapes.
59
213577
6072
sehingga banyak yang berevolusi menjadi bentuk tidak biasa dan aneh.
03:39
There are fishes within both groups that seem to be outliers.
60
219649
4488
Ada ikan dalam kedua kelompok itu yang tampak ganjil,
03:44
But if you look closer,
61
224137
1290
tetapi bila dilihat lebih saksama, ternyata ciri umumnya tersembunyi.
03:45
you’ll notice that these common traits are disguised.
62
225427
2581
03:48
Seahorses, for instance, don’t appear fish-shaped in any conventional way,
63
228008
4959
Kuda laut, contohnya, tidak berbentuk seperti ikan pada umumnya,
03:52
yet they use their flexible dorsal fins as makeshift tails.
64
232967
4051
namun mereka menggunakan sirip dada yang fleksibel sebagai pengganti ekor.
Ikan buntal terkadang terlihat seperti balon mematikan,
03:57
A pufferfish may occasionally look more like a lethal balloon,
65
237018
3129
04:00
but if it needs to swim rapidly, it’ll retract its spines.
66
240147
4681
namun bila perlu berenang cepat, ikan ini akan menarik tulang belakangnya.
04:04
Handfish look like they have legs,
67
244828
2139
Ikan bertangan terlihat seperti memiliki kaki,
04:06
but really these limb-like structures are fins,
68
246967
3472
namun struktur seperti kaki ini sebenarnya adalah sirip
04:10
modified to help them amble across the sea floor.
69
250439
3718
yang dimodifikasi untuk membantu merayap melintasi dasar lautan.
04:14
For fish, motion underpins survival,
70
254157
3131
Bagi ikan, pergerakan menopang kelangsungan hidupnya.
04:17
so it’s become a huge evolutionary driver of form.
71
257288
4263
Maka, hal ini menjadi pendorong kuat terjadinya evolusi bentuk.
04:21
The widespread features of fish have been maintained
72
261551
2477
Ciri utama tubuh ikan telah dipertahankan
di antara puluhan ribu spesies ikan,
04:24
across tens of thousands of fish species,
73
264028
2722
04:26
not to mention other ocean-dwelling animals,
74
266750
2597
dan juga binatang lain yang tinggal di lautan,
04:29
like penguins,
75
269347
920
seperti pinguin,
04:30
dolphins,
76
270267
989
lumba-lumba,
04:31
sea slugs,
77
271256
1023
siput laut,
04:32
and squids.
78
272279
1391
dan cumi - cumi.
04:33
And that’s precisely because they’ve proven so successful.
79
273670
3018
Dan ini karena ciri tersebut telah terbukti berhasil.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7