John Marshall: 3 strategies for effectively talking about climate change | TED Countdown

54,460 views ・ 2021-05-04

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

00:00
Transcriber:
0
0
7000
Translator: Ika Wulandari Reviewer: Maria Nainggolan
00:13
I often have this strange thought
1
13038
1708
Saya sering punya pemikiran aneh
00:14
that aliens come down to Earth to check us out.
2
14746
2583
tentang alien mendarat di bumi dan menemui kita.
00:17
They beam up a hundred scientists and they ask them,
3
17371
2667
Mereka menculik seratus ilmuwan dan bertanya,
00:20
"What's going on on your planet?"
4
20079
1792
Apa yang terjadi di planetmu?
00:21
And the aliens quickly learn something:
5
21913
1916
Dan alien itu akan cepat menyadari:
00:23
that all of these scientists have concluded
6
23829
2042
bahwa para ilmuwan ini telah menyimpulkan
00:25
that pollution from our industrial activity is irreversibly heating the earth
7
25913
3875
kalau polusi dari kegiatan industri kita memanaskan Bumi secara ireversibel
00:29
in a way that will make it very hard for us to live here safely.
8
29788
3208
dalam skala yang membuat kita kesulitan untuk hidup aman disini.
00:32
Then they do the same thing,
9
32996
1375
Lalu melakukannya lagi,
00:34
but this time they beam up another 100 people,
10
34413
2166
Tapi kali ini 100 orang yang berbeda,
00:36
and they're not scientists, they're regular people like us.
11
36621
2833
Bukan ilmuwan, hanya orang biasa seperti kita.
Mereka bisa menghitung dengan satu tangan
00:39
They could count on one hand
12
39496
1417
00:40
how many of those people would even mention climate change.
13
40954
2792
jumlah orang yang sekedar menyebutkan perubahan iklim.
00:43
Two or three dozen of them may never have even heard the term.
14
43829
2958
24-36 orang mungkin belum pernah mendengar istilah itu.
00:46
And among the Americans in the group,
15
46829
1833
Diantara orang Amerika yang ikut,
00:48
only one in four would be highly concerned about the issue.
16
48662
3334
Hanya 1 dari 4 yang sangat mencemaskan masalah itu.
00:52
The aliens, I think, would be shocked.
17
52037
1834
Alien itu, saya pikir, akan terkejut.
00:53
"Why don't people know what's happening or how bad it is?
18
53871
2708
“Kenapa mereka tak tahu apa yang terjadi?
00:56
Someone should tell them!"
19
56579
1292
Mereka harus diberitahu!”
00:57
The absurdity of the situation is so clear and so real.
20
57912
3459
Keabsurdan situasi ini sangat jelas dan nyata.
01:01
What we have here is a failure to communicate.
21
61412
3500
Yang terjadi disini adalah kegagalan dalam komunikasi
01:04
My job is to educate people about climate change.
22
64912
2709
Tugas saya adalah mengedukasi tentang perubahan iklim.
01:07
So I look at the concepts, the messages, the images and the terms,
23
67954
3583
Jadi, saya mengamati konsepnya, pesannya, gambar, dan istilahnya,
01:11
and I test them with millions of people.
24
71537
2084
dan saya mengujicobanya ke jutaan orang.
01:13
I'd like to tell you what I'm learning.
25
73662
1875
Saya ceritakan yang saya pelajari.
01:15
For so many people,
26
75579
1209
Bagi banyak sekali orang,
01:16
climate change seems abstract, distant, too big to imagine.
27
76829
3959
perubahan iklim tampak abstrak, jauh, terlalu besar untuk dibayangkan.
01:20
The words we often use to describe it --
28
80829
1917
Kata yang biasa dipakai,
01:22
emissions, CO2, methane, net zero, anthropogenic --
29
82788
5250
emisi, CO2, metana, nol bersih, antropogenik,
01:28
are, simply put, confusing.
30
88079
1667
itu semua membingungkan.
01:29
Not that many people wake up in the morning and say,
31
89788
2541
Tidak banyak orang bangun di pagi hari dan berkata,
01:32
"It's a great day for some decarbonisation."
32
92329
2375
“Ini hari yang bagus untuk dekarbonisasi.”
01:34
These words become obstacles rather than gateways to understanding,
33
94746
3417
Kata-kata ini malah menjadi halangan orang untuk memahami,
01:38
let alone caring.
34
98204
1250
apalagi peduli.
01:39
The way to fix this failure to communicate
35
99496
2042
Cara memperbaiki kegagalan komunikasi ini
01:41
is to start not by talking about the issue,
36
101538
2583
adalah mulai dengan tidak membicarakan masalahnya.
01:44
but to start with people, to think first about individuals,
37
104121
2958
Tapi berangkat dari orangnya, mengutamakan individunya.
01:47
the people who have millions of other things on their mind,
38
107079
2834
Orang-orang yang punya jutaan hal lain dalam pikiran mereka.
01:49
a million worries and challenges and hopes and aspirations.
39
109954
3042
Jutaan kekhawatiran dan tantangan, harapan dan cita-cita.
01:53
Climate change is one of the biggest threats humanity has ever faced,
40
113038
3333
Perubahan iklim adalah ancaman terbesar yang pernah dihadapi manusia,
01:56
and we won't face it,
41
116413
1291
dan kita menghindar.
01:57
not to the degree that's necessary,
42
117746
1833
Bukan ke tahapan yang perlu,
01:59
if people don't care.
43
119579
1959
ketika orang menghindar.
02:01
The people-first approach to climate communications
44
121579
2459
Prioritas individu untuk komunikasi perubahan iklim
02:04
demands three simple things.
45
124079
1875
menuntut tiga hal sederhana.
02:05
The first one is plain, obvious and universal language.
46
125954
4417
Yang pertama adalah jelas, nyata dan bahasa universal.
02:10
One thing for sure people don't readily get --
47
130871
2417
Satu hal yang pasti sulit dipahami orang-orang
02:13
carbon emissions, net zero --
48
133288
2000
adalah emisi karbon, nol bersih,
02:15
are most terms that can be found in a science book.
49
135329
2417
kebanyakan Istilah dari buku ilmiah.
02:17
And frankly, to the uninitiated, much of it doesn't really sound that bad.
50
137788
3666
Dan terus terang, untuk yang belum tahu, itu tidak terdengar seburuk itu.
02:21
"Two degrees warmer in 50 years,"
51
141496
2125
“Dua derajat lebih hangat dalam 50 tahun”
02:23
or it sounds so bad, you can't even get your head around it --
52
143663
3000
Atau saking buruknya, hingga tidak terpikirkan oleh Anda.
02:26
"1.2 trillion tons of ice."
53
146663
1791
1.2 triliun ton es.
02:28
Confusion and hopelessness are the enemies of understanding.
54
148454
3542
Kebingungan dan keputusasaan adalah musuh dari pemahaman.
02:32
A good test for language is, what pops into your head when you hear it.
55
152038
3458
Tolok ukur bahasa adalah yang muncul dalam pikiran ketika mendengarnya.
02:35
If you hear a term like "climate change," what pops into your head?
56
155538
3208
Kalau mendengar istilah seperti “perubahan iklim” apa yang muncul?
02:38
Well, for most people, the answer is "not much."
57
158746
2458
Nah, kebanyakan menjawab “tidak banyak”
02:41
The language isn't vivid.
58
161204
1292
Bahasanya tidak jelas.
02:42
What we need is vivid language that everyone gets.
59
162496
2667
Yang dibutuhkan adalah bahasa jelas yang mudah dipahami.
02:45
It's remarkable how many people actually confuse climate change
60
165163
3000
Ajaib sekali melihat orang bingung membedakan perubahan iklim
02:48
with the ozone hole.
61
168163
1166
dengan lubang ozon.
02:49
More than four in 10 Americans
62
169371
1625
Lebih dari 4 dari 10 orang Amerika
02:51
think the ozone hole actually causes global warming.
63
171038
2625
Berpikir bahwa lubang ozon menyebabkan pemanasan global.
02:53
And so many of them remember and understand
64
173663
2250
Banyak dari mereka ingat dan paham
02:55
so much about ozone depletion.
65
175954
2125
sekali tentang penipisan ozon
02:58
Why is that?
66
178121
1125
Mengapa begitu?
02:59
Because it's a hole, it's a layer.
67
179579
2250
Karena kata “lubang” dan “lapisan”.
03:01
People can see it, imagine it, relate to it.
68
181871
2833
Orang bisa melihat, membayangkan, merasa dekat.
03:04
It uses simple metaphor that's an instant get.
69
184704
3250
Menggunakan metafora sederhana yang mudah dipahami.
03:07
Here's a little story that gets a similar "aha"
70
187954
2334
Ini cerita yang “aha!” juga untuk perubahan iklim.
03:10
for climate change.
71
190329
1209
03:11
Humans have been on Earth for about 300,000 years,
72
191538
2958
Manusia hidup di Bumi sekitar 300,000 tahun,
03:14
but we've only started polluting like this in about the last 60.
73
194496
3042
tapi kita mulai menghasilkan polusi begini 60 tahun terakhir.
03:17
Our pollution stays in the air for thousands of years,
74
197538
2625
Polusi kita akan bertahan di udara selama ribuan tahun,
03:20
creating a thickening blanket that traps heat in the atmosphere.
75
200204
3042
Membuat selimut yang menebal dan mengurung panas di atmosfer.
03:23
That heat causes stronger hurricanes,
76
203246
2083
Panas itu menyebabkan badai yang lebih kuat,
03:25
bigger fires, more frequent floods
77
205371
2458
kebakaran yang makin besar, semakin sering banjir
03:27
and the extinction of thousands of species.
78
207871
2167
dan kepunahan ribuan spesies.
03:30
But there's good news.
79
210079
1167
Tapi, ada berita bagus.
03:31
To stop the pollution blanket,
80
211288
1541
Menghentikan selimut polusi ini hanya perlu menghentikan polusi.
03:32
we just have to stop polluting.
81
212871
1667
03:35
This "pollution blanket" framing is one of the most effective we've tested
82
215246
3958
Bingkai “selimut polusi ini” adalah yang paling efektif dari yang sudah kami tes
03:39
at getting people to understand the issue.
83
219204
2042
untuk membuat orang memahami masalah ini.
03:41
It's visual, it's vivid,
84
221246
1708
Visual, jelas,
03:42
and when people hear the message, they become significantly more engaged.
85
222954
3459
dan mendengar pesannya, membuat orang jadi lebih terlibat.
03:46
They get it.
86
226454
1167
Mereka memahaminya.
03:47
There are so many other regular speak words and concepts
87
227621
2667
Terdapat banyak kata lisan dan konsep biasa
03:50
that stick with people.
88
230329
1334
yang lekat dengan masyarakat. Alih-alih “pemanasan”
03:51
Instead of "warming,"
89
231663
1583
03:53
try "overheating."
90
233288
1541
coba “terlalu panas”
03:54
Instead of "climate," talk about "extreme weather."
91
234871
2917
Alih-alih “iklim” bicarakan tentang “cuaca ekstrim”.
03:57
When mentioning "clean energy,"
92
237829
1667
Ketika menyebut “energi bersih”,
03:59
you might say "cheap energy" as well, as it's rapidly becoming cheap.
93
239496
3667
Anda bisa bilang “energi murah” juga, karena sudah semakin murah.
04:03
The word "irreversible" really gets people's attention,
94
243204
2834
Kata “ireversibel” ini sangat menarik perhatian orang,
04:06
as the pollution certainly is.
95
246079
1834
seperti halnya polusi.
04:07
And if you absolutely must talk about temperature increases
96
247913
2791
Dan kalau Anda harus membicarakan kenaikan temperatur,
04:10
and you live in the US,
97
250746
1167
dan Anda hidup di AS,
04:11
heck, use Fahrenheit for goodness sake.
98
251954
1917
pakailah skala Fahrenheit. Melipatgandakan keparahannya.
04:13
It doubles the severity.
99
253871
1167
“9 derajat selama durasi hidup anak Anda” terdengar sangat serius.
04:15
"Nine degrees during your kid's lifetime" sounds pretty serious.
100
255079
3042
04:18
"One point five degrees Celsius to meet the Paris Accord" is pretty ignorable.
101
258121
3833
“1,5 derajat Celcius untuk memenuhi Persetujuan Paris” itu mudah diabaikan.
04:21
This is about going beyond arcane policy language
102
261996
3500
Ini tentang melampaui bahasa kebijakan yang membingungkan
04:25
into language that we all intuitively get.
103
265538
2708
ke bahasa yang mudah dipahami dengan intuisi.
04:28
That's the first step: understanding.
104
268246
2500
Itu langkah pertama: memahami.
04:30
But understanding without relevance is rudderless.
105
270746
2458
Tapi pemahaman tanpa relevansi ini tidak terarah.
04:33
So the second key then
106
273246
1833
Jadi kunci keduanya kemudian
04:35
is to make climate feel like something that matters to you,
107
275079
2792
membuat perubahan iklim terasa seperti hal yang penting,
04:37
to your life, individually and personally.
108
277913
2416
untuk hidup anda, secara individu dan personal.
04:40
Nobody has an epiphany about policy proposals.
109
280704
2500
Tak ada yang tercerahkan oleh proposal kebijakan.
04:43
Awakenings are personal.
110
283204
1209
Kesadaran bersifat personal, memiliki relevansi lokal.
04:44
They have local relevance.
111
284454
1292
04:45
They're about your life and your concerns.
112
285746
2042
Ini tentang hidup dan kekhawatiran Anda.
04:47
As an example, we presented two messages to a few thousand people in Florida.
113
287829
3750
Contohnya, kami menyajikan dua pesan kepada beberapa ribu orang di Florida.
04:51
One asked them "to demand that we get to zero emissions to stop climate change."
114
291621
3792
Satu, “tuntutan memenuhi target emosi nol untuk menghentikan perubahan iklim,”
04:55
Another simply said, "Stop my flooding."
115
295413
2166
Satunya hanya berkata “Hentikan banjir ini.”
04:57
The latter message was over four times more effective in getting their attention.
116
297621
3875
Pesan yang terakhir 4x lebih efektif untuk menarik perhatian mereka.
05:01
Local flooding was so much more relevant than global warming.
117
301538
3625
Banjir di daerah jauh lebih relevan dari pemanasan global.
Bukan deskripsi kebijakan yang lebih baik,
05:05
What's needed isn't better policy descriptions,
118
305204
2209
05:07
but rather deeper, more personal connections.
119
307413
2208
tapi lebih ke yang mendalam dan personal.
05:09
Here's another example.
120
309621
1333
Ini contoh lain.
05:10
We work with a team of remarkable women climate scientists
121
310996
3083
Kami bekerja dengan satu tim ilmuwan iklim perempuan mengagumkan
05:14
to help elevate their voice as messengers.
122
314079
2417
untuk menguatkan mereka sebagai pembawa pesan.
05:16
They've dedicated their careers to studying the issue,
123
316496
2792
Mereka mendedikasikan karir mereka mempelajari isu ini,
05:19
developing complex computational models to understand the Arctic processes,
124
319329
4334
mengembangkan model komputasi kompleks untuk memahami proses Arktik,
05:23
and climbing into planes to measure nitrogen in wildfire smoke.
125
323704
3417
dan mengukur kadar nitrogen di kebakaran hutan dari atas pesawat.
05:27
They could tell you everything you need to know about the science,
126
327121
3167
Mereka bisa menceritakan kepadamu segala sesuatu tentang ilmunya,
05:30
but what we asked them about was why they study it.
127
330329
2542
tapi kami menanyakan, kenapa mereka mempelajari itu.
05:32
And they told us about their daughters and their sons,
128
332913
2833
Dan mereka menceritakan tentang anak-anak mereka,
05:35
about wanting to keep the world safe and healthy and vibrant
129
335788
3041
tentang keinginan menjaga dunia ini tetap aman, sehat dan cerah
05:38
for their children.
130
338871
1167
untuk anak mereka.
05:40
And when we shared these personal stories with other parents,
131
340038
2875
Saat kami menceritakan cerita personal ini ke orang tua lain,
05:42
they started to care far more deeply about climate change
132
342954
2709
mereka mulai jauh lebih peduli terhadap perubahan iklim
05:45
than they did from staring at charts of global temperatures.
133
345663
2916
daripada ketika memandangi tabel temperatur global
05:48
People see a parent who's dedicated their life
134
348579
2167
Gambaran orang tua yang mendedikasikan hidup
05:50
to creating a better world for their child.
135
350788
2041
demi dunia yang lebih baik bagi anak mereka.
05:52
Every parent can relate to that.
136
352829
1542
Setiap orang bisa merasa begitu. “Itu penting untuk saya”
05:54
It matters to me.
137
354413
1333
05:55
The right messages are those that connect climate change to personal identity.
138
355788
3708
Pesan yang tepat itu bisa mengaitkan perubahan iklim ke identitas personal.
05:59
Our life -- not future lives,
139
359538
2000
Hidup kita, bukan hidup masa depan,
06:01
not the world -- our community,
140
361579
2125
Bukan dunia tapi komunitas kita,
06:03
not necessarily environmentalism -- our values,
141
363704
3084
tidak harus aktivisme lingkungan tapi “nilai kita”,
06:06
and not just children -- our child.
142
366788
2250
dan bukan sekedar anak, anak kita.
06:09
Finally, the third key to the climate communications puzzle
143
369079
2792
Terakhir, kunci yang ketiga dari teka-teki komunikasi
06:11
to show that climate change is an issue for people like me:
144
371913
3125
untuk menunjukkan perubahan iklim itu masalah untuk orang biasa:
06:15
Humans are social animals,
145
375079
1334
Manusia itu mahluk sosial,
06:16
and that's true for how we form our beliefs, too.
146
376454
2875
itu terkait dengan cara kita membentuk keyakinan juga.
06:19
You can present the exact same message to many people,
147
379329
3000
Anda dapat menyajikan pesan yang sama persis ke semua orang,
06:22
but when it comes from someone with a similar accent or background,
148
382371
3167
tapi saat itu diucapkan orang dengan aksen atau sejarah yang sama,
06:25
we see double-digit increases in message effectiveness.
149
385579
3042
kami melihat peningkatan dua digit pada keefektivan pesan.
06:28
Here's an unexpected messenger who really lands the point.
150
388621
2750
Ini pembawa pesan dadakan yang bisa menyampaikan poinnya.
06:31
A guy we call Florida man.
151
391413
1250
Satu pria, panggilannya Florida Man
06:32
He's a resident of North Florida who got into a little trouble with the law
152
392704
3542
Warga Florida Utara yang sedikit bermasalah dengan hukum
06:36
after taking an alligator into a convenience store
153
396288
2333
setelah membawa alligatornya ke toko serba ada waktu ingin membeli bir.
06:38
when he was on a beer run.
154
398663
1375
06:40
Not exactly the most obvious climate change messenger
155
400038
2625
Bukan pilihan utama untuk membawa pesan perubahan iklim
06:42
yet when he appeared in an internet ad describing in his own way
156
402663
3041
tapi ketika muncul di internet dan menjelaskan dengan gayanya
06:45
how he's worried about his way of life,
157
405746
1875
bahwa dia mencemaskan gaya hidupnya,
06:47
it significantly increased climate concern among young conservative men in Florida.
158
407621
3958
ini meningkatkan kecemasan iklim pada pria konservatif muda di Florida.
06:51
Most people don't see themselves as "environmentalists" per se,
159
411579
3334
Kebanyakan orang tidak menganggap diri “aktivis lingkungan”,
06:54
and they see climate change as an "environmentalist issue."
160
414954
2792
perubahan iklim dilihat sebagai urusan aktivis lingkungan,
06:57
But messages that break away from those narrow identity markers
161
417788
3333
tapi pesan yang muncul dari penanda identitas sempit itu
07:01
make the issue relatable.
162
421121
1292
membuat masalah ini dekat, memberi alasan untuk peduli.
07:02
They give people a reason to care.
163
422454
1792
07:04
So the core idea is that instead of explaining the issue at people,
164
424288
3416
Jadi inti gagasannya adalah alih-alih menjelaskan isunya kepada orang,
07:07
it's essential to bring people into the issue,
165
427746
2625
penting untuk membawa orang ke isunya,
07:10
so that they say, "I get it.
166
430371
2000
supaya mereka berkata “Saya mengerti.
07:12
It matters to me.
167
432413
1250
Itu penting untuk saya.
07:13
It matters to people like me."
168
433704
1500
Penting buat orang seperti saya.”
07:15
Then and only then are we primed to take action.
169
435246
2917
Lalu dengan begitu, kita siap untuk mengambil tindakan.
07:18
If the intelligent aliens in my story were also intelligent at communications,
170
438204
3709
Jika Alien dalam cerita saya juga cerdas dalam berkomunikasi,
07:21
they would say to us, "Hey, Earthlings, pay attention,
171
441954
3334
berkata kepada kita, “Hei, mahluk bumi, perhatikan!
07:25
you're building up a massive blanket of pollution that's overheating your home.
172
445288
4000
kalian menimbun selimut polusi besar yang akan memanaskan planetmu.
07:29
And it's going to hurt the people and the things that you love.
173
449288
3166
Dan ini akan menyakiti masyarakat dan semua yang kalian cintai.
07:32
You did this and you can fix it."
174
452496
2083
Ulah kalian ini bisa diperbaiki.
07:34
We simply have to let our fellow eight billion inhabitants of our home know
175
454579
3709
Kita hanya perlu memberitahu 8 triliun penduduk bumi
07:38
what's happening.
176
458329
1167
apa yang sedang terjadi.
07:39
We have no choice.
177
459496
1250
Kita tidak punya pilihan.
07:40
And when we do,
178
460746
1167
Dan ketika kita melakukannya,
07:41
we'll achieve the public will necessary to take on this colossal
179
461913
3041
kita akan meraih simpati untuk berperang di pertarungan besar
07:44
but winnable fight for our future.
180
464954
2125
tapi bisa dimenangkan ini demi masa depan.
07:47
Thank you.
181
467913
1125
Terima kasih.
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7