How to Stop the Next Pandemic? Stop Deforestation | Neil Vora | TED

35,091 views ・ 2023-12-08

TED


Silakan klik dua kali pada teks bahasa Inggris di bawah ini untuk memutar video.

Translator: Indah Setiawan Reviewer: Nauka N. Prasadini
00:08
I have a tendency to overshare when I first meet people.
0
8713
3546
Saya cenderung berbagi secara berlebihan saat pertama bertemu seseorang.
00:12
So in keeping with that habit,
1
12259
2711
Jadi, sesuai dengan kebiasaan itu,
00:14
I wanted to share that I'm a medical oddity.
2
14970
3837
saya ingin berbagi bahwa saya adalah sebuah keanehan medis.
00:19
I'm a doctor who specializes in saving forests.
3
19850
4713
Saya adalah dokter yang mengkhususkan diri untuk menyelamatkan hutan.
00:25
My journey has been unusual.
4
25105
1626
Perjalanan saya tidak biasa.
00:26
And through it, I've learned how vital tropical forests are for our health.
5
26773
4379
Melalui hal itu, saya belajar betapa pentingnya hutan tropis bagi kesehatan.
00:31
As soon as I finished my internal medicine training,
6
31903
2503
Begitu saya menyelesaikan pelatihan penyakit dalam,
00:34
I traded in my scrubs for a hazmat suit.
7
34447
2920
saya menukar baju dokter saya dengan setelan hazmat.
00:37
I joined the Epidemic Intelligence Service
8
37868
2210
Saya bergabung dengan Layanan Intelijen Epidemi
00:40
at the Centers for Disease Control and Prevention,
9
40120
3336
di Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit,
00:43
and for nine years,
10
43498
1668
dan selama sembilan tahun
00:45
I was a disease detective.
11
45208
2836
saya adalah seorang detektif penyakit.
00:48
I chased outbreaks around the world.
12
48712
2419
Saya mengejar wabah di seluruh dunia.
00:51
I trekked through the jungle to research a bat hunting festival.
13
51464
3170
Saya menembus hutan untuk meneliti festival berburu kelelawar.
00:55
I even vaccinated raccoons from an airplane.
14
55010
2419
Saya bahkan memvaksinasi rakun dari pesawat.
00:57
On most days, it was my dream job.
15
57804
3045
Hampir setiap hari, ini pekerjaan impian saya.
01:00
But there were others when what I saw was a nightmare.
16
60891
4254
Tetapi, ada kalanya ketika yang saya lihat adalah mimpi buruk.
01:05
Like when I went to West and Central Africa
17
65896
2043
Seperti saat ke Afrika Barat dan Tengah
01:07
to help fight the two biggest Ebola epidemics ever.
18
67939
2586
untuk memerangi dua epidemi Ebola terbesar.
01:11
I came back from both of those deployments
19
71192
2044
Saya kembali dari kedua penugasan itu
01:13
with the same feeling.
20
73236
1418
dengan perasaan yang sama,
01:14
That our reactive approach to public health is inherently flawed.
21
74696
4463
yaitu pendekatan reaktif kami terhadap kesehatan masyarakat pada dasarnya cacat.
01:20
We focus on preparing for outbreaks
22
80035
2669
Kami fokus pada persiapan untuk wabah
01:22
so that we can respond quickly,
23
82746
3336
supaya kami dapat merespons dengan cepat,
01:26
but it's rarely that easy.
24
86124
1752
tetapi jarang semudah itu.
01:28
Maybe a virus, like the one that causes COVID,
25
88376
3045
Mungkin virus, seperti yang menyebabkan COVID,
01:31
spreads between people before they know they're sick.
26
91463
3003
menyebar di antara orang-orang sebelum mereka tahu mereka sakit.
01:34
Maybe people choose to not take a safe and effective vaccine.
27
94466
3295
Mungkin orang memilih tidak menggunakan vaksin yang aman dan efektif.
01:38
And before we know it,
28
98511
1544
Dan sebelum kita menyadarinya,
01:40
the outbreak grows into an epidemic or even pandemic.
29
100096
4547
wabah itu tumbuh menjadi epidemi, atau bahkan pandemi.
01:45
In other words, we act as if outbreaks are inevitable.
30
105518
3629
Dengan kata lain, kita bertindak seolah-olah wabah tidak bisa dihindari.
01:50
If you ask me, this is medical negligence.
31
110106
3254
Jika Anda bertanya kepada saya, ini adalah kelalaian medis.
01:53
Preparing and responding are critical, no doubt,
32
113902
2961
Persiapan dan respons itu penting, tidak diragukan lagi,
01:56
but alone, they're not enough.
33
116863
2252
tetapi itu saja tidak cukup.
01:59
This begs the question:
34
119532
1669
Ini menimbulkan pertanyaan:
02:01
What if we could also prevent outbreaks before they even begin?
35
121242
5047
Bagaimana jika kita juga bisa mencegah wabah bahkan sebelum itu dimulai?
02:07
Well, there's good news.
36
127123
1544
Ada kabar baik.
02:08
We can.
37
128708
1126
Kita bisa.
02:10
And how we do so may surprise you.
38
130251
2753
Dan bagaimana kita melakukannya mungkin mengejutkan Anda.
02:14
Some researchers believe the West African Ebola epidemic
39
134089
3628
Beberapa peneliti percaya epidemi Ebola Afrika Barat
02:17
began with an axe.
40
137759
2044
dimulai dengan kapak.
02:20
Communities in rural Guinea, for their survival,
41
140762
3003
Komunitas di pedesaan Guinea, demi kelangsungan hidup mereka,
02:23
had no choice but to clear forests for farms.
42
143807
3003
tidak punya pilihan selain membuka hutan untuk pertanian.
02:27
Then, in 2013,
43
147602
1794
Kemudian, pada tahun 2013,
02:29
an 18-month-old boy died of Ebola.
44
149437
2795
seorang bayi berusia 18 bulan meninggal karena Ebola.
02:33
He is believed to have caught the virus from bats
45
153316
2294
Dia diyakini telah tertular virus dari kelelawar
02:35
that lived in a hollow tree where he played.
46
155610
2169
yang hidup di pohon tempat ia bermain.
02:38
Put another way,
47
158488
1168
Dengan kata lain,
02:39
the virus likely spilled over from bats into this boy,
48
159698
3003
virus kemungkinan menyebar dari kelelawar ke anak ini,
02:42
making him patient zero.
49
162742
1585
membuatnya menjadi pasien nol.
02:44
From there, Ebola spread,
50
164703
2419
Dari sana, Ebola menyebar,
02:47
killing more than 11,000 people in West Africa.
51
167163
3629
menewaskan lebih dari 11.000 orang di Afrika Barat.
02:51
Ebola's animal origins, however, aren't unique.
52
171209
2961
Asal-usul Ebola, bagaimanapun, tidak unik.
02:54
All five viral pandemics from 1918 through 2009
53
174170
3921
Kelima pandemi virus dari 1918 hingga 2009
02:58
can be traced to animals,
54
178133
1293
dapat ditelusuri ke hewan
02:59
and the same is likely true for COVID.
55
179426
2085
dan hal itu mungkin berlaku untuk COVID.
03:02
Perhaps most concerningly,
56
182053
1794
Mungkin yang paling mengkhawatirkan,
03:03
the estimated number of undiscovered viruses circulating in animals
57
183888
4463
perkiraan jumlah virus yang belum ditemukan
yang beredar pada hewan
03:08
that could potentially spill over is over 600,000.
58
188393
3462
dan berpotensi menyebar adalah lebih dari 600.000.
03:12
Spillover is also becoming more common
59
192981
2085
Penyebaran juga menjadi lebih umum
03:15
because of what we humans are doing:
60
195066
2294
karena apa yang manusia lakukan:
03:17
wildlife trade,
61
197986
1376
perdagangan satwa liar,
03:19
industrial-scale animal farms
62
199738
1918
peternakan hewan skala industri
03:22
and, my focus today,
63
202073
2378
dan, fokus saya hari ini,
03:24
clearing of tropical forests.
64
204492
2294
pembukaan hutan tropis.
03:27
Changes in the way land is used,
65
207829
2044
Perubahan dalam cara penggunaan lahan,
03:29
particularly deforestation,
66
209914
1836
terutama deforestasi,
03:31
may be the single biggest driver of new animal-borne diseases.
67
211791
3879
dapat menjadi pendorong terbesar penyakit baru yang ditularkan oleh hewan.
03:35
There are three key ways that deforestation leads to disease.
68
215670
3379
Ada tiga cara utama deforestasi memicu penyakit.
03:39
First, the animals that survived deforestation,
69
219549
3128
Pertama, hewan yang selamat dari deforestasi,
03:42
such as some types of bats,
70
222719
1668
seperti beberapa jenis kelelawar,
03:44
tend to be ones that can live alongside people.
71
224387
2753
cenderung menjadi hewan yang bisa hidup bersama manusia.
03:47
For whatever the reason,
72
227140
1418
Apapun alasannya,
03:48
these animals often carry germs that can infect us.
73
228600
3170
hewan-hewan ini sering membawa kuman yang dapat menginfeksi kita.
03:52
Second, when people move into deforested areas,
74
232604
3170
Kedua, ketika orang pindah ke daerah yang mengalami deforestasi,
03:55
they come into closer contact with wildlife,
75
235815
2294
mereka berkontak lebih dekat dengan satwa liar,
03:58
creating opportunities to pass germs back and forth.
76
238109
3671
menciptakan peluang untuk menularkan kuman bolak-balik.
04:02
Finally, animals are more likely to spread disease
77
242655
2878
Akhirnya, hewan lebih mungkin menyebarkan penyakit
04:05
when they're stressed from losing their homes.
78
245575
2169
karena stres akibat kehilangan rumah mereka.
04:08
To make matters worse,
79
248495
1710
Lebih buruk lagi,
04:10
the threat of infectious disease is only growing as our planet warms.
80
250205
4296
ancaman penyakit menular semakin besar
saat planet kita menghangat.
04:15
Over half of known infectious diseases in humans
81
255376
2712
Lebih dari setengah penyakit menular pada manusia
04:18
have been aggravated by climate change at some point.
82
258129
2753
telah diperburuk oleh perubahan iklim di beberapa titik.
04:21
The World Health Organization even considers climate change
83
261216
2961
Organisasi Kesehatan Dunia menganggap perubahan iklim sebagai
04:24
the greatest threat to human health we face today.
84
264177
2920
ancaman terbesar bagi kesehatan manusia saat ini.
04:27
Now, I know what some of you are thinking.
85
267806
2043
Sekarang, saya tahu yang Anda pikirkan.
04:29
Would anybody really miss these guys?
86
269849
1794
Akankah ada yang merindukan mereka?
04:31
If we killed the bats, wouldn't that solve our problem?
87
271684
2711
Jika kelelawar dibunuh, bukankah masalah kita selesai?
04:34
Of course not.
88
274938
1168
Tentu saja tidak.
04:36
And I'm not just saying that
89
276147
1377
Saya tidak mengatakan itu
04:37
because bats are my second favorite group of animals after snakes.
90
277524
3169
karena kelelawar adalah hewan favorit kedua saya setelah ular.
04:40
(Laughter)
91
280693
2169
(Tawa)
04:42
If anything, we'd just get exposed to more viruses when killing them.
92
282904
3670
Yang ada, kita hanya akan terpapar lebih banyak virus saat membunuhnya.
04:46
We also depend upon bats for pollination and insect control.
93
286908
3879
Kita juga bergantung pada kelelawar untuk penyerbukan dan pengendalian serangga.
04:51
But there is something we can do right now that would have an immediate impact
94
291871
3963
Namun, ada sesuatu yang dapat kita lakukan sekarang yang akan berdampak langsung
04:55
on health and climate.
95
295875
1794
pada kesehatan dan iklim.
04:58
What's more, it'll cost way less than fighting the next pandemic.
96
298044
3295
Terlebih, biayanya jauh lebih murah dari memerangi pandemi berikutnya.
05:02
So what is this solution?
97
302298
1669
Jadi, apa solusinya?
05:05
Protecting tropical forests.
98
305093
2586
Lindungi hutan tropis.
05:08
People don't clear-cut forests because it's fun work.
99
308596
2503
Orang tidak menebang hutan karena menyenangkan.
05:11
Corporations may do it to make money in global markets.
100
311599
3254
Perusahaan melakukannya untuk menghasilkan uang di pasar global.
05:15
Rainforest communities,
101
315478
1669
Komunitas hutan hujan,
05:17
many of which are very poor, may do it too, just to survive.
102
317188
4129
yang banyak di antaranya sangat miskin, juga melakukannya untuk bertahan hidup.
05:21
Understanding these dynamics gives us a road map to reverse it.
103
321776
3545
Memahami dinamika ini memberi kita peta jalan untuk membalikkannya.
05:26
In the early 2000s, for example,
104
326948
2085
Di awal 2000-an, misalnya,
05:29
Brazilian government officials monitored forest loss with satellites
105
329033
3212
pejabat pemerintah Brazil memantau hilangnya hutan dengan satelit
05:32
and cracked down on illegal deforestation.
106
332287
2460
dan menindak deforestasi ilegal.
05:35
They returned territory to Indigenous peoples
107
335331
2545
Mereka mengembalikan wilayah kepada masyarakat adat
05:37
who have successfully managed the Amazon for thousands of years.
108
337876
3086
yang telah berhasil mengelola Amazon selama ribuan tahun.
05:41
Under public pressure,
109
341462
1460
Di bawah tekanan publik,
05:42
businesses stopped selling beef and soy
110
342964
2002
penjualan daging sapi dan kedelai dari
05:44
from recently deforested lands.
111
344966
2169
lahan yang baru digunduli berhenti.
05:47
These efforts paid off.
112
347802
1418
Usaha ini terbayarkan.
05:49
From 2004 to 2012,
113
349888
2961
Dari 2004 hingga 2012,
05:52
deforestation in the Amazon plummeted by over 80 percent.
114
352891
3920
deforestasi di Amazon anjlok lebih dari 80 persen.
05:57
Even better, agricultural output increased,
115
357687
2669
Bahkan lebih baik lagi, hasil pertanian meningkat,
06:00
dispelling the myth that there's a trade-off between forests and food.
116
360398
3754
menghilangkan mitos bahwa ada pertukaran antara hutan dan makanan.
06:05
But here's the tricky thing about deforestation.
117
365904
2377
Tetapi, inilah hal rumit tentang deforestasi.
06:08
It's hyper local.
118
368948
1669
Deforestasi bersifat hiperlokal.
06:11
There's no one-size-fits-all solution.
119
371659
2086
Tidak ada solusi yang cocok untuk semua.
06:14
That means, above all else, we need to listen.
120
374787
3504
Itu artinya, melebihi segalanya, kita perlu mendengarkan.
06:19
That may sound a little fluffy, but bear with me.
121
379459
2377
Mungkin terdengar agak aneh, tetapi bersabarlah.
06:22
In Indonesian Borneo,
122
382503
1919
Di Kalimantan,
06:24
a nonprofit called Health and Harmony conducted what it calls radical listening
123
384422
4421
organisasi nirlaba Health and Harmony melakukan ′radical listening
06:28
to arrive at community-designed solutions to deforestation.
124
388843
3170
untuk mendapatkan solusi berbasis masyarakat untuk deforestasi.
06:32
Communities concluded that deforestation could be reversed
125
392639
3044
Masyarakat menyimpulkan bahwa deforestasi dapat diatasi
06:35
if they had quality health care and better jobs.
126
395725
2586
jika mereka memiliki kesehatan dan pekerjaan yang lebih baik.
06:39
So the nonprofit, along with local partners, built a clinic.
127
399145
4088
Jadi, organisasi tersebut, bersama dengan mitra lokal, membangun klinik.
06:44
They trained community members to farm organically.
128
404192
2586
Mereka melatih masyarakat untuk bertani secara organik.
06:47
They invested in youth education.
129
407654
1918
Mereka berinvestasi pada pendidikan.
06:50
Lo and behold, the communities were right.
130
410406
2670
Lihatlah, komunitas-komunitas itu benar.
06:54
Over the next decade,
131
414327
1585
Selama dekade berikutnya,
06:55
deforestation dropped.
132
415954
2252
deforestasi menurun.
06:58
Meanwhile, health improved.
133
418206
2377
Sementara itu, kesehatan membaik.
07:01
Infant mortality decreased by two thirds.
134
421042
3086
Kematian bayi menurun dua pertiga.
07:05
What we see here is that people and planet don't need to be in conflict.
135
425546
4505
Apa yang kita lihat di sini adalah manusia dan planet tidak perlu berkonflik.
07:10
We have solutions to address deforestation.
136
430802
2544
Kita memiliki solusi untuk mengatasi deforestasi.
07:14
And if we implement them wisely,
137
434180
1794
Jika kita menerapkannya dengan bijak,
07:16
we can prevent outbreaks and slow climate change.
138
436015
3087
kita dapat mencegah wabah dan memperlambat perubahan iklim.
07:19
Preventing outbreaks by saving nature will also help ensure
139
439852
3254
Mencegah wabah dengan menyelamatkan alam juga membantu memastikan
07:23
that income doesn't dictate outcome.
140
443106
2878
bahwa pendapatan tidak menentukan hasil.
07:26
The tools we use to respond to outbreaks --
141
446567
2545
Alat yang kita gunakan untuk menanggapi wabah --
07:29
medicines, vaccines,
142
449153
3295
obat-obatan, vaksin,
07:32
even information --
143
452448
1627
bahkan informasi --
07:34
are inequitably distributed.
144
454075
1835
didistribusikan secara tidak adil.
07:36
In contrast, prevention benefits everyone equally.
145
456536
3754
Sebaliknya, pencegahan memberi manfaat yang sama bagi semua orang.
07:41
So how can we accelerate uptake of preventative solutions to outbreaks?
146
461833
4379
Jadi, bagaimana kita bisa mempercepat solusi pencegahan terhadap wabah?
07:47
By building bridges between the health, climate and conservation sectors.
147
467463
5047
Dengan membangun jembatan antara sektor kesehatan, iklim, dan konservasi.
07:53
Pandemics, climate change and environmental destruction
148
473136
3753
Pandemi, perubahan iklim, dan perusakan lingkungan
07:56
feed off each other.
149
476889
1377
mendukung satu sama lain.
07:59
But like the health sector,
150
479350
1752
Namun seperti sektor kesehatan,
08:01
the climate sector hasn't fully recognized the value of nature.
151
481102
3253
sektor iklim belum sepenuhnya mengakui nilai alam.
08:05
Nature-focused projects, for example,
152
485023
1793
Proyek dengan fokus alam, misalnya,
08:06
can get us over 30 percent of the emissions reductions
153
486816
2586
memberi kita lebih dari 30 persen pengurangan emisi
08:09
needed to reach our climate goals,
154
489444
1793
yang diperlukan bagi visi iklim kita,
08:11
but only receive about five percent of climate funding.
155
491237
2795
tetapi hanya menerima sekitar lima persen dari dana iklim.
08:15
In my own work,
156
495241
1585
Dalam pekerjaan saya sendiri,
08:16
I was also conditioned to overlook nature.
157
496826
2461
saya juga dikondisikan untuk mengabaikan alam.
08:20
For years, I was made to feel guilty
158
500496
2670
Selama bertahun-tahun, saya dibuat merasa bersalah
08:23
for caring about species other than humans.
159
503207
2419
karena peduli pada spesies selain manusia.
08:26
Like it was a betrayal of the oath I took when I became a doctor.
160
506336
3503
Seakan itu pengkhianatan sumpah yang saya ambil ketika menjadi dokter.
08:30
Right after I finished my training,
161
510715
2085
Tepat setelah menyelesaikan pelatihan,
08:32
I met a world-renowned physician and scientist
162
512800
2169
saya bertemu dokter dan ilmuwan kelas dunia
08:35
who I looked up to for years.
163
515011
1793
yang saya hormati bertahun-tahun.
08:37
I was excited to ask him for his thoughts
164
517221
1961
Saya senang menanyakan pemikirannya
08:39
on how to improve human well-being while safeguarding the planet.
165
519223
3170
soal cara meningkatkan kesejahteraan manusia sambil menjaga bumi.
08:43
He looked at me and slowly said,
166
523561
4004
Dia menatap saya dan perlahan berkata,
08:47
"I don't care about polar bears."
167
527565
2836
“Aku tidak peduli dengan beruang kutub.”
08:51
At first I was shocked.
168
531527
1794
Awalnya, saya terkejut.
08:54
And then I felt embarrassed.
169
534405
1835
Dan kemudian saya merasa malu.
08:57
But from what I've seen from fighting outbreaks for over a decade,
170
537450
4630
Namun, dari yang saya lihat saat memerangi wabah selama lebih dari satu dekade,
09:02
I'm finally comfortable admitting
171
542080
2043
saya akhirnya merasa nyaman mengakui
09:04
that I do care about polar bears.
172
544165
2711
bahwa saya peduli dengan beruang kutub.
09:08
And bats.
173
548419
1168
Dan kelelawar.
09:09
(Applause)
174
549587
4004
(Tepuk tangan)
09:14
And bats
175
554342
2085
Dan kelelawar
09:16
and forests
176
556469
2252
dan hutan
09:18
and people.
177
558721
1168
dan manusia.
09:20
We all need to.
178
560598
1210
Kita semua harus peduli.
09:23
Because there is no human health or animal health or environmental health.
179
563059
4921
Karena tidak ada kesehatan manusia atau kesehatan hewan atau kesehatan lingkungan.
09:28
They're one and the same.
180
568856
1585
Mereka satu dan sama.
09:31
In West Africa,
181
571484
1627
Di Afrika Barat, mungkin hanya
09:33
it may have taken just one infected animal
182
573111
2669
dibutuhkan satu hewan yang terinfeksi
09:35
to spark an Ebola epidemic that killed more than 11,000 people.
183
575822
3878
untuk memicu epidemi Ebola yang menewaskan lebih dari 11.000 orang.
09:40
But it will take everyone to sustain the delicate ecological balance
184
580743
4713
Tetapi dibutuhkan semua orang untuk mempertahankan keseimbangan ekologis
09:45
that we all depend upon.
185
585456
1543
yang kita semua andalkan.
09:47
Thank you.
186
587458
1168
Terima kasih.
09:48
(Applause)
187
588626
5214
(Tepuk tangan)
Tentang situs web ini

Situs ini akan memperkenalkan Anda pada video YouTube yang berguna untuk belajar bahasa Inggris. Anda akan melihat pelajaran bahasa Inggris yang diajarkan oleh guru-guru terbaik dari seluruh dunia. Klik dua kali pada subtitle bahasa Inggris yang ditampilkan di setiap halaman video untuk memutar video dari sana. Subtitle bergulir selaras dengan pemutaran video. Jika Anda memiliki komentar atau permintaan, silakan hubungi kami menggunakan formulir kontak ini.

https://forms.gle/WvT1wiN1qDtmnspy7